Anda di halaman 1dari 52

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMAN 1 GEDANGAN


Mata Pelajaran : Metematika
Kelas/Semester : XI (Sebelas)/I (Satu)
Materi Pokok : Program Linier
Alokasi Waktu : 6 JP (3 kali pertemuan )

A. Kompetensi Inti
KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab,peduli (gotong royong, kerja sama, torelan, damai), santun, responsif
dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dan berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan diri sebagai cermin bangsa dalm pergaulan.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakogitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang ajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan diri yang dipelajarinya disekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif serta mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar Indikator

3.2. Menjelaskan program linier dua 3.2.1. Mendefinisikan pertidaksamaan


variabel dan metode penyelesaiannya linier dua variabel
dengan menggunakan masalah 3.2.2. Membuat sketsa grafik daerah
kontekstual penyelesaian pertidaksamaan linier
dua variabel
3.2.3. Menentukan daerah himpunan
penyelesaian sistem pertidaksamaan
linier dua variabel
3.2.4. Menentukan sistem pertidaksamaan
linier dua variabel dari sebuah
grafik
3.2.5. Menentukan fungsi tujuan suatu
program linier dua variabel
3.2.6. Menyusun model matematika suatu
masalah konstektual program linier
dua variabel
3.2.7. Menentukan nilai optimum dari
masalah konstektual suatu program
linier dua variabel
4.2. Meyelesaikan masalah kontekstual 4.2.1. Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
yang berkaitan dengan program linier
program linier dua variabel
dua variabel
Nilai Karakter:
Religius, Kejujuran, Ketelitian
C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1 ( indikator 3.21, 3.2.2, 3.23, 3.24)
Melalui pembelajaran lansung, peserta didik dapat:
1. Mendefinisikan pertidaksamaan linier dua variabel
2. Membuat sketsa grafik daerah penyelesaian pertidaksamaan linier dua variabel
3. Menentukan daerah himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier dua variabel
4. Menentukan sistem pertidaksamaan linier dua variabel dari sebuah grafik
Pertemuan 2 ( indikator 3.2.5, 3.2.6)
Melalui pembelajaran kooperatif, peserta didik dapat:
1. Menyusun model matematika suatu masalah program linier dua variabel
2. Menentukan fungsi tujuan suatu masalah program linier dua variabel
Pertemuan 3 (indikator 3.2.7 , 4.2.1)
Melalui pembelajaran kooperatif, peserta didik dapat:
1. Menentukan nilai optimum dari masalah konstektual suatu program linier dua
variabel
2. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan program linier dua
variabel
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Reguler :
Peremuan 1: pertidaksamaan linier dua variabel
Pertemuan 2 : program linier
Pertemuan 3 : nilai optimum
2. Materi Pengayaan
Sistem pertidaksaman linier dua variabel
3. Materi Remidial
a. Program linier
b. Nilai optimum
E. Metode Pembelajaran
Pertemuan 1 : model pembelajaran langsung dan mengerjakan LKPD
Pertemuan 2 : model pembelajaran pembelajaran kooperatif tipe NHT dan mengerjakan
LKPD
Pertemuan 3 : model pembelajaran pembelajaran kooperatif tipe NHT dan mengerjakan
LKPD
F. Media dan Bahan
1. Alat : Alat tulis
2. Bahan : Kertas karton
G. Sumber Belajar
1. Manulang, Sudianto, dkk. 2017. Matematika SMA/MA/MAK Kelas XI. Edisi Revisi
Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,Kemdikbud.
2. Manulang, Sudianto, dkk. 2017. Buku Guru Matematika SMA/MA/MAK Kelas XI.
Edisi Revisi Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
3. LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik
H. Langkah-langkah pembelajaran

Pertemuan 1 (pertama) (2 jam pelajaran/90 menit)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


waktu
Fase 1 : Menyampaikan tujuan dan mempersiapkan
siswa.
1. Guru meminta peserta didik melakukan berdo’a
sebelum belajar (meminta seorang peserta didik
untuk memimpin do’a)
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan meminta
peserta didik untuk mempersiapkan perlengkapan
dan peralatan yang diperlukan
3. Guru menanyakan apakah ada PR atau tidak.
4. Guru melakukan apersepsi yaitu mengingat materi
persamaan linier dua variabel dan sistem persamaan
dua variabel yang sudah dipelajari sewaktu SMP,
yaitu bentuk umum persamaan linier dua variabel
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yaitu:
1. Menjelaskan pertidaksamaan linier dua variabel
2. Menjelaskan tahapan menggambar sketsa grafik 10 menit
Pendahuluan
daerah penyelesaian pertidaksamaan linier dua
variabel
3. Menentukan himpunan penyelesaian sistem
pertidaksamaan linier dua variabel
4. Menyelesaikan pertidaksamaan linier dua variabel
5. Membuat sketsa grafik daerah penyelesaian
pertidaksamaan linier dua variabel
6. Guru memberikan motivasi kepada tentang penemu
sistem pertidaksamaan linier dua varibel
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Fase2 : Mendemonstrasikan pengetahuan dan
ketrampilan.
1. Peserta didik memperhatikan guru ketika menjelaskan
sistem pertidaksamaan linier dua variabel
2. Peserta didik memperhatikan guru ketika menjelaskan
sistem tahapan menggambar sketsa grafik daerah
penyelesaian pertidaksamaan linier dua variabel
3. Peserta didik memperhatikan guru ketika menjelaskan
penyelesaikan pertidaksamaan linier dua variabel
4. Peserta didik memperhatikan guru ketika menjelaskan
himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier dua
variabel
5. Peserta didik memperhatikan guru ketika menjelaskan
membuat sketsa grafik daerah penyelesaian
pertidaksamaan linier dua variabel
6. Peserta didik bertanya apa yang tidak diketahui pada saat
guru menjelaskan
7. Guru membagi peserta didik beberapa kelompok

Fase 3 : Membimbing pelatihan. 70 menit

Kegiatan Inti 7. Guru memberikan LKPD kepada peserta didik


8. Guru membimbing dan menjelaskan maksud dari soal
pada LKPD yang akan di berikan.
9. Perserta didik mengerjakan LKPD
10. Guru berkeliling untuk mengecek dan membantu
Peserta didik yang mengalami kesulitan dalam
mengerjakan LKPD
Fase 4 : Mengecek pemahaman dan memberikan umpan
balik
11. Guru memberitahu Peserta didik waktu pengerjaan
LKPD sudah habis dan guru menunjuk perwakilan
Peserta didik untuk mengerjakan soal LKPD di papan
12. Guru Guru memberikan umpan balik pada hasil peserta
didik yang mempresentasikan
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
Kegiatan Fase 5 : Memberikan kesempatan untuk pelatihan
Inti lanjutan dan penerapan.
13. Peserta didik memngerjakan soal kuis individu
14. Guru memberitahu bahwa waktu pengerjaan kuis
sudah selesai
15. Guru bersama siswa meriview pelajaran hari ini
16. Guru memberikan pekerjaan rumah berupa latihan
soal
Penutup 10 Menit
17. Guru memberikan pesan untuk mempelajari subab
selanjutnya pada pertemuan berikutnya
18. Guru mengakhiri pembelajaran dengan
mengucapkan salam
Pertemuan 2 (kedua) (2 jam pelajaran /90 menit)

