Anda di halaman 1dari 9

Q:1) Sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang dikonfigurasikan (menggunakan perangkat lunak

pengelolaan) sehingga dapat berkomunikasi disebut dengan istilah ....


A:) VLAN
B:) WLAN
C:) LAN
D:) PAN
E:) MAN
Kunci: A

Q:2) Untuk mengkonfigurasi sebuah jaringan VLAN bisa menggunakan sebuah switch yang bisa dikonfigurasi
melalui CLI maupun web browser, switch tipe ini biasa disebut dengan switch?
A:) Manageable
B:) Unmanageable
C:) Switch Chip
D:) Routerboard
E:) Switch Biasa
Kunci: A

Q:3) Departemen yang memiliki data sensitive terpisah dari jaringan yang ada, akan mengurangi peluang
pelanggaran akses ke informasi rahasia dan penting. <br>
Hal tersebut merupakan salah satu keuntungan dari VLAN yang disebut dengan istilah?
A:) Security
B:) Cost Reduction
C:) Higher Performance
D:) Broadcast storm mitigation
E:) Simpler project or application management
Kunci: A

Q:4) Memiliki fungsi-fungsi terpisah mempermudah pengelolaan sebuah project atau bekerja dengan
aplikasi khusus. <br>
Hal tersebut merupakan salah satu keuntungan dari VLAN yang disebut dengan istilah?
A:) Security
B:) Cost Reduction
C:) Higher Performance
D:) Broadcast storm mitigation
E:) Simpler project or application management
Kunci: E

Q:5) VLAN yang dibangun untuk keperluan management switch, misalnya : akan mengubah konfigurasi
switch Admin, dan Admin dimasukkan ke VLAN management artinya hanya orang-orang yang keperluan
khusus yang bisa mengakses. VLAN ini termasuk kedalam jenis VLAN ....
A:) VLAN Default
B:) Data VLAN
C:) VLAN Native
D:) VLAN VOIP
E:) VLAN Management
Kunci: E

Q:6) VLAN yang dikhususkan untuk komunikasi suara dan akan memberikan prioritas utamanya kepada
komunikasi suara dibandingkan dengan komunikasi data dalam jaringannya. VLAN ini termasuk kedalam
jenis VLAN ....
A:) VLAN Default
B:) Data VLAN
C:) VLAN Native
D:) VLAN VOIP
E:) VLAN Management
Kunci: D

Q:7) Pada jaringan VLAN port yang digunakan untuk menghubungkan antara switch dengan komputer client
biasa disebut dengan port ....
A:) Serial
B:) Access
C:) Trunking
D:) LAN
E:) Sistem
Kunci: B
Q:8) Pada jaringan VLAN port yang digunakan untuk menghubungkan antara switch manageable dengan
switch manageable yang lainnya disebut dengan port ....
A:) Serial
B:) Access
C:) Trunking
D:) LAN
E:) Sistem
Kunci: C

Q:9) VLAN yang mempunyai 1 jalur mempunyai teks yang mengidentifikasikan beberapa VLAN atau jalurnya
mempunyai banyak jalur logika dlam 1 fisik, merupakan VLAN bentuk....
A:) Trunking
B:) Access
C:) ID
D:) Native
E:) Default
Kunci: A

Q:10) Untuk memberi identitas sebuah VLAN digunakan nomor identitas VLAN yang biasa disebut dengan ...
A:) VLAN ID
B:) VLAN Number
C:) VLAN Access
D:) VLAN Trunking
E:) VLAN System
Kunci: A

Q:11) VLAN dapat dibagi menjadi dua range yaitu Normal Range dan Extended Range. Range ID yang bisa
digunakan pada range Normal Range adalah ...
A:) 1-1005
B:) 0-1005
C:) 1-1000
D:) 1-1050
E:) 0-1006
Kunci: A
Q:12) VLAN dapat dibagi menjadi dua range yaitu Normal Range dan Extended Range. Range ID yang bisa
digunakan pada range Extended Range adalah ...
A:) 1006-4094
B:) 1006-4049
C:) 1007-4094
D:) 1007-4049
E:) 1-4049
Kunci: A

Q:13) Standar IEEE yang ditetapkan untuk jaringan VLAN adalah ...
A:) 802.1 Q
B:) 802.11 A
C:) 802.11 B
D:) 802.1 G
E:) 802.1 N
Kunci: A

Q:14) VLAN ID yang secara default ada pada sebuah switch yang digunakan untuk dicadangkan untuk Token
Ring dan FDDI VLAN adalah VLAN ID ...
A:) 1, 1002 s/d 1005
B:) 1, 1001 s/d 1005
C:) 1002 s/d 1005
D:) 1001 s/d 1005
E:) 1001, 1004, 1005
Kunci: C

Q:15) VLAN ID default untuk token ring adalah ....


