Anda di halaman 1dari 2

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)

SMK dr. SOEBANDI JEMBER


KOMPETENSI KEJURUAN
1. 1. FARMASI 2. ASISTEN KEPERAWATAN
3. TENAGA TEKNIS LABORATORIUM
NSS: 342052429294 NPSN: 60724703
Jalan Subandi No.99  (0331) 482252 Jember
e-mail : smkfarmasidr.soebandi@yahoo.co.id website : www.smkkesehatanjember.sch.id

No : 02.10/SPm/OSIS/SMK dr.S/VI/2019
Lampiran : 1 Randon Acara (terlampir)
Hal :Surat Permohonan Ijin Orang Tua

Kepada.
Yth.Bapak/Ibu Wali Peserta Didik Baru

Di tempat
Assalamu’alaikumWr. Wb.
Puji syukur kepada Allah SWT yang senantiasa melimpahkan Rahmad dan Hidayah-Nya pada kita semua,
Sholawat serta salam semoga tercurah pada junjungan Nabi Muhammad SAW beserta pengikut- pengikutnya hingga
akhir zaman. Amin.
Terkait dengan kegiatan “Pra MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah),MPLS (Masa Pengenalan
Lingkungan Sekolah) Dan LDK (Latihan Dasar Kepemimpinan)” yang akan dilaksanakan pada:
Hari/Tanggal : 08 s/d 21 Juli 2019
Pukul : 06.00 WIB s/d Selesai
Tempat : SMK dr.SOEBANDI JEMBER
Maka dari itu kami mohon ijin kepada seluruh wali peserta didik baru untuk mengijinkan putra-putrinya untuk
mengikuti acara tersebut.
Demikian surat permohonan ijin ini kami buat harap maklum adanya. Atas kerjasamanya kami ucapkan terima
kasih.
Wassalamu’alaikumWr. Wb.

Jember, 19 juni2019
Ketua Panitia Penyelenggara

Indra Bagus Sukadiantara , S.Kep ., Ns


SURAT PERNYATAAN

Dengan ini

Nama Siswa : Sri Handayani

Nama Orang Tua : Sholeh, Bo'ati

Kelas : X (Farmasi)

Alamat : Dsn. Gayam kidul, RT.002, RW. 01 Ds. Gumirih, Kec. Singojuruh, kab. Banyuwangi

No. HP Siswa : 083847965512

No. HP Ortu :(Ayah)085231650030, (ibu)081230448617

menyatakan bahwa putra/putri kami diperbolehkan mengikuti acara tersebut sampai selesai.

Orang Tua Siswa

(……………………………..) (……………………………)

Anda mungkin juga menyukai