Anda di halaman 1dari 2

BAB 3

METODOLOGI PERCOBAAN
3.1 Alat dan Bahan

3.1.1 Alat

1. Perangkat Evaporator
2. Termometer
3. Beaker glass 1 liter
4. Gelas ukur
5. Neraca analitis
6. Kertas saring
7. Corong
8. Seperangkat alat pengaduk mekanik
3.1.2 Bahan
1. Ekstrak minyak atsiri
3.2 Prosedur Percobaan
1. Pastikan perangkat evaporator sudah dirangkai sesuai dengan gambar.
2.. Kran air pendingin dibuka dan dimasukkan dengan larutan yang akan
dievaporasi ke dalam labu didih.
3. Pemanas yang berada di bagian bawah dihidupkan. Proses yang terjadi diamati
dan suhunya diukur pada over flow serta waktu yang dibutuhkan mulai dari
hidupnya pemanas konstan dicatat.
4. Temperatur pemanas diukur setiap waktu yang ditentukan.
5. Kecepatan alir pada over flow, suhu di over flow, kecepatan alir distilat, dan
suhu distilat dicatat setelah suhu over flow konstan.
6. Distilat kemudian ditampung dan diukur densitasnya menggunakan
piknometer.
3.3 Blok Diagram

Gambar 3.1. Blok Diagram Percobaan Evaporasi

Anda mungkin juga menyukai