A:) 1
B:) 1002
C:) 1003
D:) 1004
E:) 1005
Kunci: C
Q:16) VLAN ID default untuk fddinet adalah ....
A:) 1
B:) 1002
C:) 1003
D:) 1004
E:) 1005
Kunci: D

Q:17) Perhatikan Gambar Topologi!<br>


Pada gambar topologi tersebut yang dimaksud dengan Trunk adalah port yang menghubungkan ....
FileQ:

A:) Router-Switch
B:) Router-internet
C:) Switch-Client
D:) Switch-Vlan10
E:) Router-Vlan20
Kunci: A

Q:18) Perhatikan konfigurasi berikut!


Konfigurasi pada mikrotik tersebut adalah perintah untuk ....
FileQ:
A:) Memberikan IP address pada interface
B:) Memberikan IP address pada vlan10
C:) Memberikan IP address pada router
D:) Memberikan IP address pada mikrotik
E:) Memberikan IP address pada sistem router
Kunci: B

Q:19) Logika VLAN yang dipilih untuk menghubungkan antar switch yang memiliki konfigurasi vlan pada
masing-masing switch adalah ....
A:) add off missing
B:) leave as is
C:) always strip
D:) fallback
E:) disable
Kunci: A

Q:20) Logika VLAN yang dipilih untuk menghubungkan antara komputer client dengan switch yang sudah
dikonfigurasi vlan adalah.....
A:) add off missing
B:) leave as is
C:) always strip
D:) fallback
E:) disable
Kunci: C

Q:21) Perhatikan Gambar konfigurasi berikut!<br>


Pernyataan yang paling benar dari gambar konfigurasi VLAN pada mikrotik tersebut adalah....
FileQ:
A:) Master port untuk ether2 dan ether3 adalah ether1
B:) ether1 menggunakan ether3 dan ether2 sebagai master port
C:) ether1 adalah port yang utama
D:) ether2 dan ether3 terhubung ke router
E:) ether2 digunakan sebagai master port untuk ether3
Kunci: A

Q:22) Perhatikan Gambar Topologi!<br>


Dari gambar topologi jaringan VLAN tersebut, IP address didefinisikan pada masing-masing interface VLAN
pada Router dan dilakukan konfigurasi DHCP server pada masing-masing IP Address VLAN tersebut. Apa
tujuan dari konfigurasi DHCP server pada router utama tersebut?
FileQ:

A:) Mempermudah pengujian VLAN yang sudah dikonfigurasi pada router


B:) mempermuah mendapatkan IP Address
C:) mempermudah admin
D:) mempermudah client terhubung
E:) mempermudah menganalisis VLAN
Kunci: A

Q:23) Perhatikan Gambar konfigurasi berikut!<br>


Pernyataan yang paling benar dari gambar konfigurasi VLAN pada mikrotik tersebut adalah....
FileQ:

A:) VLAN ID ether1 adalah 0


B:) ether1 adalah switch
C:) switch yang digunakan hanya memiliki ether1
D:) ether1 digunakan sebagai trunk
E:) ether1 akan dihubungkan dengan client
Kunci: D

Q:24) Perhatikan Gambar konfigurasi berikut!<br>


Gambar tersebut menunjukan pengujian yang dilakukan pada konfigurasi VLAN. Gambar konfigurasi
pengujian ini bisa kita lihat/akses melalui?
FileQ:

A:) Client VLAN


B:) Router Utama
C:) Switch chip
D:) DHCP
E:) Komputer
Kunci: B

Q:25) Yang menyebabkan master port tidak muncul pada beberapa perangkat mikrotik saat melakukan
konfiguasi VLAN menggunakan winbox adalah.....
A:) Versi Routerbox
B:) Versi RouterOS
C:) Versi Winbox
D:) Versi Windows
E:) Versi VLAN
Kunci: B

Anda mungkin juga menyukai