Anda di halaman 1dari 1

TES HASIL BELAJAR

I. Berilah tanda (x) pada jawaban A, B, C, D atau E yang dianggap benar!


1. Perhatikan sifat sensor dibawah ini
 Bekerja berdasarkan prinsip pantulan gelombang suara.
 Menghasilkan gelombang suara yang kemudian menangkapnya kembali dengan
perbedaan waktu sebagai dasar penginderaannya.
 Perbedaan waktu antara gelombang suara dipancarkan dengan ditangkapnya
kembali gelombang suara tersebut adalah berbanding lurus dengan jarak atau
tinggi objek yang memantulkannya.
 Jenis objek yang dapat diindera diantaranya adalah mobjek padat/cair/butiran
maupun tekstil.
Sensor yang termasuk dalam sifat tersebut adalah....
A. Termistor
B. RTD
C. Ultrasonik
D. Photodioda
E. Cahaya
2. Sensor yang berkerja berdasarkan besar/kecilnya kekuatan gelombang suara yang
mengenai membran sensor yang menyebabkan bergeraknya membran sensor yang
juga terdapat sebuah kumparan kecil di balik membran tadi naik & turun adalah....
A. Sensor cahaya
B. Sensor suara
C. Sensor tekanan
D. Sensor suhu
E. Sensor photodioda

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!


1. Gambarkan dan jelaskan blok diagram sensor ultrasonic

Anda mungkin juga menyukai