Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BENER MERIAH

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


MUNYANG KUTE REDELONG
Jln. Sp.Teritit-Pondok Baru No. Telp/Fax.(0643) 7426252 Redelong

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD MUNYANG KUTE REDELONG


KABUPATEN BENER MERIAH
NOMOR : 445/ /SK/2019

DI REVISI PADA
TANGGAL 02 JANUARI 2019 TENTANG
KEBIJAKAN PENANGAN PASIEN BILA TIDAK TERSEDIA TEMPAT TIDUR PADA
UNIT YANG DITUJU
DIREKTUR RSUD MUNYANG KUTE REDELONG

Menimbang :

a. Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan RSUD Munyang Kute Redelong
Kabupaten Bener Meriah. maka diperlukan penyelenggaraan Pelayanan yang bermutu
tinggi
b. Bahwa agar pelaksanaan skrining pasien di RSUD Munyang Kute Redelong Kabupaten
Bener Meriah. Dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya kebijakan RSUD Munyang Kute
Redelong Kabupaten Bener Meriah. sebagai landasan bagi penyelenggaraan seluruh
pelayanan di RSUD Munyang Kute Redelong Kabupaten Bener Meriah.
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b, perlu ditetapkan
dengan Keputusan RSUD Munyang Kute Redelong Kabupaten Bener Meriah.

Mengingat :

1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan

2. Undang-undang Nomor 39 Tahun 2009 tentang Kesehatan

3. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit

4. Peraturan Pemerintah Nomor 1691/Menkes/per/VIII/2011 tentang kesehatan pasien


rumah sakit;

5. Peraturan Mentri Kesehatan RI Nomor 269/Menkes/per/III/2008 tantang Rekam Medis


RSUD Munyang Kute Redelong;

6. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 382/Menkes/SK/III/2007.


MEMPERHATIKAN : Perlunya asuhan untuk meningkatkan kualitas pelayanan di RSUD
Munyang Kute Redelong.

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : Perlunya asuhan untuk meningkatkan kualitas pelayanan di RSUD


Munyang Kute Redelong.

Kesatu : Keputusan RSUD Munyang Kute Redelong Kabupaten Bener Meriah.


Tentang Kebijakan pelayanan Rsud Munyang Kute Redelong Kabupaten
Bener Meriah.

Kedua : kebijakan penitipan pasien Rawat Inap RSUD Munyang Kute Redelong
sebagaimana tercantum dalam lampiran peraturan ini

Ketiga : Pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan skrining pasien di RSUD


Munyang Kute Redelong Kabupaten Bener Meriah. Dilaksanakan oleh
Direktur RSUD Munyang Kute Redelong Kabupaten Bener Meriah.

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan apabila


dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Redelong
Pada tanggal : 02 Januari 2019
DIREKTUR
RSUD MUNYANG KUTE REDELONG
KABUPATEN BENER MERIAH

dr. ARWIN MUNAWARIKO, Sp.OG


Pembina, IV/a
Nip. 19760910 200212 1 004
Lampiran Keputusan
Direktur RSUD Munyang Kute Redelong
Nomor : SK / / / / 2019
Tanggal : 02 Januari 2019

