Anda di halaman 1dari 18

29/08/2018

R. SOEDRADJAD
Fakultas Pertanian Universitas Jember

BIMBINGAN TEKNIK CALON FASILITATOR PERTANIAN ORGANIK


PEMUDA TANI KABUPATEN SITUBONDO
AGUSTUS 2018

Pertanian Pertanian Pertanian Konvensional


Organik Tradisional (Modern)
1968 (REPELITA 1)

Berladang Bercocok tanam Bercocok tanam secara


berpindah secara menetap Intensif (mekanisasi, pupuk Pertanian Organik atau
mengikuti musim → Ekstensifikasi kimia sintetis dan pestisida pertanian berkelanjutan
dan pergerakan Pertanian sintetis dan energi fosil.
migrasi hewan

11.000 SM. Revolusi Revolusi Revolusi Hijau 1992 KTT Bumi di Rio
berakhirnya Pertanian Industri (1943-1970) de Janeiro
zaman es Abad 18-awal 19 Swasembada
Beras (1985)
abad ke-2 S.M. Praktek pertanian tradisional dan konvensional tidak
Sistem Pertanian berkelanjutan secara ekologis karena :
dimulai
1. menguras sumberdaya alam,
(Mesopotamia)
2. menurunkan kesuburan tanah,
3. menyebabkan erosi tanah dan
4. berkontribusi terhadap perubahan iklim global

1
29/08/2018

1. Revolusi Neolitik (12.000 tahun yang lalu)


(Transisi Demografik Neolitik)

Messa Verde yang terletak di wilayah


barat daya Colorado

dimulai saat nenek moyang menetap di Goa → berkembang


turun dari pepohonan dan mulai pertanian, sosial, bahasa,
hidup BERBURU dan NOMADEN budaya dan hukum.

Revolusi Pertanian

Revolusi Pertanian, adalah


Perubahan cara hidup dari berburu makanan menjadi
bercocok tanam tanaman secara menetap.

Berburu

Menetap

Ciri-Ciri:

1. Ekstensifikasi Pertanian 2. Hewan Dijinakan 3. Tenaga Kerja


dan Diternakan Manusia Berharga

2
29/08/2018

Organisasi Sosial Zaman Neolitik

Furnitur Alat Pertanian Alat Rumah Tangga

2. Revolusi Pertanian Arab (Abad Pertengahan)

1. Dengan runtuhnya Romawi dan


Negara Barat, kemajuan teknologi
beralih ke Timur Tengah.
2. Setelah tahun 700 M, kebudayaan
Islam yang menyumbang hasil-hasil
kebudayaannya kepada dunia.
3. Kebudayaan Islam muncul dengan
menyumbangkan hasil teknologi dan
ilmu pengetahuannya yang jauh
lebih rasional dan ilmiah
Manuskrip Ilmu Pertanian dibandingkan dengan sebelumnya.

3
29/08/2018

1. Perubahan dalam dunia industri, yang semula menggunakan tenaga


manusia berubah menggunakan tenaga mesin.
2. Pergeseran sistem tradisional menjadi sistem pabrikan di dalam dunia
industri (termasuk industri pertanian) sehingga hasil industri semakin
meningkat.
3. Penemuan fenomenal di bidang industri yang membuat dunia industri
(termasuk industri pertanian) semakin berkembang.
4. Membuat produksi semakin meningkat dengan adanya mesin yang
menyokong sebuah industri (termasuk industri pertanian)
5. Tenaga manusia tak lagi menjadi prioritas utama dalam sebuah produksi.

mengolah lahan

4
29/08/2018

menanam

memanen

5
29/08/2018

REVOLUSI
INDUSTRI 4.0 CREATIVITY BASED
DISRUPTIVE TECHNOLOGY INNOVATION BASED
AND INNOVATION
• BERDAMPAK PADA
HANDPHONE, adalah suatu gabungan KEHIDUPAN, KETENAGA-
teknologi yang tidak kita bayangkan pada masa
KERJAAN DAN BISNIS
lalu, dimana didalamnya BERKUMPUL
• DARI BERBASIS PRODUK KE
TEKNOLOGI mesin ketik, kamera, GPS,
scanner, video recorder, TV, radio, PLATFORM (PROGRAM)
ensiklopedia, kamus, telepon, penyimpan data, • TUNTUTAN KEPADA
arloji, dokter, ruang kelas, tempat seminar, SEJUMLAH SKILL BARU
toko, satpam, dan banyak lagi……

aplikasi pestisida & pupuk

6
29/08/2018

3. British Agriculture Revolution


menggambarkan masa pembangunan pertanian di Inggris
antara abad ke-15 dan akhir abad ke-19, dimana terjadi
peningkatan produktivitas dan hasil bersih yang
mematahkan siklus sejarah kelangkaan pangan di Eropa.

a. Berkembang benih unggul


melalui pemuliaan tanaman,
b. Pengolahan tanah dengan
traktor (mekanisasi),
c. Pemeliharaan tanah,
d. Dikenal pemupukan dengan
pupuk kotoran ternak.

