Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

“SISTEM REPRODUKSI PADA HEWAN”

NAMA SISWA :
KELAS/SEMESTER : IX/2
MATA PELAJARAN : IPA TERPADU
ALOKASI WAKTU : 2 JP

Nama Kelompok :
Anggota Kelompok : 1.
2.
3.
4.
PETUNJUK PEMBELAJARAN

1. Bacalah semua materi sistem reproduksi pada hewan!


2. Pelajari informasi penting yang ada dalam LKS!
3. Catatlah informasi-informasi penting dari materi yang telah Ananda baca!

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

3.2 Memahami reproduksi pada tumbuhan dan hewan,sifat keturunan,serta


kelangsungan makhluk hidup.
4.2 Menyajikan karya hasil perkembangbiakan pada hewan.

INDIKATOR

4.2.1 Menyebutkan macam-macam reproduksi aseksual pada tumbuhan


4.2.2 Memprediksi regenerasi Planaria
4.2.3 Menjelaskan penggolongan hewan berdasarkan perkembangan embrio
pada reproduksi seksual
4.2.4 Membedakan metamorphosis sempurna dan metamorphosis tidak
sempurna
4.2.5 Menjelaskan teknologi reproduksi pada hewan
4.2.6 Menjelaskan proses adaptasi pada makhluk hidup
4.2.7 Menjelaskan proses seleksi alam pada makhluk hidup
INFORMASI PENTING

Beberapa hewan dapat melakukan reproduksi aseksual seperti halnya tumbuhan


yaitu dengan menggunakan bagian tubuhnya.Beberpara reproduksi aseksual yaitu
1. Fragmentasi
2. Membentuk tunas
3. Partogenesis

Reproduksi seksual pada hewan dapat dibedakan


1. Hewan Vivipara
2. Hewan Ovipar
3. Hewan Ovovivipar

KEGIATAN DISKUSI

MENGAMATI

Amatilah cara perkembangbiakan hewan berikut


MENANYA

Buatlah pertanyaan tentang gambar yang Ananda amati pada proses


mengamati diatas!
1. …………………………………………………………………………………
2. …………………………………………………………………………………
3. …………………………………………………………………………………
Buktikanlah hipotesis dibawah ini
1. Semua hewan berkembangbiak dengan cara seksual
2. Semua hewan berkembangbiak dengan cara Vivipar

MENCOBA

Diskusilkanlah dengan temanmu tentang reproduksi hewan dibawah ini


Jenis Hewan Jenis Reproduksi Cara perkembangbiakan
MENALAR

Jawablah pertanyaan yang telah ananda buat pada proses menanya!

Jawablah pertanyaan yang telah ananda buat pada proses


menanya!
1…………………………………………………………………………………
2.…………………………………………………………………………………
3.…………………………………………………………………………………
MENGKOMUNIKASIKAN

1. Buatlah kesimpulan mengenai pengamatan yang telah dilakukan serta


komunikasikanlah hasil pengamatan di depan kelas!
2. Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil diskusi siswa.

Tanggal Paraf Guru Nilai

Anda mungkin juga menyukai