KEBIJAKAN PENANGAN PASIEN BILA TIDAK TERSEDIA TEMPAT TIDUR PADA


UNIT YANG DITUJU
DIREKTUR RSUD MUNYANG KUTE REDELONG

Kebijakan Umum
1. Rumah sakit memberikan memberikan pelayanan kesehatan bagi pasien yang telah
ditetapkan untuk rawat inap sesuai dengan kebutuhan pasien dan kemampuan
yang dimiliki oleh rumah sakit.
2. Penitipan pasien ke ruangan lain dalam lingkungan Rumah Sakit Dilakukan pada
pasien apabila ruangan yang dibutuhkan sesuai dengan kebutuhan pasien tidak
tersedia/penuh.
Kebijakan Khusus
1. Pasien dapat ditipkan pada kamar lain pada ruangan yang sama bila kamar yang dituju tidak
dapat dimasuki oleh pasien dengan alasan yang jelas.
2. Jika sudah tersedia tempat tidur yang sesuai dengan kamar pasien maka segera dipindahkan
ke tempat yang dimaksud.
3. Pada ruangan yang sama tidak bias maka pasien dititipkan pada ruangan lain yang sesuai
dengan katagori administrasi ataupun kasus penyakitnya.
4. Jika sudah tersedia tempat tidur yang sesuai dengan ruangan pasien maka segera
dipindahkan kerunagan yang dimaksud.
5. Jika tidak ada tempet tidur yang tersedia di Rs maka pasien ditipkan dititipkan di RS yang
sudah disesuaikan dengan kebijakan yang berlaku.
6. Jika sudah ada tempat diruangan rawat RS maka segera pasien dipindahkan ke ditemptakan
pada kamar yang sesuai.
7. Untuk kasus yang membutuhkan ICU, bila tidak ada tempat di ICU maka boleh dititipkan di
rujukan sesuai dengan kebijakan yang berlaku.
8. Bila sudah ada tempat di ICU maka segera pasien dipindahkan ke ICU
9. Menitipkan pasien pada kamar lain ataupun ruangan rawat lain dengan mengetahui tertulis
dari kepala ruangan. (dituliskan mengetahui kepada ruangan dan diberi paraf kepala
Ruangan pada lembar catatan terintegrasi) diluar jam kerja persetujuan bias diberikan oleh
perawat kepala jaga koordinasi/ jaga unit.
10. Menitipkan pasien di pavilium yanmasum dengan mengetahui tertulis dari kepala Rumah
Sakit/ Dirbinyanmed (mengisi Formulir penitipan pasien ke pavilium yanmasum, formulir
tersebut di IGD)diluar jam kerja persetujuan bias diberikan oleh Medik/perawat kepala Jaga
coordinator.
11. Jika tidak ada tempat tidur perawatan yang tersedia di RS maka pasien dirujuk ke RS lain
yang memiliki sarana sesuai kebutuhan pasien dengan prosedur merujuk pasien.
12. Jika tidak dapat dirujuk maka tetap dirawat di RS sesuai dengan kondisi dan kebutuhan
pasien serta kemempuan Rumah Sakit.

Ditetapkan di : Redelong
Pada tanggal : 02 januari 2019
DIREKTUR
RSUD MUNYANG KUTE REDELONG
KABUPATEN BENER MERIAH

dr. ARWIN MUNAWARIKO, Sp.OG


Pembina, IV/a
Nip. 19760910 200212 1 004

Anda mungkin juga menyukai

  • SLPI
    SLPI
    Dokumen12 halaman
    SLPI
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • Medical Staff by Law
    Medical Staff by Law
    Dokumen14 halaman
    Medical Staff by Law
    Evi Syahrinawati
    100% (1)
  • Surat Tugas
    Surat Tugas
    Dokumen2 halaman
    Surat Tugas
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR Luthfi, SP PD
    DR Luthfi, SP PD
    Dokumen3 halaman
    DR Luthfi, SP PD
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR - Lia Diana
    DR - Lia Diana
    Dokumen3 halaman
    DR - Lia Diana
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR Yuliawati
    DR Yuliawati
    Dokumen2 halaman
    DR Yuliawati
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR Razak, SP PD
    DR Razak, SP PD
    Dokumen3 halaman
    DR Razak, SP PD
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR - Hardi Yanis
    DR - Hardi Yanis
    Dokumen3 halaman
    DR - Hardi Yanis
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR Zulfan
    DR Zulfan
    Dokumen2 halaman
    DR Zulfan
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DRG Munita
    DRG Munita
    Dokumen2 halaman
    DRG Munita
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DRG Zarliah
    DRG Zarliah
    Dokumen2 halaman
    DRG Zarliah
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat
  • DR Andri
    DR Andri
    Dokumen2 halaman
    DR Andri
    Evi Syahrinawati
    Belum ada peringkat