Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA BENGKULU

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KAMPUNG BALI
Jl. Bali RT IV RW II Kel. Kampung Bali Kec. Teluk Segara
Email : pkmkampungbali@gmail.com (0736) 28260 Kode Pos 38119

AUDIT KLINIS KEPATUHAN MENJALANKAN SOP


DI UPTD PUSKESMAS KAMPUNG BALI

NO KRITERIA AUDIT DAFTAR PERTANYAAN FAKTA TEMUAN REKOMENDASI


LAPANGAN AUDIT AUDIT
PENDAFTARAN a. Apakah petugas menyapa pasien ? Ya - -
b. Apakah petugas pendaftaran Tida Belum ada Sudah ada nomor
mempersilahkan pasien untuk mengambil nomor antrian antrian
nomor antrian ?
c. Apakah petugas pendaftaran memanggil Ya - -
pasien dengan cara memanggil nomor
urut pendaftaran ?
d. Apakah petugas pendaftaran Ya - -
menanyakan pasien sudah pernah
berobat ?
e. Apakah petugas menanykan identitas Ya - -
pasien ( nama, umur, alamat, kepala
keluarga dan jenis kelamin serta
keperluan pasien ) ?
f. Apakah petugas pendaftaran Ya - -
menanyakan apakah pasien mempunyai
kartu BPJS ?

g. Apakah petugas membuat rekam medik Ya - -


baru ?
h. Apakah petugas meminta kartu identitas Ya - -
pasien yang lain apabila pasien tidak
membawa identitas dan apakah
penulisan identitas berdasarkan
keterangan dari pasien/keluarga pasien?
i. Apakah petugas memasukkan data Ya - -
pasien ke dalam register pendafataran ?
j. Apakah petugas memasukkan data Tidak Petugas tidak Petugas
pasien ke dalam komputer ? memasukkan seharusnya
data ke memasukkan data
komputer ke komputer
k. Apakah petugas pendafataran Ya - -
mempersilahkan pasien untuk menunggu
pemeriksaan ?
l. Apakah petugas pendafataran mengantar Ya - -
RM ke ruang pemeriksaan yang dituju ?
m. Apakah petugas pendafataran melakukan Tidak Petugas tidak Petugas
pengecekan kelengkapan RM dan melakukan seharusnya
mengembalikan ke pelayanan jika belum pengecekan melakukan
lengkap ? RM ulang pengecekan ulang
n. Apakah petugas pendafataran Ya - -
menyimpan RM ke dalam rak
penyimpanan ?

Mengetahui
Ka. UPTD Puskesmas Kampung Bali
dr. Een Endang Sari

Anda mungkin juga menyukai