Anda di halaman 1dari 35

ANATOMI FISIOLOGI

SISTEM KARDIOVASKULER
Pengertian
► Cardio = kardiak = cor = jantung

► Vaskuler = Vaskular = pembuluh darah


Jadi, sistem tubuh yg tdd jantung dan pembuluh
darah

Pembuluh darah : arteri, vena, limfe, kapiler


Jantung
► Mrp otot
► Serat lintang
► Mirip otot polos
► Bersifat otonom
► Bentuk : spt jantung pisang
► Atas : basis cordis, Bawah : Apex Cordis
► Ukuran : segenggam tangan kanan
► Berat : 250 -300 gr
Letak Jantung
► Kavum Mediastinum Anterior
► Rongga dada sebelah depan, sebelah kiri bawah dari
pertengahan dada
► Diatas diafragma
► Pangkal dibelakang kiri antara Os Costae V – VI 2 jari di
bawah papilla mamae
► PMI = Point Maximum Impuls = detak jantung yg teraba
pada dinding dada luar
PEMBULUH DARAH JANTUNG
1. Arteri Koroner
• Cab. 1 dari sirkulasi sistemik
• Muara pd sinus valsalva, tepat diatas katup aorta

• Cabang kanan : lateral sisi kanan jantung sulkus AV


Kruks Apex Sulkus Interventrikuler posterior atrium
kanan, v. kanan, dinding inferior kiri

• Cabang Kiri :
1. Sirkumflexi : sulkus AV kiri atrium kiri dan dinding samping
bawah
2. Desendens : kebawah sulkus interventrikuler anterior (dinding
depan ventrikel kiri)
Gabungan sulkus AV dan IV = KRUKS
► Vena Jantung
1. V. Tebesian : miokard atrium ka dan vent. Kiri

2. V. Kardiaka Anterior : vent. Atrium ka.

3. Sinus Koronarius : miokard atr. Ka, melalui Osteum


Sinus Koronarius yg bermuara di samping vena cava
inferior.
Sist. Cardiovaskuler diatur sist. Saraf otonom,
yg dipengaruhi :
A. Sensor
1. Baroreseptor/Presseroreseptor
- Pd lengkung aorta/arkus aorta & sinus karotis
- Peka thd regangan/perub. bentuk dindind p. darah
- Peningkatan P Arteri = Bradikardi

2. Kemoreseptor
- Pd karotis body & arkus aorta
- Dirangsang bahan2 kimia, spt : OH dan H+, nikotin, kafein, obat
- Meningkatkan kerja jantung

3. Respon Bainbridge
- Berespon thd peningkatan jumlah vol. pembuluh darah
- Meningkatkan denyut jantung & diuresis
2. Lintas Aferen : NX dan IX = vagus & glassofaringeus

3. Kardioregulator
- bag. Atas medulla oblangata + Pons Bawah
- Menerima impuls dari reseptor, kmd mengirim rangsang ke jantung
& pemb. Darah mll saraf simpatis dan parasimpatis
- Kortex Cerebri + Hipotalamus : mempengaruhi Medulla Oblangata

4. Lintasan Eferen
- Parasimpatis : N. Vagus
- Simpatis : Saraf kardiakus
5. Reseptor
- Tdp sistem penghantar jantung, miokardium, otot polos dan pemb.
Darah
- Stimulasi : meningkatkan jantung, kekuatan kontraksi miokard dan
diameter pembuluh darah

- α reseptor : vasokontriksi pemb. Darah


α1& α2 = post sinaps
α2 = pre sinaps

- β1 reseptor :
• tdp pd jantung, pemb darah & ginjal
• Inotropik dan kronotropik positif
• Peningkatan EDV

- β2 reseptor :
• Bronkus, usus, dinding pembuluh darah
• Bronkodilator
6. Saraf Parasimpatis
- Mempersarafi SA Node, Atrium, Ventr
- Bila distimulasi melepas Asetilkolin
- Efek : menurunkan freq. jtg, konduksi & kontraksi Atr –
Ventr
- Disebut respon Kolinergik

7. Saraf Simpatis
- Sistem penghantar & miokard, otot polos pembuluh
darah
- Efinefrin & norefinefrin
- Disebut Respon Adrenergik
Faktor yg mempengaruhi Kerja
Jantung
1. PRELOAD = beban awal = VEDV
- Beban saat otot jantung diregangkan sebelum ventrikel berkontraksi
- berhub. dg : panjang otot jantung, regangan, volume

2. AFTERLOAD = beban akhir = ASP


- Beban vent kiri utk membuka katup aorta/melawan resistensi & mendorong
darah selama kontraksi sistolik
- Stenosis aorta, hipertensi, polisitemia

3. Kontraktilitas
- Hukum Franks – Starling : makin besar isi jantung sewaktu Diastol, makin
besar jumlah darah yg dipompa
- Ingat teori kontraksi otot!

4. Frekuensi Jantung
- Mempengaruhi curah jantung
Konsumsi O2 jantung dipengaruhi oleh :
1. Tegangan Intramiokard (P sistolik & ventrikel)
2. Kontraktilitas
3. Freq. denyut jantung
Sistolik :
- Penutupan katup AV akibat peningkatan P
ventrikel
- Dilatasi pembuluh darah
- Ventrikel kontraksi, P meningkat, vol. turun

Diastolik :
- Penutupan katup Aorta – Pulmonal
- Kontraksi pembuluh darah
- Ventrikel teregang, P turun, Vol. meningkat
PACE MAKER/penghantar Impuls di jantung :
1. SA Node
- Freq 60-100x/menit
- Letak : muara Vena Cava Superior
- Disebut Pacu Jantung Alami

2. Traktus Internodal
- Menghantar impuls SA Node
- Ke AV node

3. Brachman’s Bundle :
menghantar impuls dari SA Node ke Atrium Kiri

3. AV Node :
- Freq 40 – 60 x/menit
- Letak pd sekat atrium dan diatas katup trikuspid

5. Bundle of His :
penghantar dari AV Node ke BB

Bundle Branch :
terbagi 2, RBB & LBB

5. Sistem Purkinye :
- Freq 20-40x/menit
- Ujung BB
Pembuluh Darah
1. Arteri
- Darah bersih
- Plg penting : Aorta dan Arteri Pulmonalis
- Tekanan darah : tekanan arteri (sistol diastol) & Pulse Pressure
- MAP = Mean Arterial Pressure = Tekanan Arteri Rata2 (2D + 1S / 3)

2. Vena
- Darah kotor/darah balik
- Aliran balik Vena (Venous Return) dipengaruhi oleh vol darah, tonus
vena, efek mekanik pompa dada, abdomen, muskuloskletal

3. Kapiler : penghub arteri – vena dan t4 pertukaran zat darah dg


jaringan

4. Sal limfe/sist limfatik : untuk imunologis, alir balik ke vena, absorpsi


lemak dan vitamin

Anda mungkin juga menyukai