Anda di halaman 1dari 17

PETUNJUK TEHNIS PELAKSANAAN KEGIATAN

PROGRAM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT (P2P)


DINAS KESEHATAN KABUPATEN DONGGALA TAHUN 2013

1. PROGRAM IMUNISASI

1.1 TUJUAN PROGRAM


Tujuan Umum :
Mencegah terjadinya kesakitan dan kematian dari penyakit–penyakit yang dapat dicegah
dengan imunisasi ( PD3I ) sehingga tidak menjadi masalah kesehatan masyarakat.
Tujuan Khusus :
a. Tercapainya pemerataan UCI (Universall Child Immunization) yaitu cakupan imunisasi dasar
lengkap pada bayi minimal 85% diseluruh desa
b. Tercapainya eradikasi polio
c. Tercapainya Eleminasi Tetanus Neonatorum
d. Tercapainya target Reduksi campak
e. Terlaksananya Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) pada bulan Agustus dan November
dengan cakupan minimal 90%.

1.2 INDIKATOR TARGET


Dalam program imunisasi Kabupaten Donggala tahun 2012 terdapat 4 indikator utama yaitu :
1. 85% Bayi mendapatkan imunisasi lengkap
2. 85% Desa mencapai UCI
3. 80% Ibu hamil mendapatkan imunisasi TT sebanyak 2 kali
4. 90% Anak Sekolah Dasar kelas I mendapatkan imunisasi DT & campak , kelas II & III
imunisasi TD

1.3 STRATEGI
1. Pemerataan UCI desa dilaksanakan dengan :
a. Memperbaiki standard pelayanan imunisasi
b. Melakukan perencanaan kegiatan khusus (Area Specific Planing)
c. Melakukan pemantauan dan supervisi check List
d. Melaksanakan Sweeping
2. Eleminasi TN dicapai dengan :
a. Meningkatkan cakupan imunisasi ibu hamil
b. Identifikasi daerah resiko tinggi TN
c. Mengupayakan sebanyak-banyaknya imunisasi TT pada wanita usia subur minimal 3
dosis dengan prioritas di daerah resiko tinggi
d. Secara konsisten melakukan BIAS TT
3. Eradikasi Polio (ERAPO) dicapai dengan meningkatkan cakupan imunisasi polio 4 kali pada
bayi
4. Reduksi campak (RECAM) dipercepat dengan :
a. Meningkatkan cakupan campak pada bayi
b. Melaksanakan BIAS Campak pada anak kelas I Sekolah Dasar
5. Kegiatan BIAS 2013 dilaksanakan dengan sasaran Kls I, II dan III
6. Pengembangan SDM dilakukan dengan melakukan usulan terhadap ratio tenaga
imunisasi terlatih
1.4 KEGIATAN
Umum
a. Perencanaan
b. Pengolahan dan pelembagaan PWS
c. Pemetaan ( cakupan ,daerah sulit,daerah Risti,sarana pelayanan Kasus KIPI PD3I )
d. Manajemen Pemeliharaan vaksin dan Rantai Dingin
e. Pencatatan dan Pelaporan
f. Upaya Pencapaian UCI DESA
g. Pelaksanaan Kegiatan Imunisasi Tambahan
h. Pengolahan dan pelembagaan PWS
i. Pemantauan dan Penaggulangan KIPI
j. Pelaksanaan Safety Injection
k. Bimbingan Tehnis
l. Review , Evaluasi dan Umpan balik
m. Pelaksanaan imunisasi bayi/ibu hamil
n. DQS (Data Quality Self Assesment)
Khusus
a. Upaya Pemerataan UCI DESA
b. Eleminasi Tetanus Neonatorum
- Imunisasi pada anak sekolah tingkat dasar (BIAS)
- Imunisasi pada WUS daerah resiko tinggi
c. Reduksi campak
- BIAS campak

1.5 KEGIATAN OPERASIONAL DI PUSKESMAS


Kegiatan operasional program imunisasi tahun 2013 yang harus dilaksanakan di puskesmas
dengan sumber dana APBD adalah sbb :

