Anda di halaman 1dari 1

4.

Kos Melekat (Cost Attach)

Di dalam konsep ini dijelaskan bahwa gabungan dari berbagai objek untuk membentuk
objek yang baru hanya memerlukan gabungan kos yang melekat pada tiap objek pembentuknya,
yang diharapkan nantinya akan memiliki nilai yang lebih berharga.

5. Upaya Dan Capaian/Hasil (Effort and Accomplishment)

Di dalam konsep ini diharapkan biaya yang dikeluarkan akan menghasilkan pendapatan.
Dengan kata lain, biaya (penyerahan barang dan jasa) menimbulkan pendapatan bukan
sebaliknya, pendapatan menanggung biaya.

Anda mungkin juga menyukai