Kegitan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Fase 1 : Menyampaikan tujuan dan memotivasi peserta
didik
1. Peserta didik melakukan do’a sebelum belajar (meminta
seorang peserta didik untuk memimpin do’a)
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan meminta
peserta didik untuk mempersiapkan perlengkapan dan
peralatan yang diperlukan
3. Guru menanyakan apakah ada PR atau tidak.
4. Guru melakukan apersepsi yaitu mengingat materi
pertidaksamaan linier dua varibel
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yaitu:
1. Menyusun model matematika suatu masalah
program linier dua variabel
2. Menentukan fungsi tujuan suatu masalah program
linier dua variabel
Pendahuluan 10 menit
3. Menentukan daerah penyelesaian suatu masalah
program linier dua variabel
6. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik
memberi motivasi siswa secara kontekstual sesuai
manfaat dan aplikasi program linier dalam kehidupan
sehari-hari dengan memberi contoh.

Fase 2 : Menyampaikan Informasi


7. Guru menyampaikan sedikit informasi mengenai
materi kepada peserta didik
Fase 3 : Mengorganisasikan peserta didik dalam
Kegiatan 70 menit
kelompok-kelompok belajar
Inti
8. Guru membagi peserta didik dalam kelompok-
kelompok belajar yang terdiri dari 4-5 anggota
heterogen.
9. Guru menginformasikan kepada peserta didik bahwa
peserta didik yang mewakili presentasi menentukan
nilai dari semua anggota kelompok
10. Guru membagikan LKPD pada tiap kelompok.
Kegitan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Fase 4 : Membimbing kelompok bekerja dan belajar.
11. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mendiskusikan LKPD yang telah dibagikan. Lamanya
diskusi sesuai waktu yang telah diberitahukan.
12. Guru memantau kelompok-kelompok belajar dan
memberikan bantuan kepada kelompok yang
mengalami kesulitan dalam mengerjakan LKPD.
Fase 5 : Evaluasi
13. Guru menyampaikan bahwa waktu diskusi telah habis.
Guru meminta peserta didik untuk mempresentasikan
hasil diskusinya dihadapan kelompok lain.
14. Kelompok yang tidak mempresentasikan bersama guru
Kegiatan Inti menanggapi hasil presentasi kelompok yang maju dan
membenarkan jika terjadi kesalahan dalam
penyampaian informasi.
15. Peserta didik mengerjakan tes akhir berupa kuis yang
dibagikan oleh guru.
16. Guru memberikan poin setelah peserta didik
mengumpulkan kuis.
Fase 6 : Memberikan Penghargaan
Guru memberikan penghargaan kepada kelompok
berdasarkan skor yang tertinggi.
17. Guru dan Peserta didik menyimpulkan materi yang
telah dipelajari pada hari ini yaitu program linier serta
memberitahukan kegiatan belajar yang dilakukan pada
pertemuan berkutnya.
Penutup 10 menit
18. Guru mengingatkan peserta didik untuk selalu rajin dan
tekun belajar.
19. Guru menutup pembelajaran pada hari ini dengan
membaca doa dan mengucapkan terima kasih.
Pertemuan 3 (ketiga) (2 jam peralajaran/90 menit

Kegitan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Fase 1 : Menyampaikan tujuan dan memotivasi peserta
didik
1. Peserta didik melakukan do’a sebelum belajar
(meminta seorang peserta didik untuk memimpin
do’a)
2. Guru mengecek kehadiran peserta didik dan meminta
peserta didik untuk mempersiapkan perlengkapan
dan peralatan yang diperlukan
3. Guru menanyakan apakah ada PR atau tidak.
4. Guru melakukan apersepsi yaitu mengingat memodel
matematika program linier, menentukan fungsi
tujuan
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yaitu:
1. Menentukan nilai minimum dari masalah
program linier
Pendahuluan 2. Menentukan nilai maksimum dari masalah 10 menit
program linier
3. Menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan dengan program linier dua variabel

6. Guru memberikan motivasi kepada peserta didik


memberi motivasi siswa secara kontekstual sesuai
manfaat dan aplikasi program linier dalam kehidupan
sehari-hari dengan memberi contoh.

Fase 2 : Menyampaikan Informasi


7. Guru menyampaikan sedikit informasi mengenai
materi kepada peserta didik
Fase 3 : Mengorganisasikan peserta didik dalam
Kegiatan 70 menit
kelompok-kelompok belajar
Inti
8. Guru membagi peserta didik dalam kelompok-
kelompok belajar yang terdiri dari 4-5 anggota
heterogen.
9. Guru menginformasikan kepada peserta didik bahwa
peserta didik yang mewakili presentasi menentukan
nilai dari semua anggota kelompok
10. Guru membagikan LKPD pada tiap kelompok.
Kegitan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Fase 4 : Membimbing kelompok bekerja dan belajar.
11. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik
untuk mendiskusikan LKPD yang telah dibagikan.
Lamanya diskusi sesuai waktu yang telah
diberitahukan.
12. Guru memantau kelompok-kelompok belajar dan
memberikan bantuan kepada kelompok yang
mengalami kesulitan dalam mengerjakan LKPD.
Fase 5 : Evaluasi
13. Guru menyampaikan bahwa waktu diskusi telah
habis. Guru meminta peserta didik untuk
mempresentasikan hasil diskusinya dihadapan
Kegiatan Inti kelompok lain.
14. Kelompok yang tidak mempresentasikan bersama
guru menanggapi hasil presentasi kelompok yang
maju dan membenarkan jika terjadi kesalahan dalam
penyampaian informasi.
15. Peserta didik mengerjakan tes akhir berupa kuis yang
dibagikan oleh guru.
16. Guru memberikan poin setelah peserta didik
mengumpulkan kuis.
Fase 6 : Memberikan Penghargaan
Guru memberikan penghargaan kepada kelompok
berdasarkan skor yang tertinggi.
17. Guru dan Peserta didik menyimpulkan materi yang
telah dipelajari pada hari ini yaitu program linier
serta memberitahukan kegiatan belajar yang
dilakukan pada pertemuan berkutnya.
Penutup 10 menit
18. Guru mengingatkan peserta didik untuk selalu rajin
dan tekun belajar.
19. Guru menutup pembelajaran pada hari ini dengan
membaca doa dan mengucapkan terima kasih.
I. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Kompetensi Sikap Spiritual
No. Bentuk Contoh Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
Teknik
Instrumen Instrumen
1 Observasi Lembar Terlampir Saat pembelajaran Penilaian
observasi berlangsung untuk dan
(Catatan pencapaian
Jurnal) pembelajaran
(assessment
for and of
learning)
b. Sikap Sosial
No. Teknik Bentuk Contoh Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
Instrumen Instrumen
1 Observasi Lembar Terlampir Saat pembelajaran Penilaian
observasi berlangsung untuk dan
(catatan pencapaian
jurnal) pembelajaran
(assessment
for and of
learning)
c. Kompetensi Pengetahuan
Bentuk Contoh Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
No Teknik
Instrumen Instrumen
1 Tes Pilihan Terlampir Saat pembelajaran Penilaian untuk
Tertulis ganda dan berlangsung pembelajaran
Uraian (assessment for
learning) dan
sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
d. Kompetensi Keterampilan
Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
No. Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Unjuk Uraian terampil Saat pembelajaran Penilaian
Kerja berlngsung untuk, sebagai,
dan/atau
pencapaian
pembelajaran
(assessment
for, as, and of
learning)
2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.

3. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan
belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk mempelajari soal-
soal-soal HOTS.
Lampiran RPP. (1) Lembar Kerja Peserta Didik Pertemuan Kesatu
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Pertemuan Kesatu waktu 45 menit

Sub Materi Pokok: Pertidaksamaan Linier


LEMBAR KERJA (LK) 1
Dua variabel

Nama Kelompok : .......................................... Kelas : XI/ ...


Anggota : 1 .......................................... 4 ................................
2 .......................................... 5 ................................
3 ..........................................

1. Buatlah 2 contoh pertidaksamaan linier dua variabel


2. Tentukan daerah penyelesaian setiap sistem pertidak samaan dibawah ini
a) 2𝑥 + 𝑦 ≥ 24 b) 2𝑦 ≤ 12 − 6𝑥
𝑥≥5 3𝑦 + 5𝑥 ≤ 15

3. Daerah yang diarsir pada gambar dibawah ini merupakan sistem


pertidaksamaan linier 2 variabel
y

5
4

HP

5 6
x
SOAL KUIS INDIVIDU PERTEMUAN 1
Nama :
Kelas:
Tetukan daerah penyelesaian dari sistem pertidaksamaan linier dua variabel
𝒙+𝒚≤𝟗
𝟔𝒙 + 𝟏𝟏𝒚 ≤ 𝟔𝟔
𝒙, 𝒚 ≥ 𝟎
Lampiran RPP. (1) Jawaban Lembar Kerja Peserta Didik Pertemuan Kesatu
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Pertemuan Kesatu waktu 20 menit

1. 𝟐𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≥ 𝟐𝟎 dan 𝟏𝟖𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≤ 𝟐𝟎𝟎


2.
𝟐𝒙 + 𝒚 ≥ 𝟐𝟒
a. 𝟐𝒙 + 𝒚 = 𝟐𝟒 𝑥≥5
𝑥=5
𝒙 0 12

𝒚 24 0
(𝒙, 𝒚) (0,24) (12,0)

24 Gambar disamping merupakan gambar grafik


himpunan penyelesian
HP Dengan a : 2𝑥 + 𝑦 ≥ 24
Dan b: 𝑥 ≥ 5
0 5 12

b.
2𝑦 ≤ 12 − 6𝑥 5𝑥 + 3𝑦 ≤ 15
2𝑦 + 6𝑥 ≤ 12
2𝑦 + 6𝑥 = 12 5𝑥 + 3𝑦 ≤ 15
𝒙 0 2 𝒙 0 3
𝒚 6 0 𝒚 5 0
(𝒙, 𝒚) (0,6) (2,0) (𝒙, 𝒚) (0,5) (3,0)

6
5

HP

0 2 3
3. Persamaan yang melalui titik (5,0) dan (0,5) :
𝑦−𝑦1 𝑥−𝑥1
=
𝑦 −𝑦
2 1𝑥 −𝑥 2 1
𝑦−0 𝑥−5
=
5−0 0−5
𝑦 𝑥−5
= −5
5
−5𝑦 = 5𝑥 − 25
5𝑥 + 5𝑦 = 25

Persamaan yang melalui titik (6,0) dan (0,4) :


𝑦−𝑦1 𝑥−𝑥
= 𝑥 −𝑥1
𝑦 −𝑦
2 1 2 1
𝑦−0 𝑥−6
=
4−0 0−6
𝑦 𝑥−5
=
4 −6
−6𝑦 = 4𝑥 − 20
4𝑥 + 6𝑦 = 20
Jadi, sistem persamaan yang sesuai adalah 5𝑥 + 5𝑦 ≤ 25 ; 4𝑥 + 6𝑦 ≤ 20 ; 𝑥, 𝑦 ≥ 0
Jawaban Soal Kuis Pertemuan 1

𝒙+𝒚≤𝟗 𝟔𝒙 + 𝟏𝟏𝒚 ≤ 𝟔𝟔

𝒙+𝒚=𝟗 𝟔𝒙 + 𝟏𝟏𝒚 = 𝟔𝟔

𝒙 0 9 𝒙 0 11

𝒚 9 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,9) (9,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (11,0)

Grafik Penyelesaiannya
Lampiran RPP. (2) Lembar Kerja Peserta Didik Pertemuan Kedua
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Pertemuan Kesatu waktu 30 menit

LEMBAR KERJA (LK) 1 Sub Materi Pokok: Program Linier

Nama Kelompok : .......................................... Kelas : XI/ ...


Anggota : 1 .......................................... 4 ................................
2 .......................................... 5 ................................
3 ..........................................

1. Seorang pedagang sepeda ingin membeli sepeda balap dan sepeda montor sebanyak 25
untuk persediaan. Harga sebuah sepeda balap Rp.1.500.000 dan sepeda montor
Rp.8.000.000. Jika modal yang dimiliki Rp.100.000.000, maka buatlah model
matematika dari persamaan tersebut!
2. Seorang atlet diwajibkan makan dua jenis tablet setiap hari. Tablet pertama
mengandung 5unit vitamin A dan 2 unit vitamin B, sedangkan tablet kedua
mengandung 10 unit vitamin Adan 1 unit vitamin B. Dalam satu hari, atlet itu
memerlukan 20 unit vitamin A dan 6 unit vitamin B. Harga tiap-tiap 1 tablet,
Rp1.500,00 dan Rp2.000,00. Modelkan masalah model matematikanya tersebut
kemudian gambarkan grafik penyelesaiannya !
Soal Kuis Pertemuan 2
Nama:
Kelas:
1. Untuk membuat roti A diperlukan 200 gram tepung dan 25 gram mentega.
Sedangkan untuk roti B diperlukan 100 gram tepung dan 50 gram mentega. Tepung
yang tersedia hanya 4 kg dan mentega yang ada 1,2 kg. Jika harga roti A Rp.4000
dan roti B harganya Rp. 5.000. maka buatlah model matematikanya. Kemudian
gambarlah grafik daerah penyelesaiannya !
Lampiran RPP. (2) Jawaban Lembar Kerja Peserta Didik Pertemuan Kedua
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Pertemuan Kesatu waktu 20 menit

LEMBAR KERJA (LK) 1 Sub Materi Pokok: Program Linier

Nama Kelompok : .......................................... Kelas : XI/ ...


