Anda di halaman 1dari 4

TINDAKAN TINDIK TELINGA PADA BAYI

No.Dokumen : Revisi - Halaman :


SOP/Unit Terkait/001 2 Lembar

Tanggal Terbit : Ditetapkan,


SPO Direktur

dr.Iqbal Faizin

Pengertian Suatu cara melubangi telinga untuk di pasang anting pada bayi perempuan

Tujuan 1. Memasang anting


2. Sebagai aksesories pada bayi perempuan
3. Dapat membedakan antara bayi laki – laki dan bayi perempuan

Kebijakan 1. Dilakukan oleh bidan / perawat yang terlatih


2. Dilakukan pada bayi perempuan
3. Dilakukan di ruang bayi / nurse

Prosedur 1. Persian Alat


a. Handscoon
b. Spuit 10 cc
c. Kapas alcohol disposable
d. Betadin
e. Anting – anting bayi yang runcing
2. Persiapan Pasien
Memberikan penjelasan tentang prosedur pemasangan tindik
3. Pelaksanaan
a. Perawat mencuci tangan dengan sabun
b. Pastikan anting bayi runcing dapat masuk dalam lubang spuit 10 cc
c. Alat didekatkan ke tempat pasien
d. Perawat memakai handscoon
e. Baca basmallah
f. Posisikan pasien miring
g. Tentukan letak yang akan di tindik
h. Tusuk telinga dengan jarum 10 cc dari atas dan masukkan anting dari
bawah kemudian dorong sampai ke atas kemudian kunci anting.
i. Alat di rapikan
j. Evaluasi apakah ada perdarahan.

Unit terkait Ruang Bayi


Dibuat Oleh Disetujui Oleh

Dia murwaningsih.,S.Kep.Ners dr.Iqbal Faizin


Direktur
MERAWAT BAYI DENGAN FOTO TERAPI

No.Dokumen : Revisi - Halaman :


SOP/Unit Terkait/001 2 Lembar

Tanggal Terbit : Ditetapkan,


SPO Direktur
5 Desember 2008

dr.Iqbal Faizin

Pengertian Suatu cara menyiapkan pasien yang mengalami icterus untuk dilakukan foto
terapi ultra violet
Tujuan Memberikan foto terapi pada bayi sesuai dengan advis dokter
Kebijakan
Prosedur 1. Persiapan alat
a. Lampu neon / foto terapi
b. Tempat tidur bayi dan peralatannya
c. Kaca mata foto terapi
2. Persiapan pasien
Sapa dengan salam kemudian orang tua bayi diberi penjelasan tentang
prosedur foto terapi
3. Pelaksanaan
a. Perawat mencuci tangan dengan sabun
b. Buka dan lepas pakaian bayi
c. Tidurkan bayi dtempat tidur
d. Mata ditutup dengan kaca mata foto terapi
e. Alat kelamin bayi di tutup dengan popok
f. Lampu dihidupkan dan diarahkan ke tempat tidur bayi
g. Tinggi lampu dengan bayi 45 cm
h. Observasi respon bayi
i. Rubah posisi bayi tiap 30 menit
j. Perawat mencuci tangan dengan sabun
k. Catat jam, tanggal tindakan dan hasil pengamatan
Unit terkait Ruang Bayi
Dibuat Oleh Disetujui Oleh
Dia murwaningsih.,S.Kep.Ners dr.Iqbal Faizin
Direktur

Anda mungkin juga menyukai