1. Pembelian Bahan Bakar Minyak Tanah Untuk Lemari Es Tw I, II, III, IV


Biaya pembelian bahan bakar minyak tanah diberikan kepada puskesmas dengan
pertimbangan kapasitas listrik yang dianggap tidak memadai. Satu lemari es diberikan biaya
untuk 20 liter minyak tanah setiap bulannya dengan harga minyak tanah Rp. 5.000 per liter.
Puskesmas yang diprioritaskan mendapat biaya pembelian minyak tanah sebanyak 8
puskesmas sbb:
ALOKASI DANA PEMBELIAN MINYAK TANAH LEMARI ES TAHUN 2013
Per Jml Dlm 1 Harga JUMLAH PER TRIWULAN (RP)
NO PUSKESMAS
bulan Les TW per liter TW 1 TW 2 TW 3 TW 4
1 OGOAMAS 20 liter 1 3 bulan 5,000 300,000 300,000 300,000 300,000
2 BALUKANG 20 liter 1 3 bulan 5,000 300,000 300,000 300,000 300,000
3 SABANG 20 liter 1 3 bulan 5,000 300,000 300,000 300,000 300,000
4 TAMBU 20 liter 1 3 bulan 5,000 300,000 300,000 300,000 300,000
5 MALEI 20 liter 1 3 bulan 5,000 300,000 300,000 300,000 300,000
6 LALUNDU 20 liter 2 3 bulan 5,000 600,000 600,000 600,000 600,000
7 PINEMBANI 20 liter 2 3 bulan 5,000 600,000 600,000 600,000 600,000
8 BATUSUYA 20 liter 1 3 bulan 5,000 300,000 300,000 300,000 300,000
Keterangan :
Les : Lemari es TW : Triwulan

Kelengkapan SPJ dikirimkan setiap triwulan, masing-masing 4 rangkap yang terdiri dari :
- Kwitansi ( 1 kwitansi per triwulan) dan
- Nota pembelian lengkap dg cap dan tanda tangan penjual dibuat perbulan , masing-masing 4
rangkap setiap bulan untuk dilampirkan pada kwitansi
- Contoh kwitansi :
----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kegiatan : Peningkatan Imunisasi
Kode Kegiatan : 1.02.1. 02.01.22.08
Kode Rekening : 5.2.2.01.06
Sumber Dana : DAU
TA : 2013

KWITANSI

SUDAH DITERIMA DARI : Kuasa Bendahara Umum Daerah Kabupaten Donggala

BANYAKNYA UANG : TIGA RATUS RIBU RUPIAH

UNTUK PEMBAYARAN : Pembelian Minyak Tanah Lemari Es Di Puskesmas Ogoamas


Triwulan I, Nota pembelian terlampir

========================================
TERBILANG : Rp. 300.000,-
========================================

Mengetahui dan Menyetujui


Kepala Dinas Kesehatan Telah dibayar
Kabupaten Donggala Bendahara pengeluaran Yang menerima

Materai 3.000

Drg. Hj. ANITA B. NURDIN, MKes R O M I, S K M Nama/ttd/cap kios


195805181988122001 198107212010011009

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
2. Transport Pengambilan Vaksin Dan Logistik Dari Puskesmas Ke kabupaten
- Masing-masing puskesmas melakukan pengambilan vaksin ke kabupaten setiap bulan ( 12 kali
dalam satu tahun)
- Alokasi biaya pengambilan untuk setiap puskesmas sbb :

BIAYA TRANSPORT PENGAMBILAN VAKSIN DARI PUSKESMAS KE KABUPATEN TAHUN 2013


VOLUME PER Unit Cost JUMLAH DANA PER TRIWULAN
NO PUSKESMAS
TRIWULAN (Rp) TW 1 TW 2 TW 3 TW 4
1 OGOAMAS 3 Kali 200.000 600.000 600.000 600.000 600.000
2 BALUKANG 3 Kali 170.000 510.000 510.000 510.000 510.000
3 SABANG 3 Kali 155.000 465.000 465.000 465.000 465.000
4 TAMBU 3 Kali 145.000 435.000 435.000 435.000 435.000
5 MALEI 3 Kali 150.000 450.000 450.000 450.000 450.000
6 TOMPE 3 Kali 140.000 420.000 420.000 420.000 420.000
7 BATUSUYA 3 Kali 130.000 390.000 390.000 390.000 390.000
8 TOAYA 3 Kali 75.000 225.000 225.000 225.000 225.000
9 LABUAN 3 Kali 70.000 210.000 210.000 210.000 210.000
10 WANI 3 Kali 60.000 180.000 180.000 180.000 180.000
11 LALUNDU 3 Kali 175.000 525.000 525.000 525.000 525.000
12 LEMBASADA 3 Kali 50.000 150.000 150.000 150.000 150.000
13 DONGGALA 3 Kali 30.000 90.000 90.000 90.000 90.000
14 PINEMBANI 3 Kali 200.000 600.000 600.000 600.000 600.000
JUMLAH 5,250,000 5.250.000 5,250,000 5,250,000

