Anda di halaman 1dari 4

KONSULTASI ANTARA

PELAKSANA DENGAN
PENANGUANG JAWAB PROGRAM
DAN KEPALA PUSKEMAS

No Dokumen : /SOP/ADMEN/PKM-
TMJ/ /2019
No Revisi : 00
SOP
Tgl Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS JURAINI, A.Md.Keb


TEMAJUK NIP. 197605042006042038

1. Pengertian Untuk memudahkan bagi pelaksana pelayanan, penanggung


jawab upaya dalam memperoleh bantuan konsultatif pada
kepala puskesmas jika membutuhkan
2. Tujuan Sebagai pedoman dalam melakukan konsultatif diantara
pelaksana pelayanan, peanggung jawab upaya dan kepala
puskesmas yang sesuai dengan langkah langkah dalam SPO
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Temajuk Nomor /SK/PKM-TMJ/ /2019
tentang Koordinasi dan Integrasi Penyelenggaraan Program
dan Penyelenggaraan Pelayanan Puskesmas Temajuk
4. Referensi Peraturan Menteri Republik Indoesia Nomor 75 Tahun 2014
Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Alat dan Alat : ATK
Bahan
6. Prosedur / 1. Petugas menyiapkan bahan yang akan dikonsultasikan
Langkah – 2. Petugas menentukan konsultan yang akan dituju
Langkah (penanggungjawab/kepala puskesmas)
3. Petugas jika konsultasi hanya dilakukan kepada
penanggungjawab program maka pelaksana
menyampaikan materi konsultasi ke penanggungjawab
4. Penanggungjawab memberikan penjelasan kepada
petugas pelaksana sesuai materi konsultasi
5. Penanggungjawab mencatat dibuku konsultasi program
6. Petugas melakukan konsultasi kepada kepala puskesmas
maka petugas pelaksana yang akan berkonsultasi
menghubungi penanggung jawab program
7. Penanggungjawab program menyampaikan materi
konsultasi kepada kepala puskesmas
8. Kepala puskesmas memberikan penjelasan sesuai materi
konsultasi
9. Kepala puskesmas mencatat penjelasan yang disampaikan
dibuku konsultasi
10. Kepala puskesmas menandatangani hasil konsiltasi
11. Petugas pelaksana mencatat hasil konsultasi dari kepala
puskesmas di buku kegiatan pelaksana
12. Petugas pelaksana meminta tanda tangan hasil
kesepakatan konsultasi kepada kepala puskesmas
7. Diagram Alir (
Bila
dibutuhkan)
8. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
9 Unit 1. Kepala Puskesmas
Terkait 2. Penanggung Jawab Program
3. Pelaksana Kegiatan
9. Dokumen -
Terkait
11. Rekaman Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Historis diberlakukan
perubahan

2/2
KONSULTASI ANTARA PELAKSANA DENGAN
PENANGUANG JAWAB PROGRAM DAN KEPALA
PUSKEMAS
No Dokumen : /SOP/ADMEN/PKM-TMJ/ /2019
No Revisi : 00
DAFTAR
TILIK Tgl Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS
TEMAJUK

Unit : ...........................................
Nama Petugas : ...........................................
Tanggal pelaksanaan : ...........................................
Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apakah petugas menyiapkan bahan yang
1.
akan dikonsultasikan?
Apakah petugas menentukan konsultan
2. yang akan dituju (penanggungjawab/
kepala puskesmas)?
Apakah petugas jika konsultasi hanya
dilakukan kepada penanggungjawab
3.
program maka pelaksana menyampaikan
materi konsultasi ke penanggungjawab?
Apakah penanggungjawab memberikan
4. penjelasan kepada petugas pelaksana
sesuai materi konsultasi?
Apakah penanggungjawab mencatat
5.
dibuku konsultasi program?
Apakah petugas melakukan konsultasi
kepada kepala puskesmas maka petugas
6. pelaksana yang akan berkonsultasi
menghubungi penanggung jawab
program?
Apakah penanggungjawab program
7. menyampaikan materi konsultasi kepada
kepala puskesmas?
Apakah Kepala puskesmas memberikan
8.
penjelasan sesuai materi konsultasi?
Apakah kepala puskesmas mencatat
9.
penjelasan yang disampaikan dibuku
konsultasi?
Apakah Kepala puskesmas
10.
menandatangani hasil konsultasi?
Apakah petugas pelaksana mencatat
11. hasil konsultasi dari kepala puskesmas di
buku kegiatan pelaksana?
Apakah petugas pelaksana meminta
12. tanda tangan hasil kesepakatan
konsultasi kepada kepala puskesmas?
Jumlah
Compliance Rate (CR)

Temajuk, ......................................

Pelaksana/Auditor

.........................................

2/2

Anda mungkin juga menyukai