Anda di halaman 1dari 4

1

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS BAJULMATI


NOMOR : 188.4/......./429.114.02/2017

TENTANG
JENIS-JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM
DI UPTD PUSKESMAS BAJULMATI

KEPALA UPTD PUSKESMAS BAJULMATI,

Menimbang : a. bahwa pelayanan laboratorium tersedia tepat waktu untuk


memenuhi kebutuhan pengkajian pasien, serta mematuhi
standar, hukum dan peraturan yang berlaku;
b. bahwa untuk mewujudkan huruf a, perlu ditetapkan jenis
pelayanan laboratorium/penunjang diagnostik yang teredia di
UPTD puskesmas Bajulmati;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huruf a dan huruf b perlu menetapkan Keputusan Kepala
UPTD Puskesmas Bajulmati tentang Jenis-jenis pemeriksaan
laboratorium Puskesmas;
Mengingat : 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor :
364/MENKES/SK/III/2003 tentang laboratorium kesehatan;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor :
411/MENKES/PER/III/2010 Tentang Laboratorium klinik;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : 37
Tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat
Kesehatan Masyarakat;
2

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS BAJULMATI


TENTANG JENIS-JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM DI
UPTD PUSKESMAS BAJULMATI.
KESATU : Uraian jenis-jenis pemeriksaan laboratorium di UPTD Puskesmas
Bajulmati sebagaimana tercantum dalam lampiran merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini.
KEDUA : Uraian jenis-jenis pemeriksaan laboratorium di UPTD Puskesmas
Bajulmati sebagaimana dimaksud dalam diktum kesatu agar
digunakan sebagai acuan petugas di UPTD Puskesmas Bajulmati
dalam memberikan pelayanan laboratorium kepada masyarakat.
KETIGA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan
diadakan perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.
.
Ditetapkan di : Bajulmati
Pada tanggal : 3 Januari 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS BAJULMATI,

CINCIN HARI PURWANTI


3

LAMPIRAN 1
KEPALA UPTD PUSKESMAS BAJULMATI
NOMOR : 188.4/ /429.114/2017
TENTANG JENIS-JENIS PEMERIKSAAN
LABORATORIUM
DI UPTD PUSKESMAS BAJULMATI

JENIS – JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM


DI UPTD PUSKESMAS BAJULMATI

NO SPESIMEN JENIS PEMERIKSAAN

1 Darah Hematologi:

 Darah lengkap automatik


 Hb sahli
 Hematokrit
 Trombosit
 Golongan Darah

Kimia Darah:

 Gula Darah
 Cholesterol
 Asam Urat

Serologis & Immunologis

 Widal
 HIV Tes
 TPHA
4

2 Urin  Urine Lengkap


 Protein urine
 Reduksi urine
 Tes Kehamilan

3 Duh Tubuh  PMN


 Diplococcus Intra Celluler(DIC)
 Trichomonas vaginalis
 Candida
 pH
 Sniff test
 Cluecells

3 Dahak BTA ( Bakteri Tahan Asam)

KEPALA UPTD PUSKESMAS BAJULMATI,

CINCIN HARI PURWANTI

Anda mungkin juga menyukai