Anggota : 1 .......................................... 4 ................................
2 .......................................... 5 ................................
3 ..........................................

1. Misalkan : banyak sepeda balap = 𝒙


Banyak sepeda montor = 𝒚

Sepeda balap Sepeda montor Modal Pertidaksamaan


(𝒙) (𝒚)

Harga (dalam 15 80 1.000 𝟏𝟓𝒙 + 𝟖𝟎𝒚 ≤ 𝟏. 𝟎𝟎𝟎


ratusan ribu)

Persediaan 25 𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟐𝟓

Model matematika dari persamasahannnya adalah


𝟏𝟓𝒙 + 𝟖𝟎𝒚 ≤ 𝟏. 𝟎𝟎𝟎
𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟐𝟓
Karena banyak sepeda tidak mungkin negatif maka:
𝒙 ≥ 𝟎 dan 𝒚 ≥ 𝟎
Jadi Model matematika dari persamasahannnya adalah 𝟏𝟓𝒙 + 𝟖𝟎𝒚 ≤ 𝟏. 𝟎𝟎𝟎 ,
𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟐𝟓, 𝒙 ≥ 𝟎 dan 𝒚 ≥ 𝟎
2.
Vitamin A Vitamin B Harga
Tablet 1 5 2 15.000
Tablet 2 10 1 20.000
Perlunya 20 6
Misalkan : 𝒙 = 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌𝒏𝒚𝒂 𝒕𝒂𝒃𝒍𝒆𝒕 𝟏
𝒚 = 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌𝒏𝒚𝒂 𝒕𝒂𝒃𝒍𝒆𝒕 𝟐
Fungsi tujuan : 𝒁(𝒙, 𝒚) = 𝟏𝟓. 𝟎𝟎𝟎𝒙 + 𝟐𝟎. 𝟎𝟎𝟎𝒚
Kendala : untuk vitamin A 𝟓𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≤ 𝟐𝟎
Untuk vitamin B 𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟔
𝟓𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≤ 𝟐𝟎 𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟔
𝟓𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 = 𝟐𝟎 𝟐𝒙 + 𝒚 = 𝟔

𝒙 0 4 𝒙 0 3

𝒚 2 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,2) (4,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (3,0)

Gambar grafik

Daerah yang diarsir, merupakan himpuanan


2 penyelesaiaan

0 3 4
Jawaban Soal Kuis Pertemuan 2
Tepung mentega Harga

Roti A 200 25 4000

Roti B 100 50 5000

Barang yang 4000 1200


tersedia
Misalkan : 𝒙 = roti A

𝒚 = roti B
Fungsi tujuan : 𝒁(𝒙, 𝒚) = 𝟒. 𝟎𝟎𝟎𝒙 + 𝟓. 𝟎𝟎𝟎𝒚
Kendala : untuk vitamin A 𝟐𝟎𝟎𝒙 + 𝟏𝟎𝟎𝒚 ≤ 𝟒𝟎𝟎𝟎 → 𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟒𝟎
Untuk vitamin B 𝟐𝟓𝒙 + 𝟓𝟎𝒚 ≤ 𝟏𝟐𝟎𝟎 → 𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟒𝟖

𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟒𝟎 𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟒𝟖

𝟐𝒙 + 𝒚 = 𝟒𝟎 𝒙 + 𝟐𝒚 = 𝟒𝟖

𝒙 0 20 𝒙 0 48

𝒚 40 0 𝒚 24 0

(𝒙, 𝒚) (0,40) (20,0) (𝒙, 𝒚) (0,24) (48,0)

grafik daerah penyelesaian

40

24

HP
0 20 48
Lampiran RPP. (3) Lembar Kerja Peserta Didik Pertemuan Ketiga
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Pertemuan Kesatu waktu 45 menit
LEMBAR KERJA (LK) 1 Sub Materi Pokok: Nilai Optimum

Nama Kelompok : .......................................... Kelas : XI/ ...


Anggota : 1 .......................................... 4 ................................
2 .......................................... 5 ................................
3 ..........................................

1. Tentukan Nilai maksimum dan minimum dari 𝑍 = 5𝑥 + 3𝑦 dengan syarat


𝑥 + 2𝑦 ≤ 8 , 𝑥 + 𝑦 ≤ 6 dan 𝑥, 𝑦 ≥ 0
a. Menggunakan uji titik
b. Menggunakan garis selidik

2. Seorang pedagang buah menjual 2 jenis buah yaitu buah salak dan buah duku. Buah
salak ia beli seharga Rp. 12.000/Kg dan ia jual seharga Rp.16.000/Kg. Sedangkan
buah duku ia beli seharga Rp. 9.000/Kg dan ia jual seharga Rp 12.000/Kg. Modal
yang ia miliki Rp. 1.800.000 sedangkan gerobak hanya mampu menampung 175 Kg
buah keuntungan maksimum adalah…..
Soal Kuis Individu Pertemuan 3
Nama :
Kelas:
No. Absen :
1. Sebuah toko bunga menjual 2 macam rangkaian bunga. Rangkaian I
memerlukan 10 tangkai bunga mawar dan 15 tangkai bunga anyelir,
Rangkaian II memerlukan 20 tangkai bunga mawar dan 5 tangkai bunga
anyelir. Persediaan bunga mawar dan bunga anyelir masing-masing 200
tangkai dan 100 tangkai. Rangkaian I dijual seharga Rp 200.000,00 dan
Rangkaian II dijual seharga Rp100.000,00 per rangkaian, maka penghasilan
maksimum yang diperoleh adalah….
Lampiran RPP. (3) Jawan Lembar Kerja Peserta Didik Pertemuan Ketiga
Jawaban Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Pertemuan Kesatu waktu 20 menit

LEMBAR KERJA (LK) 1 Sub Materi Pokok: Nilai Optimum

Nama Kelompok : .......................................... Kelas : XI/ ...


Anggota : 1 .......................................... 4 ................................
2 .......................................... 5 ................................
3 ..........................................

