Anda di halaman 1dari 9

TET2303

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN

ALGORITMA PERULANGAN
PROGRAM STUDI TEKNIK TELEKOMUNIKASI
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA
ALGORITMA PERULANGAN
➢Proses algoritma ini sangat membantu untuk melakukan Start
suatu proses yang berulang.

Langkah X

PERULANGAN

Tidak
Kondisi?

Ya
FOR WHILE DO-WHILE
Langkah Y

End
FOR
➢Perulangan for digunakan jika jumlah perulangannya sudah diketahui di awal.
➢Bentuk umum for terdiri dari:
▪ Bagian kepala, yaitu inisialisasi variable counter
▪ Ekspresi (berupa ekspresi boolean)
▪ Inkremen/dekremen

for (<inisialisasi_counter> ; <ekspresi> ; <inkremen/dekremen>) {


<pernyataan>
}
FOR
➢Ada 2 jenis perulangan for, yaitu
1. For ascending (menaik)
2. For descending (menurun)

System.out.println("For Ascending");
for (int i=1; i<=5; i++) {
System.out.println(i);
}

Tuliskan algoritma untuk mencetak kata “Selamat Datang” sebanyak 10 kali.
Dan tuliskan algoritma untuk menampilkan bilangan ganjil dari 1-20.
WHILE
➢Struktur perulangan While akan memeriksa sebuah kondisi di awal blok struktur. Jika kondisi
tersebut bernilai true (benar) maka badan perulangan akan dieksekusi.
➢Bentuk umum =

while (<kondisi>) {
<pernyataan>
}

Tuliskan algoritma untuk mencetak angka dengan kelipatan 2, sampai dengan angka 100.
DO-WHILE
➢Perulangan do-while hampir sama seperti perulangan while, namun perbedaannya yaitu badan
perulangan pada do-while dijalankan terlebih dahulu, setelah itu baru kondisinya akan diperiksa.
➢Bentuk umum :

do {
<pernyataan>
} while (<kondisi>)

Tuliskan algoritma untuk mencetak angka dengan kelipatan 2, sampai dengan angka 100.
Kasus yg sama dengan “PerulanganWhile”

Anda mungkin juga menyukai