Model Traktor Tahun 1917-1964

4. Revolusi Hijau

Norman Ernest Borlaug (Agronomist)


(25 Maret 1914 – 12 September 2009)
BAPAK REVOLUSI HIJAU
dari Minnesota University

Istilah “Revolusi Hijau” mengacu pada serangkaian penelitian,


pengembangan dan transfer teknologi yang terjadi antara tahun 1940-an
– 1970an yang terbukti meningkatkan produksi pertanian secara nyata,
terutama di negara berkembang pada tahun 1960.
INDONESIA mampu SWASEMBADA BERAS pada tahun 1984-1985
Revolusi hijau meliputi: pengembangan varietas unggul tanaman sereal,
perluasan infrastruktur irigasi, modernisasi teknik manajemen, distribusi
benih hibrida, penggunaan pupuk sintetis dan pestisida.

7
29/08/2018

Mengapa Harus Berubah ke Pertanian Organik?

Kondisi global yang


dihadapi manusia:

Meningkatnya
Hilangnya ketergantungan
keragaman terhadap bahan
Ketahanan genetik bakar Fosil Akhir dekade I abad 21:
Hama dan Kondisi Sistem Pangan
Penyakit
Degradasi Global mendekati Krisis !
Lingkungan
di MDGs Summit
Konferensi KTT Bumi di Rio de KTT Bumi di Koferensi New York pada
Lingkungan Hidup Janeiro (Konvensi Johannesburg Perubahan Iklim
di Stockholm Perubahan Iklim (Bio Safety Protocol) di Bali 20-22 Sept 2010
(5-16 Juni 1972) (3-14 Juni 1992) (26/8 – 4/9 2002) (3-14 Des 2007)
muncul metafora tentang
“boiling frog story”

8
29/08/2018

Abad 21 ini seluruh manusia di dunia


mencari upaya bagaimana manusia hidup
lebih sehat sejak usia bayi sampai usia
lansia tua, tanpa mengkonsumsi obat-obatan.

Makanan Sehat
dewasa

Obat
remaja
Makanan Fungsional
balita dari tumbuhan obat
bayi

9
29/08/2018

Keterangan:
: tumbuh tiga digit
: tumbuh dua digit
: tumbuh satu digit
(di atas rata-rata)
: tumbuh satu digit
(di bawah rata-rata)
: tumbuh negatif
Peta tingkat pertumbuhan pertanian organik untuk 71 negara pada masa 2001 - 2011
(Paull, 2011)

Sepuluh Negara dengan Pasar Pangan Organik Terbesar di Dunia

Sumber : Willer (2010)

10
29/08/2018

Association of Southeast Asian Nations


AEC, adalah bentuk
integrasi ekonomi ASEAN
dalam artian adanya sistem
perdagangan bebas antara
negara-negara ASEAN. →
meningkatkan daya
saing ekonomi kawasan
regional bagi 500 juta
penduduk.

11
29/08/2018

12
29/08/2018

Perubahan Struktur Penduduk Antar-wilayah


(Sumber: UN Population Projection, 2017)

Keterangan:
1. Penuaan penduduk terjadi cepat di wilayah Eropa dan Asia.
2. Hanya Afrika yang mengalami pertumbuhan cukup tinggi.
3. Indonesia diperkirakan akan tergantikan oleh Nigeria pada tahun 2045.

13
29/08/2018

Sumber: Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (2018)

Tabel 1. Tenaga Kerja di Sektor Pertanian Berdasarkan Tingkat Umur


Tahun 2008 - 2012

14
29/08/2018

Tabel 5. Minat Menjadi Petani dari Anak Petani







√ √


Sumber: Koalisi Rakyat untuk Kedaulatan Pangan (2015)

15
29/08/2018

Luas 14 ha
Atau
140.000 m2

16
29/08/2018

sederhana

modern

Tempat Pendidikan Pertanian bagi PEMUDA/I

17
29/08/2018

Pemerintah

Lembaga Keuangan

Kemitraan
Petani
Hasil Penelitian
Pasar Agro
Perguruan Tinggi
Input Alternatif (pupuk
& pestisida organik)

18

Anda mungkin juga menyukai