1.
a. Menggunakan metode uji titik
𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟖 𝒙+𝒚≤𝟔
𝒙 + 𝟐𝒚 = 𝟖 𝒙+𝒚=𝟔

𝒙 0 8 𝒙 0 6

𝒚 4 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,4) (8,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (6,0)

Gambar grafik
Titik B → 𝑥 + 2𝑦 = 8
6
𝑥+𝑦 = 6
4 A
B
𝑦=2
C
0 6 8 𝑥+𝑦 =6
0 𝑥+2=6
Daerah yang diarsir merupakan Hp 𝑥 = 6−2
𝑥=4
Titik 5𝑥 + 3𝑦
A (0,4) 5(0)+3(4) = 12
B (4,2) 5(4)+3(2) = 26
C (6,0) 5(6)+3(0) = 30
Jadi nilai maksimum pada fungsi 𝑍 =
5𝑥 + 3𝑦 adalah 30 dan nilai minimum pada fungsi 𝑍 = 5𝑥 + 3𝑦 adalah 12
b. Menggunakan metode garis selidik
𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟖 𝒙+𝒚≤𝟔
𝒙 + 𝟐𝒚 = 𝟖 𝒙+𝒚=𝟔

𝒙 0 8 𝒙 0 6

𝒚 4 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,4) (8,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (6,0)

Grafik

6 Persamaan garis dari fungsi objektif yang


diketahui yaitu 5𝒙 + 𝟑𝒚 = 𝟏𝟓 = 𝒌 dan
5
dinamai dengan garis g,. Geserlah garis g
4 sehingga memotong daerah diarsir dititik
yang paling kiri, yaitu garis 𝑔1 yang
merupakan garis yang sejajar dengan
garis g dan tepat melalui titik (0,4). Nilai
0 3 6 8
minimum Z adalah 𝑘1 = 5(0) + 3(4) = 12
𝑔1 g
𝑔2 Sedangkan garis 𝑔2 merupakan garis
Daerah yang diarsir paling kanan dan tepat melalui (6,0),
merupakan HP sehingga nilai maksimum Z adalah
𝑘2 = 5(6) + 3(0) = 30
2. Misalkan 𝑥 = ℎ𝑎𝑟𝑔𝑎 𝑏𝑢𝑎ℎ 𝑠𝑎𝑙𝑎𝑘

𝑦 = ℎ𝑎𝑟𝑔𝑎 𝑏𝑢𝑎ℎ 𝑑𝑢𝑘𝑢


Model matematika
12.000𝑥 + 9.000𝑦 ≤ 1.800.000 → 12𝑥 + 9𝑦 ≤ 1.800
𝑥 + 𝑦 ≤ 175
𝑈 = 4.000𝑥 + 3.000𝑦

12𝑥 + 9𝑦 ≤ 1.800 𝑥 + 𝑦 ≤ 175

12𝑥 + 9𝑦 = 1.800 𝑥 + 𝑦 = 175

𝒙 0 150 𝒙 0 175

𝒚 200 0 𝒚 175 0

(𝒙, 𝒚) (0,200) (150,0) (𝒙, 𝒚) (0,175) (175,0)

Grafik

200 Titik B→ 12𝑥 + 9𝑦 = 1800 ×1 12𝑥 + 9𝑦 = 1800


A 𝑥+𝑦 = 175 ×9 9𝑥 + 9𝑦 = 1575
175

B
3𝑥 = 225
𝑥 = 75
C 𝑥 + 𝑦 = 175
0 150 175 X
75 + 𝑦 = 175
𝑦 = 175 − 75
𝑦 = 100
titik 𝑈 = 4.000𝑥 + 3.000𝑦
A(0,175) 4.000(0)+3000(175) = 525.000
B(75,100) 4.000(75)+3000(100)= 300.000+ 300.000 = 600.000
C (150,0) 4.000(100)+3000(0) = 600.0000
D(0,0) 4.000(0)+ 3000(0) = 0

Jadi keuntungan maksimumnya adalah Rp. 600.000


Jawaban Kuis Pertemuan 3
Rangkaian I Rangkaian II Batasan
Mawar 10 20 200
Anyelir 15 5 100
Harga 200.000 100.000 maksimum
Misal : 𝑥 = 𝑏𝑎𝑛𝑦𝑎𝑘 𝑟𝑎𝑛𝑔𝑘𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼
𝑦 = 𝑏𝑎𝑛𝑦𝑎𝑘 𝑟𝑎𝑛𝑔𝑘𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼𝐼
Mawar → 10𝑥 + 20 𝑦 ≤ 200
𝑥 + 2𝑦 ≤ 20
Anyelir → 15𝑥 + 5 𝑦 ≤ 100
3𝑥 + 𝑦 ≤ 20
𝑝𝑒𝑛𝑔ℎ𝑎𝑠𝑖𝑙𝑎𝑛 = 200.000 𝑥 + 100.00𝑦

𝑥 + 2𝑦 ≤ 20 3𝑥 + 𝑦 ≤ 20

𝑥 + 2𝑦 = 20 3𝑥 + 𝑦 = 20

𝒙 0 20 𝒙 0 175

𝒚 10 0 𝒚 20 0

(𝒙, 𝒚) (0,10) (20,0) (𝒙, 𝒚) (0,20) 20


( ,0)
3

Perpotongan kedua garis


𝑥 + 2𝑦 ≤ 20 → 𝑥 + 2𝑦 = 20 ……(1)
3𝑥 + 𝑦 ≤ 20 → 3𝑥 + 𝑦 = 20……...(2)

3𝑥 + 𝑦 = 20 → 𝑦 = 20 − 3𝑥
Subtitusikan (1) pada (2) maka:
𝑥 + 2𝑦 = 20 → 𝑥 + 2(20 − 3𝑥) = 20
𝑥 + 40 − 6𝑥 = 20
40 − 5𝑥 = 20
−5𝑥 = −20
𝑥=4
Subtitusikan 𝑥 = 4 pada (1) maka 𝑦 = 20 − 3𝑥
𝑦 = 20 − 3(4)
𝑦 = 20 − 12
𝑦=8
Menentukan Nilai Optimum
Titik Penghasilan = 200.000𝑥 + 100.000𝑦

(0,10) 200.000(0) + 100.000(10) = 1.000.000


(4,8) 200.000(4) + 100.000(8) = 1.600.000
20 20
( 3 , 0) 200.000 ( 3 ) + 100.000(0) = 1.333.333,33
Jadi penghasilan maksimumnya adalah 1.600.000
Pedoman penskoran LKPD pertemuan 1
No Penyelesaian Skor
1. 𝟐𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≥ 𝟐𝟎 dan 𝟏𝟖𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≤ 𝟐𝟎𝟎 2
2. 5
a.
𝟐𝒙 + 𝒚 ≥ 𝟐𝟒
𝟐𝒙 + 𝒚 = 𝟐𝟒
𝒙 0 12

𝒚 24
(𝒙, 𝒚) (0,24) (12,0)

𝑥≥5
𝑥=5
3

24
HP

0 5 12

Gambar disamping merupakan gambar grafik himpunan


penyelesian
Dengan a : 2𝑥 + 𝑦 ≥ 24 Dan b: 𝑥 ≥ 5

b.

