Anda di halaman 1dari 3

KAJIAN DAN TINDAK LANJUT

TERHADAP MASALAH SPESIFIK


DALAM PENYELENGGARAAN
PROGRAM DAN PELAYANAN
No Dokumen :
No Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman :

PUSKESMAS Hj.Nurhayati
NIP.19690905 199003
RANTEPANGLI 2 008

1. Pengertian Kajian dan tindak lanjut terhadap masalah spesifik dalam


penyelenggaraan program dan pelayanan merupakan upaya
untuk menggali informasi-informasi tentang masalah-masalah
spesifik dan menentukan tindakan yang harus dilakukan untuk
mengatasi masalah-masalah spesifik dalam penyelenggaraan
program dan pelayanan di puskesmas.
2. Tujuan Agar program puskesmas diterima oleh masyarakat dan sesuai
dengan kebutuhan sasaran, maka rencana pelaksanaan
kegiatan perlu memperhatikan hasil-hasil analisis kebutuhan
dan harapan atau sasaran. Perubahan rencana kegiatan
dimungkinkan apabila terjadi perubahan kebijakan pemerintah
atau perubahan kebutuhan masyarakat dan sasaran maupun
hasil monitoring dan pencapaian kinerja.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor Tahun 2016 tentang jenis
pelayanan yang disediakan di Puskesmas Rantepangli.
4. Referensi 1. PERMENKES RI Nomor 75 tentang Pusat kesehatan
masyarakat
2. PERMENKES RI Nomor 46 Tahun 2014 tentang Akreditasi
Puskesmas, klinik pratama dan tempat Praktek mandiri
Dokter / Dokter Gigi
5. Langkah- 1. Mengidentifikasi masalah spesifik
langkah 2. Membuat analisis masalah (5M)
3. Melaporkan hasil analisis ke pimpinan
4. Pembahasan masalah spesifik
5. Menyusun rencana tindak lanjut
6. Bagan Alir Mengidentifikasi Membuat analisis
masalah spesifik
masalah (5M)

Melaporkan hasil
analisis ke pimpinan

Pembahasan masalah
spesifik

Menyusun RTL

7. Hal – hal Penyelenggaraan program dan pelayanan di masing masing unit


yang perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait 1. Kepala puskesmas
2. Penanggungjawab Program
3. Pelaksana program

4. Dokumen SOP penyelenggaran program dan pelayanan program


Terkait
5. Rekaman
Historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Perubahan Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai