Anda di halaman 1dari 2

Gelas Dari Batok Kelapa

Saat ini kita membutuhkan kekreatifan dalam mengolah batok kelapa, salah satu bentuk
kekreatifan itu ialah dengan membuat batok kelapa menjadi sebuah gelas yang memiliki bentuk
yang unik. Mungkin sering dulu kita melihat mbok mbok jamu menggunakan batok kelapa sebagai
gelas, namun kini sudah banyak gelas dari batok kelapa yang memiliki bentuk yang unik seperti
contoh gambar berikut.

Proses pembuatan:
Alat dan bahan:
 1 buah batok kelapa tua
 Amplas
 Gergaji
 Kayu sebagai pegangan gelas
 Lem kayu
 Pernis
Cara pembuatan:
 Potong 3/4 bagian batok kelapa.
 Amplas bagian permukaan nya.
 Bentuk kayu sebagai pegangan sesuai selera.
 Amplas juga sisa dari potongan batok tadi, sisa potongan ini kita gunakan sebagi alas
atau dudukan dari gelas.
 Tempelkan 3/4 batok kelapa dengan sisa potongan menggunakan lem kayu.
 Kemudian tempelkan juga kayu sebagai pegangan ke badan gelas.
 Bersihkan gelas dari sisa debu lalu lapisi dengan pernis.
 Angin anginkan gelas hingga pernis kering.

Anda mungkin juga menyukai