2𝑦 ≤ 12 − 6𝑥 5𝑥 + 3𝑦 ≤ 15
2𝑦 + 6𝑥 ≤ 12
2𝑦 + 6𝑥 = 12 5𝑥 + 3𝑦 ≤ 15 5
𝒙 0 2 𝒙 0 3
𝒚 6 𝒚 5 0
(𝒙, 𝒚) (0,6) (2,0) (𝒙, 𝒚) (0,5) (3,0)
No Penyelesaian Skor

6 3
5

HP

0 2 3

Persamaan yang melalui titik (5,0) dan (0,5) : 3


𝑦−𝑦1 𝑥−𝑥
3. = 𝑥 −𝑥1
𝑦 −𝑦2 1 2 1
𝑦−0 𝑥−5
= 0−5
5−0
𝑦 𝑥−5
= −5
5
−5𝑦 = 5𝑥 − 25
5𝑥 + 5𝑦 = 25
Persamaan yang melalui titik (6,0) dan (0,4) : 3
𝑦−𝑦1 𝑥−𝑥1
=
𝑦 −𝑦2 𝑥 −𝑥
1 2 1
𝑦−0 𝑥−6
= 0−6
4−0
𝑦 𝑥−5
=
4 −6
−6𝑦 = 4𝑥 − 20
4𝑥 + 6𝑦 = 20
Jadi, sistem persamaan yang sesuai adalah 5𝑥 + 5𝑦 ≤ 25 ; 2
4𝑥 + 6𝑦 ≤ 20 ; 𝑥, 𝑦 ≥ 0
Jumlah Skor 26

Keterangan :
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎ℎ𝑘𝑖𝑟 26
nilai akhir= × 100 = 26 × 100 = 100
26
Pedoman penskoran kuis individu pertemuan 1
No Penyelesaian Skor
1.
𝒙+𝒚≤𝟗 𝟔𝒙 + 𝟏𝟏𝒚 ≤ 𝟔𝟔

𝒙+𝒚=𝟗 𝟔𝒙 + 𝟏𝟏𝒚 = 𝟔𝟔
25
𝒙 0 9 𝒙 11

𝒚 9 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,9) (9,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (11,0)

Grafik penyelesaian

25

Skor maksimum 25

Keterangan 𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 ∶ 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 × 2 = 100


Pedoman penskoran LKPD pertemuan 2
No penyelesaian skor
1. Misalkan : banyak sepeda balap = 𝒙 2
Banyak sepeda montor = 𝒚
5
Sepeda Sepeda montor Modal Pertidaksamaan
balap (𝒙) (𝒚)

Harga (dalam 15 80 1.000 𝟏𝟓𝒙 + 𝟖𝟎𝒚 ≤ 𝟏. 𝟎𝟎𝟎


ratusan ribu)

Persediaan 25 𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟐𝟓

3
Model matematika dari persamasahannnya adalah
𝟏𝟓𝒙 + 𝟖𝟎𝒚 ≤ 𝟏. 𝟎𝟎𝟎
𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟐𝟓

Karena banyak sepeda tidak mungkin negatif maka: 2


𝒙 ≥ 𝟎 dan 𝒚 ≥ 𝟎
Jadi Model matematika dari persamasahannnya adalah 𝟏𝟓𝒙 + 𝟖𝟎𝒚 ≤
𝟏. 𝟎𝟎𝟎 , 𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟐𝟓, 𝒙 ≥ 𝟎 dan 𝒚 ≥ 𝟎
2.
Vitamin A Vitamin B Harga

Tablet 1 5 2 15.000 5
Tablet 2 10 1 20.000

Perlunya 20 6

Misalkan : 𝒙 = 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌𝒏𝒚𝒂 𝒕𝒂𝒃𝒍𝒆𝒕 𝟏 2


𝒚 = 𝒃𝒂𝒏𝒚𝒂𝒌𝒏𝒚𝒂 𝒕𝒂𝒃𝒍𝒆𝒕 𝟐
Fungsi tujuan : 𝒁(𝒙, 𝒚) = 𝟏𝟓. 𝟎𝟎𝟎𝒙 + 𝟐𝟎. 𝟎𝟎𝟎𝒚 2

Kendala : untuk vitamin A 𝟓𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≤ 𝟐𝟎 2


Untuk vitamin B 𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟔
No. Penyelesaian Skor
𝟓𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 ≤ 𝟐𝟎 𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟔

5
𝟓𝒙 + 𝟏𝟎𝒚 = 𝟐𝟎 𝟐𝒙 + 𝒚 = 𝟔

𝒙 0 4 𝒙 0 3

𝒚 2 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,2) (4,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (3,0)

Gambar grafik

6 3
Daerah yang diarsir, merupakan
himpuanan penyelesaiaan
2

0 3 4

Jumlah skor 31
Keterangan :
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎ℎ𝑘𝑖𝑟 31
nilai akhir= × 100 = 31 × 100 = 100
31
penskoran kuis individu pertemuan 2
No Penyelesaian Skor
1 Tepung mentega Harga 5

Roti A 200 25 4000

Roti B 100 50 5000

Barang 4000 1200


yang
tersedia
Misalkan : 𝒙 = roti A 2

𝒚 = roti B
Fungsi tujuan : 𝒁(𝒙, 𝒚) = 𝟒. 𝟎𝟎𝟎𝒙 + 𝟓. 𝟎𝟎𝟎𝒚
Kendala : untuk vitamin A 𝟐𝟎𝟎𝒙 + 5
𝟏𝟎𝟎𝒚 ≤ 𝟒𝟎𝟎𝟎 → 𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟒𝟎
Untuk vitamin B 𝟐𝟓𝒙 +
𝟓𝟎𝒚 ≤ 𝟏𝟐𝟎𝟎 → 𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟒𝟖

𝟐𝒙 + 𝒚 ≤ 𝟒𝟎 𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟒𝟖
3
𝟐𝒙 + 𝒚 = 𝟒𝟎 𝒙 + 𝟐𝒚 = 𝟒𝟖

𝒙 0 20 𝒙 0 48

𝒚 40 0 𝒚 24 0

(𝒙, 𝒚) (0,40) (20,0) (𝒙, 𝒚) (0,24) (48,0)


Gambar grafik

6 5

Daerah yang
2
diarsir,
merupakan
0 3 4 himpuanan
penyelesaiaan

Jumlah Skor total 15


𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎ℎ𝑘𝑖𝑟 15
Keterangan : nilai akhir= × 100 = 15 × 100
15
Penskoran LKPD pertemuan 3
No. Penyelesaian Skor
1. a. Menggunakan metode uji titik
𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟖 𝒙+𝒚≤𝟔
𝒙 + 𝟐𝒚 = 𝟖 𝒙+𝒚=𝟔
5
𝒙 0 8 𝒙 0 6

𝒚 4 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,4) (8,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (6,0)

Gambar grafik
Titik B → 𝑥 + 2𝑦 = 8
6
𝑥+𝑦 =
4 A 6
B
5
C 𝑦=2
0 6 8
𝑥+𝑦 =6
0
𝑥+2=6
𝑥 = 6−2
𝑥=4

Titik 5𝑥 + 3𝑦 Daerah yang diarsir


merupakan Hp
A (0,4) 5(0)+3(4) = 12
B (4,2) 5(4)+3(2) = 26 5

C (6,0) 5(6)+3(0) = 30

Jadi nilai maksimum pada fungsi 𝑍 = 5𝑥 + 3𝑦 adalah 30 dan nilai minimum


pada fungsi 𝑍 = 5𝑥 + 3𝑦 adalah 12
No. Penyelesaian Skor
b. Menggunakan metode garis selidik 3
𝒙 + 𝟐𝒚 ≤ 𝟖 𝒙+𝒚≤𝟔
𝒙 + 𝟐𝒚 = 𝟖 𝒙+𝒚=𝟔

