Anda di halaman 1dari 1

Seorang laki-laki usia 35 tahun mengeluhkan nyeri pada kaki kanan-nya sejak 1 hari yang lalu.

Nyeri dirasakan terutama saat digerakan secara pasif. Selain itu pasien juga mengeluhkan
kesemutan pada kaki kanannya. 1 minggu yang lalu pasien mengalami kecelakaan dan
mendapat diagnosis patah tulang pada kaki kanan. Dokter melakukan pemeriksaan fisik dan
penunjang pada pasien.
1. Pemeriksaan penunjang apa yang dapat membantu diagnosis untuk pasien di atas ?
a. Pemeriksaan intracompartement pressure
b. Pemeriksaan profil ANA
c. Pemeriksaan HbA1c
d. USG
e. Biopsy
2. Selain nyeri dan kesemutan keluhan apa lagi yang mungkin dirasakan pasien jika tidak di
tatalaksana secara cepat?
a. Paralysis
b. Pallor
c. Paraesthesia
d. Pulselessness
e. Semua benar
3. Diagnosis yang tepat untuk pasien di atas ?
a. Rhabdomyolisis
b. Gas gangrene
c. Compartment syndrome
d. Myositis
e. Fibromyalgia
4. Pernyataan yang sesuai dengan diagnosis pada pasien di atas ialah ?
a. Intracompartment pressure pasien adalah 5 mmHg
b. Intracompartment pressure pasien adalah 15 mmHg
c. Tatalaksana yang dapat dilakukan adalah injeksi corticosteroid
d. Tatalaksana yang dapat dilakukan adalah injeksi hyaluronic acid
e. Intracompartment pressure pasien adalah 45 mmHg

Anda mungkin juga menyukai