Apa Itu Latihan Setelah Persalina1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

Cara : Lakukan gerakan pada jari-jari kaki seperti Latihan 6

Latihan setelah persalinan atau senam nifas adalah mencakar dan meregangkan. Lakukan
Sikap : Berbaring terlentang kaki terangkat ke
latihan jasmani yang dilakukan oleh ibu setelah selama ½ menit
atas, kedua tangan di bawah kepala
melahirkan untuk memperoleh tujuan tertentu. Cara : Jepitlah bantak di antara kedua kaki, dan
tekanlah sekuat-kuatnya pada waktu yang
APA TUJUAN DARI LATIHAN SETELAH bersamaan, angkatlah pantat dari kasur
PERSALINAN ? dan melengkungkan badan. Lakukan
selama 4 – 6 kali selama ½ menit.
Gerakan meregangkan dan lemaskan otot
1. Melatih otot-otot perut, punggung dan kaki ini harus dilakukan secara perlahan-lahan
Latihan 3
2. Meningkatkan mobilitas peredaran darah, fungsi
otot dan saraf. Sikap : Seperti latihan 2
3. Mengembalikan kondisi tubuh menjadi seperti Cara : Gerakan ujung kaki secara teratur seperti
keadaan pra hami terutama ketegangan otot-otot lingkaran dari luar ke dalam dan dari dalam ke
dan dan kulit dinding perut (estetika). luar. Lakukan gerakan selama ½ menit.

LATIHAN-LATIHAN APA SAJA YANG DILAKUKAN Latihan 7


DALAM LATIHAN SETELAH PERSALINAN ?
Sikap : Tidur terlentang, kaki terangkat ke atas,
1. Latihan Fisik untuk mengurangi lekukan pembuluh kedua tangan di samping badan.
darah Cara : Kaki kanan disilangkan di atas kaki kiri dan
Tujuan : Membantu menyediakan peredaran tekan yang kuat. Pada saat yang sama
tegangkan kaki dan kendorkan lagi
darah yang cukup.
perlahan-lahan dalam gerakan selama 4
Latihan 1 Latihan 4 detik. Lakukan selama 4 – 6 kali selama ½
Sikap : Tidur terlentang, kedua tangan di menit.
bawah kepala dan kedua kaki Sikap : Seperti latihan 2 Latihan 8
diluruskan. Cara : Lakukan gerakan telapak kaki kiri dan kana ke atas
dan ke bawah, seperti gerakanmenggergaji. Sikap : Berdiri lururs di atas lantai.
Cara : Angkat kedua kaki sehingga pinggul Cara : Berjalanlah dengan ujung kaki dan
Lakukan selama ½ menit.
dan lutut mendekekati badan kemudian dengan lutut. Setiap gerakan
semaksimal mungkin. Lalu luruskan lamanya 1/ menit.
dan angkat kaki kiri dan kanan vertikal
dan perlahan-lahan turunkan kembali 2. Mengencangkan Perut
ke lantai. Lakukan hari kelima setelah melahirkan telentang
dengan kepala dan bahu di atas dua buah bantal,
Latihan 5 tekukkaki dan rentangkan sedikit, silangkan tagan
di atas perut, angkat kepala dan pundak, sambil
Sikap : Tidur terlentang kedua tangan bebas bergerak menghembuskan nafas dan tekan perlahan-lahan
Cara : Lakukan gerakan di mana lutut mendekati badan sisi-sisi perut dan tangan. Tahan beberapa detik,
bergantian kaki kirir dan kanan, sedangkan tangan tarik napas dan rileks, ulangi 3 kali
memegang ujung kaki dan urutlah mulai dari
ujung kaki sampai batas betis, lutut dan paha.
Lakukan gerakan ini 8 – 10 kali setiap hari.
Latihan 2

Sikap : Tidur terlentang, dengan kaki


terangkat ke atas dengan cara
meletakan kursi di ujung kasur, badan
agak melengkung dengan letak kaki
bawah agak ke atas.
3. Meregang ke Belakang, Ke Depan, dan Ke Samping 4. Melemaskan Otot
Ke Belakang
1. Duduk tegak di lantai dengan posisi kaki tertekuk dan Sikap : Berlututlah dan punggung lurus.
agak renggang, telapak kaki di lantai dengan tangan Cara : tarik napas tekukan kaki dan tundukan
dilipat di depan. kening ke arah lutut. Tahan sejenak,
2. Hembuskan nafas, condongkan panggul ke depan, hembuskan napoas, regangkan satu kaki
lalu perlahan-lahan menyandarlah ke belakang lurus ke belakang sambil angkat kepala
sampai terasa otot perut mengeras, tahan selama tahan untuk beberapa saat, lalu ulangi
anda nyaman, sambil bernapas normal, tarik napas kaki lainnya.
dan duduk kembali

Ke Belakang

Sikap : Terlentang di lantai, tekuk lutut dan


telapak kaki di lantai, buka kaki sedikit,
tangan di paha.
Cara : Hembuskan napas, angkat kepala dan
pundak, trik tubuh ke depan hingga
menyentuh lutut. Tarik napas dan rileks.
Bila ini mudah lakukan dengan lebih
perlahan dan tahan lebih lama. Letakan
tagan di dada saat mengangkat kepala
dan pundak. Jemari tangan di belakang
kepala.
OLEH
Ke Samping

Sikap : Terlentang dengan tangan di samping


dan telapak tangan rata di paha.
Cara : Angkat kepala sedikit dan miring ke
MARIANA DJAWA
kirir, geser tangan kiri ke bawah lutut,
kembali terlentang, istirahat sejenak dan NURHASANAH KOLLY
ulangi ke sisi kanan. Bila ini terasa
mudah, cobalah memiringkan tubuh ke SKOLASTIKA
kiri atau ke kanan 2 atau 3 kali sebelum
ke posisi awal dan beristirahat.

POLITEKNIK KESEHATAN KUPANG

JURUSAN KEPERAWATAN
2006

Anda mungkin juga menyukai