𝒙 0 8 𝒙 0 6

𝒚 4 0 𝒚 6 0

(𝒙, 𝒚) (0,4) (8,0) (𝒙, 𝒚) (0,6) (6,0)

Grafik

Persamaan garis dari fungsi 9

6 objektif yang diketahui yaitu 5𝒙 +


𝟑𝒚 = 𝟏𝟓 = 𝒌 dan dinamai dengan
5
garis g,. Geserlah garis g sehingga
4 memotong daerah diarsir dititik
yang paling kiri, yaitu garis 𝑔1
yang merupakan garis yang
sejajar dengan garis g dan tepat
0 3 6 8
melalui titik (0,4). Nilai minimum
𝑔1 g
𝑔2 Z adalah 𝑘1 = 5(0) + 3(4) = 12
Daerah yang diarsir
merupakan HP
Sedangkan garis 𝑔2 merupakan
garis paling kanan dan tepat melalui (6,0), sehingga nilai maksimum Z
adalah
𝑘2 = 5(6) + 3(0) = 30

2.
Misalkan 𝑥 = ℎ𝑎𝑟𝑔𝑎 𝑏𝑢𝑎ℎ 𝑠𝑎𝑙𝑎𝑘
𝑦 = ℎ𝑎𝑟𝑔𝑎 𝑏𝑢𝑎ℎ 𝑑𝑢𝑘𝑢
Model matematika
12.000𝑥 + 9.000𝑦 ≤ 1.800.000 → 12𝑥 + 9𝑦 ≤ 1.800 6

𝑥 + 𝑦 ≤ 175
𝑈 = 4.000𝑥 + 3.000𝑦
No. Penyelesaian Skor
12𝑥 + 9𝑦 ≤ 1.800 𝑥 + 𝑦 ≤ 175
3

12𝑥 + 9𝑦 = 1.800 𝑥 + 𝑦 = 175

𝒙 0 150 𝒙 0 175

𝒚 200 0 𝒚 175 0

(𝒙, 𝒚) (0,200) (150,0) (𝒙, 𝒚) (0,175) (175,0)

Grafik
y
3
200

A
175

C
0 150 175 X

Titik B→ 12𝑥 + 9𝑦 = 1800 ×1 12𝑥 + 9𝑦 = 1800 5


𝑥+𝑦 = 175 ×9 9𝑥 + 9𝑦 = 1575

3𝑥 = 225
𝑥 = 75
𝑥 + 𝑦 = 175
75 + 𝑦 = 175
𝑦 = 175 − 75
𝑦 = 100
No. Penyelesian Skor
titik 𝑈 = 4.000𝑥 + 3.000𝑦
3
A(0,175) 4.000(0)+3000(175) = 525.000
B(75,100) 4.000(75)+3000(100)= 300.000+ 300.000 = 600.000
C (150,0) 4.000(100)+3000(0) = 600.0000
Jadi keuntungan maksimumnya adalah Rp. 600.000 2

Jumlah skor 49
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎ℎ𝑘𝑖𝑟 49
Keterangan : nilai akhir= × 100 = 49 × 100 = 100
49
Pedoman skor kuis pertemuan 3
No. Penyelesaian Skor
1 Rangkaian I Rangkaian II Batasan 4
Mawar 10 20 200
Anyelir 15 5 100
Harga 200.000 100.000 maksimum
Misal : 𝑥 = 𝑏𝑎𝑛𝑦𝑎𝑘 𝑟𝑎𝑛𝑔𝑘𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼 3
𝑦 = 𝑏𝑎𝑛𝑦𝑎𝑘 𝑟𝑎𝑛𝑔𝑘𝑎𝑖𝑎𝑛 𝐼𝐼
Mawar → 10𝑥 + 20 𝑦 ≤ 200
𝑥 + 2𝑦 ≤ 20
Anyelir → 15𝑥 + 5 𝑦 ≤ 100
3𝑥 + 𝑦 ≤ 20
𝑝𝑒𝑛𝑔ℎ𝑎𝑠𝑖𝑙𝑎𝑛 = 200.000 𝑥 + 100.00𝑦

𝑥 + 2𝑦 ≤ 20 3𝑥 + 𝑦 ≤ 20 3

𝑥 + 2𝑦 = 20 3𝑥 + 𝑦 = 20

𝒙 0 20 𝒙 0 175

𝒚 10 0 𝒚 20 0

(𝒙, 𝒚) (0,10) (20,0) (𝒙, 𝒚) (0,20) 20


( ,0)
3

Grafik penyelesaian

Perpotongan kedua garis


𝑥 + 2𝑦 ≤ 20 → 𝑥 + 2𝑦 = 20 ……(1)
3𝑥 + 𝑦 ≤ 20 → 3𝑥 + 𝑦 = 20……...(2) 5

3𝑥 + 𝑦 = 20 → 𝑦 = 20 − 3𝑥
Subtitusikan (1) pada (2) maka:
𝑥 + 2𝑦 = 20 → 𝑥 + 2(20 − 3𝑥) = 20
𝑥 + 40 − 6𝑥 = 20
40 − 5𝑥 = 20
−5𝑥 = −20 , 𝑥 = 4
No. Penyelesaian Skor
Subtitusikan 𝑥 = 4 pada (1) maka 𝑦 = 20 − 3𝑥 3
𝑦 = 20 − 3(4)
𝑦 = 20 − 12
𝑦=8

Menentukan Nilai Optimum


Titik Penghasilan = 200.000𝑥 + 100.000𝑦
6
(0,10) 200.000(0) + 100.000(10) = 1.000.000
(4,8) 200.000(4) + 100.000(8) = 1.600.000
20 20
( 3 , 0) 200.000 ( 3 ) + 100.000(0) = 1.333.333,33
Jadi penghasilan maksimumnya adalah 1.600.000
Jumlah skor 24
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎ℎ𝑘𝑖𝑟 24
Keterangan : nilai akhir= × 100 = 24 × 100 = 100
24
Lembar Penilaian Sikap

Catatan Jurnal Perkembangan Sikap Spiritual dan Sosial

Kelas :
Hari, Tanggal :
Pertemuan ke :
Materi Pokok :
Butir
No Waktu Nama Siswa Catatan Perilaku Ket.
Sikap
Penilaian Diri
Nama Siswa :
Hari/Tgl Pengisian :

Petunjuk
Berdasarkan perilaku kalian selama ini, nilailah diri kalian sendiri dengan memberikan tanda
centang (√) pada kolom skor 4, 3, 2,atau 1 pada Lembar Penilaian Diri dengan ketentuan
sebagai berikut.
Skor 4 apabila selalu melakukan perilaku yang dinyatakan
Skor 3 apabila sering melakukan perilaku yang dinyatakan
Skor 2 apabila kadang-kadang melakukan perilaku yang dinyatakan
Skor 1 apabila jarang melakukan perilaku yang dinyatakan