Kelengkapan SPJ dikirimkan setiap triwulan, masing-masing 4 rangkap yang terdiri dari :
- Kwitansi ( 1 kwitansi per triwulan) dan
- Surat tugas dari kepala puskesmas dibuat perbulan , masing-masing 4 rangkap untuk
dilampirkan pada kwitansi
- Contoh kwitansi : (mohon diperhatikan : kode rekening transport berbeda dg pembelian)
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kegiatan : Peningkatan Imunisasi
Kode Kegiatan : 1.02.1. 02.01.22.08
Kode Rekening : 5.2.2.03.22
Sumber Dana : DAU
TA : 2013

KWITANSI

SUDAH DITERIMA DARI : Kuasa Bendahara Umum Daerah Kabupaten Donggala

BANYAKNYA UANG : ENAM RATUS RIBU RUPIAH

UNTUK PEMBAYARAN : Biaya Transport Pengambilan Vaksin Dan Logistik Dari Puskesmas Ogoamas
ke Kabupaten Triwulan I, Surat Tugas terlampir

========================================
TERBILANG : Rp. 600.000,-
========================================
Mengetahui dan Menyetujui
Kepala Dinas Kesehatan Telah dibayar
Kabupaten Donggala Bendahara pengeluaran Yang
menerima

Materai 3.000

Drg. Hj. ANITA B. NURDIN, MKes R O M I, S K M Nama petugas


195805181988122001 198107212010011009
- Contoh Surat Tugas Pengambilan Vaksin ke Kabupaten

PEMERINTAH KABUPATEN DONGGALA


PUSKESMAS OGOAMAS
Desa Ogoamas I – Kecamatan Sojol Utara

S U R A T T U G A S
NOMOR : …………………….

Yang bertandatangan dibawah ini Kepala Puskesmas Ogoamas, dengan ini memberikan tugas kepada :

Nama : ……………………………….
Nip : ……………………………….
Pangkat/Golongan : ………………………………
Jabatan : ………………………………
Unit Kerja : Puskesmas Ogoamas
Untuk melaksanakan kegiatan Pengambilan vaksin ke kabupaten bulan ………………..tahun 2013.

Demikian surat tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

Mengetahui, Ogoamas, ……………………… 2013


Pengelola Program Imunisasi KEPALA PUSKESMAS OGOAMAS
Dinas Kesehatan Kab. Donggala

BUDI RIYANTO,Amd Kep -------------------------------------


Nip. 197611162005021001
3. Transport Petugas Puskesmas Dalam Rangka BIAS Campak
- Imunisasi campak pada anak sekolah dasar dilaksanakan pada triwulan II dengan sasaran siswa
kelas I.
- Petugas puskesmas yang melaksanakan imunisasi sebanyak 2 orang untuk setiap sekolah
dengan biaya transport sebesar Rp. 50.000 per orang
- Jika terdapat desa yang tidak dibiayai, atau diperlukan tambahan petugas mohon untuk
dianggarkan melalui dana BOK
- Berikut ini daftar alokasi biaya transport petugas puskesmas dalam rangka pelaksanaan BIAS
Campak di sekolah :

BIAYA TRANSPORT PETUGAS PUSKESMAS DALAM RANGKA BIAS CAMPAK TAHUN 2013

UNIT COST
NO PUSKESMAS VOLUME JUMLAH (Rp)
(Rp)
1 OGOAMAS 9 SD X 2 ORG X 50.000 900.000
2 BALUKANG 32 SD X 2 ORG X 50.000 3.200.000
3 SABANG 33 SD X 2 ORG X 50.000 3.300.000
4 TAMBU 28 SD X 2 ORG X 50.000 2.800.000
5 MALEI 20 SD X 2 ORG X 50.000 2.000.000
6 TOMPE 25 SD X 2 ORG X 50.000 2.500.000
7 BATUSUYA 26 SD X 2 ORG X 50.000 2.600.000
8 TOAYA 22 SD X 2 ORG X 50.000 2.200.000
9 LABUAN 18 SD X 2 ORG X 50.000 1.800.000
10 WANI 22 SD X 2 ORG X 50.000 2.200.000
11 LALUNDU 23 SD X 2 ORG X 50.000 2.300.000
12 LEMBASADA 34 SD X 2 ORG X 50.000 3.400.000
13 DONGGALA 41 SD X 2 ORG X 50.000 4.100.000
14 PINEMBANI 13 SD X 2 ORG X 50.000 1.300.000
JUMLAH 346 SD X 2 ORG X 50.000 34.600.000

Kelengkapan SPJ yang dikirimkan masing-masing 4 rangkap yang terdiri dari :


- Kwitansi dan
- Surat tugas dari kepala puskesmas ,
- Daftar penerimaan transport
- Laporan kegiatan
- Hasil kegiatan
- Contoh Kwitansi

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kegiatan : Peningkatan Imunisasi
Kode Kegiatan : 1.02.1. 02.01.22.08
Kode Rekening : 5.2.2.03.22
Sumber Dana : DAU
TA : 2013

KWITANSI

SUDAH DITERIMA DARI : Kuasa Bendahara Umum Daerah Kabupaten Donggala

BANYAKNYA UANG : DUA JUTA DUA RATUS RIBU RUPIAH

UNTUK PEMBAYARAN : Biaya Transport Petugas Puskesmas Dalam Rangka BIAS Campak
Di Wilayah Kerja Puskesmas Toaya , Surat Tugas Dan Daftar Penerimaan
terlampir

========================================
TERBILANG : Rp. 2.200.000,-
=================================
Mengetahui dan Menyetujui
Kepala Dinas Kesehatan Telah dibayar
Kabupaten Donggala Bendahara pengeluaran Yang menerima

Materai 3.000, > 1jt 6000

Drg. Hj. ANITA B. NURDIN, MKes ROMI, SKM Nama salah satu petugas
195805181988122001 198107212010011009
- Contoh Surat Tugas

PEMERINTAH KABUPATEN DONGGALA


PUSKESMAS TOAYA
-------------------------------------
S U R---
A T T U G A S
NOMOR : …………………….

Yang bertandatangan dibawah ini Kepala Puskesmas Toaya, dengan ini memberikan tugas kepada :

1. Nama : …………………………………..
Nip : …………………………………..

2. Nama : …………………………………..
Nip : …………………………………..

3. Nama : …………………………………..
Nip : …………………………………..

4. Nama : …………………………………..
Nip : …………………………………..

5. Nama : …………………………………..
Nip : …………………………………..

6. Nama : …………………………………..
Nip : …………………………………..

Untuk melaksanakan kegiatan BIAS Campak di sekolah-sekolah dasar yang ada di wilayah kerja
puskesmas Toaya.
Demikian surat tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

Toaya, April………………… 2013


KEPALA PUSKESMAS TOAYA

-------------------------------------
- Contoh laporan kegiatan

LAPORAN KEGIATAN BIAS CAMPAK DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TOAYA TAHUN 2013

NO NAMA PETUGAS TANGGAL PELAKSANAAN MENGETAHUI


1 Kepala SD ………………………………..

………………………………………………….
1 Kepala SD ………………………………..

………………………………………………….
1 Kepala SD ………………………………..

………………………………………………….
1 Kepala SD ………………………………..

………………………………………………….
1 Kepala SD ………………………………..

………………………………………………….

Catatan : dapat dibuat lebih dari 1 lembar, menyesuaikan jumlah sekolah yang ada
- Contoh daftar penerimaan transport :
DAFTAR PENERIMAAN TRANSPORT PETUGAS DALAM RANGKA BIAS CAMPAK
DI WILAYAH PUSKESMAS TOAYA TAHUN 2013
NO NAMA RINCIAN JUMLAH DITERIMA
1 AAAAAAAAAA 8 SD X Rp. 50.000 Rp. 400.000
2 BBBBBBBBBBB 8 SD X Rp. 50.000 Rp. 400.000
3 CCCCCCCCCCC 8 SD X Rp. 50.000 Rp. 400.000
4 DDDDDDDDDD 8 SD X Rp. 50.000 Rp. 400.000
5 EEEEEEEEEEEEE 6 SD X Rp. 50.000 Rp. 300.000
6 FFFFFFFFFFFFF 6 SD X Rp. 50.000 Rp. 300.000
JUMLAH Rp. 2.200.000

