Anda di halaman 1dari 1

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

ASI EKSKLUSIF

Tempat : Kantor Desa Salimuran


Hari : Selasa,

A. Tujuan Instruksional Umum


Setelah mengikuti program penyuluhan diharapkan masyarakat dan keluarga dapat
memahami pentingnya pemberian ASI Ekslusif

B. Tujuan Instruksional Khusus


Setelah mengikuti penyuluhan diharapkan
1. Keluarga/masyarakat mengetahui pengertian Asi Eklusif
2. Keluarga/masyarakat mengetahui mamfaat pemberian Asi Eklusif
3. Keluarga/masyarakat mengetahui jangka waktu pemberian Asi Eklusif

C. Sasaran
Keluarga / masyarakat .

D. Materi
1. Pengertian Asi Eklusif
2. Mamfaat pemberian Asi Eklusif
3. Lama Pemberian Asi Eklusif

E. Metode
1. Ceramah
2. Tanya jawab
3. Leaflet

F. Evaluasi

1. Keluarga/ masyarakat mengetahui pengertian dari Asi Eklusif


2. Keluarga/masyarakat mengetahui mamfaat pemberian Asi Eklusif
3. Keluarga / masyarakat mengetahuijangka waktu pemberian Asi Eklusif

Pelaksana

ST. SUEDAH, S.Kep


NIP.19790301 200604 2 029

Anda mungkin juga menyukai