Indikator Sikap:
1. Keimanan 4. Santun 7. Peduli
2. Ketaqwaan 5. Disiplin 8. Percaya diri
3. Kejujuran 6. Tanggungjawab

Skor
No Pernyataan Keterangan
1 2 3 4
Saya berdoa sebelum dan sesudah menjalankan setiap
1 perbuatan, ikhlas menerima pemberian dan keputusan
Tuhan YME, suka berikhtiar, dan tawakal
Saya menjalankan ibadah sesuai ajaran agama yang
2 saya anut, mengikuti ibadah bersama di sekolah, dan
mengucapkan kalimat pujian bagi Tuhan YME
Saya jujur dalam perkataan dan perbuatan, mengakui
3 kesalahan yang diperbuat, mengakui kekurangan yang
dimiliki, tidak menyontek dalam ulangan.
Saya hadir dan pulang sekolah tepat waktu, berpakaian
rapi sesuai ketentuan, patuh pada tata tertib sekolah
4 (mengenakan helm saat membonceng motor),
mengerjakan tugas yang diberikan, dan
mengumpulkannya tepat waktu
Saya melaksanakan setiap pekerjaan yang menjadi
5 tanggungjawabnya, mengakui dan meminta maaf atas
kesalahan yang dilakukan, dan menepati janji
Saya membantu orang yang membutuhkan, memelihara
6 lingkungan, mematikan lampu dan keran air jika tidak
digunakan, tidak mengganggu/merugikan orang lain
Saya menerima kesepakatan meskipun berbeda dengan
pendapat saya, menerima kekurangan orang lain,
7
memaafkan kesalahan orang lain, menerima perbedaan
dengan orang lain.
Saya terlibat aktif dalam kegiatan membersihkan
8
kelas/sekolah, kerja kelompok, mendahulukan
Skor
No Pernyataan Keterangan
1 2 3 4
kepentingan bersama, dan membantu orang lain tanpa
mengharap imbalan
Saya menghormati orang yang lebih tua, tidak berkata-
kata kotor, kasar, dan tidak menyakitkan, mengucapkan
9 terima kasih, meminta ijin ketika menggunakan barang
orang lain, melakukan pembiasaan 3S (Senyum, Sapa,
Salam).
Saya berpendapat/bertindak tanpa ragu-ragu, berani
10 berpendapat, bertanya atau menjawab, presentasi di
depan kelas, dan membuat keputusan dengan cepat.
JUMLAH SKOR
Lembar penilaian pengetahuan pertemuan pertama terlampir
KISI-KISI PENULISAN SOAL LKPD DAN KUIS
No IPK Bentuk Indikator Soal No. Soal
Soal LKPD Kuis
1. Menjelaskan Membuat 2 contoh
pertidaksamaan 1
pertidaksamaan linier
linier dua variabel
dua variabel
2. Menjelaskan tahapan menyelesaikan cara
Uraian
tahapan 2
menggambar sketsa 1
menggambar sketsa
grafik daerah grafik daerah
penyelesaian
penyelesaian
pertidaksamaan linier
dua variabel
3. Menentukan sistem menentukan sistem
pertidaksamaan
pertidaksamaan linier
linier dua variabel 3 -
dua variabel dari sebuah dari sebuah grafik
grafik
4. Menentukan daerah Dapat menentukan 2 1
daerah himpunan
himpunan penyelesaian
penyelesaian sistem
sistem pertidaksamaan pertidaksamaan
linier dua variabel
linier dua variabel
5. Membuat sketsa grafik Membuat sketsa 2,3
grafik daerah
daerah penyelesaian
penyelesaian
pertidaksamaan linier pertidaksamaan
linier dua variab
dua variabel
Lembar penilaian pengetahuan pertemuan kedua terlampir
KISI-KISI PENULISAN SOAL LKPD DAN KUIS
No IPK Bentuk Indikator Soal No. Soal
Soal LKPD Kuis
1. Menyusun model memodelkan model
matematika dari 1,2
matematika suatu
masalah program
masalah program linier linier dua variabel
dari suatu soal cerita
dua variabel
Uraian

2. Menentukan fungsi menentukan fungsi


2
tujuan suatu masalah tujuan suatu
1
program linier dua masalah program
variabel linier dua variabel
dari suatu soal cerita

3. Menentukan daerah menentukan daerah


penyelesaian suatu penyelesaian suatu
2
masalah program linier masalah program
dua variabel linier dua variabel
dari suatu soal cerita
Lembar penilaian pengetahuan pertemuan ketiga terlampir
KISI-KISI PENULISAN SOAL LKPD DAN KUIS
No IPK Bentuk Indikator Soal No. Soal
Soal LKPD Kuis
1.
Menentukan nilai Menentukan nilai
minimum dari masalah minimum dari
program linier masalah program
linier
Uraian 1

2.
Menentukan nilai Menentukan nilai 1
maksimum dari
maksimum dari masalah
masalah program
program linier linier
3.
Menyelesaikan masalah Menyelesaikan
masalah kontekstual
kontekstual yang
yang berkaitan 3 1
berkaitan dengan dengan program
linier dua variable
program linier dua
variabel
Lampiran format penilaian unjuk kerja pertemuan 1 , 2 ,3
Membuat grafik daerah penyelesaian
No. Aspek skor
1 2 3 4
1. Dapat mengubah pertidaksamaan-pertidaksamaan
yang dimaksud menjadi persamaan linear
2. Dapat menggambarkan persamaan linear tersebut pada
bidang koordinat
3. Dapat menentukan daerah himpunan penyelesaian

Keterangan skor:
1. tidak bisa
2. kurang tepat
3. tepat
4. sangat tepat

lampiran format Lampiran format penilaian unjuk kerja pertemuan 3 menentukan nilai
optimum
metode uji titik
No. Aspek skor
1 2 3 4
1. Dapat menggambar daerah penyelesaian dari kendala-
kendala dalam masalah progam linier tersebut
2. Dapat menentukan titik pojok daari daerah
penyelesaian itu
3. Subtitusikan koordinat setiap titik pojok

4. Bandingkan nilai fungsi objek tif tersebut termasuk


nilai maksimum atau minimum
Keterangan skor:
1. tidak bisa
2. kurang tepat
3. tepat
4. sangat tepat
metode garis selidik

No. Aspek skor


1 2 3 4
1. Dapat menggambar daerah penyelesaian dari kendala-
kendala dalam masalah progam linier tersebut
2. Dapat menentukan titik menentukan garis selidik

3. Dapat menggambar garis garis selidik tersebut pada


koordinat cartesius
4. Dapat menentukan nilai maksimum atau minimum
fungsi tujuan, maka carialah gari selidik yang jaraknya
terbesar dari titik pusat dan berda didaerah penyesaian.
Sedangkan untu menentukan nilai minimum fungsi
tujuan, maka carialh garis selidi yang jaraknya terkecil
terhadap titik pusat dan berada pada daerah
penyelesaian

Keterangan skor:
1. tidak bisa
2. kurang tepat
3. tepat
4. sangat tepat

Anda mungkin juga menyukai