4. Transport Petugas Puskesmas Dalam Rangka Sweeping Imunisasi Dasar


Sweeping imunisasi dasar dilaksanakan dengan tujuan untuk mencapai target UCI DESA. Sweeping
dilakukan dengan mendatangi sasaran yang belum sempat mendapatkan imunisasi sesuai jadual
pemberian dalam tiga bulan sebelumnya. Petugas yang melakukan sweeping sebanyak 1 orang
untuk setiap desa dan dilakukan setiap 3 bulan sekali.
Biaya transport yang diberikan sebesar Rp. 50.000 per desa dengan rincian sbb :

ALOKASI BIAYA TRANSPORT PETUGAS PUSKESMAS DALAM RANGKA SWEEPING IMUNISASI DASAR
VOLUME JUMLAH PER TRIWULAN
N TRANSPORT
PUSKESMAS PER
O PER DESA TW 1 TW 2 TW 3 TW 4
TRIWULAN
1 OGOAMAS 4 DS X 50.000 200.000 200.000 200.000 200.000
2 BALUKANG 9 DS X 50.000 450.000 450.000 450.000 450.000
3 SABANG 13 DS X 50.000 650.000 650.000 650.000 650.000
4 TAMBU 10 DS X 50.000 500.000 500.000 500.000 500.000
5 MALEI 8 DS X 50.000 400.000 400.000 400.000 400.000
6 TOMPE 13 DS X 50.000 650.000 650.000 650.000 650.000
7 BATUSUYA 10 DS X 50.000 500.000 500.000 500.000 500.000
8 TOAYA 12 DS X 50.000 600.000 600.000 600.000 600.000
9 LABUAN 6 DS X 50.000 300.000 300.000 300.000 300.000
10 WANI 8 DS X 50.000 400.000 400.000 400.000 400.000
11 LALUNDU 14 DS X 50.000 700.000 700.000 700.000 700.000
12 LEMBASADA 15 DS X 50.000 750.000 750.000 750.000 750.000
13 DONGGALA 21 DS X 50.000 1.050.000 1.050.000 1.050.000 1.050.000
14 PINEMBANI 6 DS X 50.000 300.000 300.000 300.000 300.000
JUMLAH 149 DS X 50.000 7.450.000 7.450.000 7.450.000 7.450.000
Kelengkapan SPJ yang dikirimkan masing-masing 4 rangkap yang terdiri dari :
- Kwitansi dan
- Surat tugas dari kepala puskesmas , halaman belakang mengetahui pihak kepala desa, untuk
puskesmas dengan jumlah desa yang relatif banyak, dapat dibuat lebih dari 1 surat tugas
(menyesuaikan)
- Jika yang melaksanakan lebih dari 1 orang, dibuat daftar penerimaan
- Hasil kegiatan

- Contoh Kwitansi

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Kegiatan : Peningkatan Imunisasi
Kode Kegiatan : 1.02.1. 02.01.22.08
Kode Rekening : 5.2.2.03.22
Sumber Dana : DAU
TA : 2013

KWITANSI

SUDAH DITERIMA DARI : Kuasa Bendahara Umum Daerah Kabupaten Donggala

BANYAKNYA UANG : DUA RATUS RIBU RUPIAH

UNTUK PEMBAYARAN : Biaya Transport Petugas Puskesmas dalam Rangka Sweeping Imunisasi
Dasar
Di Wilayah Kerja Puskesmas Ogoamas Triwulan I, Surat Tugas terlampir

========================================
TERBILANG : Rp. 200.000,-
=================================
Mengetahui dan Menyetujui
Kepala Dinas Kesehatan Telah dibayar
Kabupaten Donggala Bendahara pengeluaran Yang menerima

Materai 3.000, > 1jt 6000

Drg. Hj. ANITA B. NURDIN, MKes ROMI, SKM Nama salah satu petugas
195805181988122001 198107212010011009
- Contoh Surat Tugas

PEMERINTAH KABUPATEN DONGGALA


PUSKESMAS OGOAMAS
Desa Ogoamas I – Kecamatan Sojol Utara

S U R A T T U G A S
NOMOR : …………………….

Yang bertandatangan dibawah ini Kepala Puskesmas Ogoamas, dengan ini memberikan tugas kepada :

Nama : ……………………………….
Nip : ……………………………….
Pangkat/Golongan : ……………………………….
Jabatan : ……………………………….
Unit Kerja : Puskesmas Ogoamas

Untuk melaksanakan kegiatan Sweeping Imunisasi dasar di wilayah kerja puskesmas Ogoamas.

Demikian surat tugas ini diberikan untuk dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

Ogoamas, ……………………… 2013


KEPALA PUSKESMAS OGOAMAS

-------------------------------------
- Halaman belakang

Tanggal pelaksanaan…………………………………. Tanggal pelaksanaan………………………………….


Mengetahui, Mengetahui,
Kepala Desa
Kepala
…..………………………………………….
Se Kepala Desa…. ………………………………………….

------------
--------------------------------------------------------- ---------------------------------------------------

Tanggal pelaksanaan…………………………………. Tanggal pelaksanaan………………………………….


Mengetahui, Mengetahui,
Kepala Desa…..
Kepala………………………………………….
Se Kepala Desa…..………………………………………….

------------
--------------------------------------------------------- ---------------------------------------------------

Tanggal pelaksanaan…………………………………. Tanggal pelaksanaan………………………………….


Mengetahui, Mengetahui,
Kepala Desa…..
Kepala………………………………………….
Se Kepala Desa …. ………………………………………….

------------
--------------------------------------------------------- ---------------------------------------------------

Tanggal pelaksanaan…………………………………. Tanggal pelaksanaan………………………………….


Mengetahui, Mengetahui,
Kepala Desa…..
Kepala Se
…………………………………………. Kepala Desa…..………………………………………….

------------
--------------------------------------------------------- ---------------------------------------------------
5. Transport Petugas Puskesmas Dalam Rangka BIAS DT Dan TD
- Imunisasi DT diberikan pada siswa kelas I, sedangkan TD diberikan pada siswa kelas II Dan III
- BIAS dilaksanakan pada triwulan III.
- Petugas puskesmas yang melaksanakan imunisasi sebanyak 2 orang untuk setiap sekolah dengan
biaya transport sebesar Rp. 50.000 per orang
- Jika terdapat desa yang tidak dibiayai mohon untuk dianggarkan melalui dana BOK
- Berikut ini daftar alokasi biaya transport petugas puskesmas dalam rangka pelaksanaan BIAS DT-
TD di sekolah :

BIAYA TRANSPORT PETUGAS PUSKESMAS DALAM RANGKA BIAS DT-TD TAHUN 2013

UNIT COST
NO PUSKESMAS VOLUME JUMLAH (Rp)
(Rp)
1 OGOAMAS 9 SD X 2 ORG X 50.000 900.000
2 BALUKANG 32 SD X 2 ORG X 50.000 3.200.000
3 SABANG 33 SD X 2 ORG X 50.000 3.300.000
4 TAMBU 28 SD X 2 ORG X 50.000 2.800.000
5 MALEI 20 SD X 2 ORG X 50.000 2.000.000
6 TOMPE 25 SD X 2 ORG X 50.000 2.500.000
7 BATUSUYA 26 SD X 2 ORG X 50.000 2.600.000
8 TOAYA 22 SD X 2 ORG X 50.000 2.200.000
9 LABUAN 18 SD X 2 ORG X 50.000 1.800.000
10 WANI 22 SD X 2 ORG X 50.000 2.200.000
11 LALUNDU 23 SD X 2 ORG X 50.000 2.300.000
12 LEMBASADA 34 SD X 2 ORG X 50.000 3.400.000
13 DONGGALA 41 SD X 2 ORG X 50.000 4.100.000
14 PINEMBANI 13 SD X 2 ORG X 50.000 1.300.000
JUMLAH 346 SD X 2 ORG X 50.000 34.600.000

Kelengkapan SPJ yang dikirimkan masing-masing 4 rangkap yang terdiri dari :


- Kwitansi dan
- Surat tugas dari kepala puskesmas ,
- Daftar penerimaan transport
- Laporan kegiatan
- Hasil kegiatan
- Contoh spj sama dg BIAS Campak!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!

Anda mungkin juga menyukai