Anda di halaman 1dari 1

RSUD dr.

Abdul Aziz PENGGUNAAN APAR


Singkawang
No. Dokumen No. Revisi Halaman
001B 1/1

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur
SOP PROFESI 01 Agustus 2017
KESEHATAN DAN
KESELAMATAN
KERJA = dr. CARLOS DJA’AFARA, M.Kes =
NIP. 19580321 199603 1 001
Pengertian APAR adalah suatu alat yang dapat digunakan untuk memadamkan kebakaran
apabila terjadi kebakaran dimana apar ini berfungsi bila kebakaran yang terjadi adalah
api yang masih kecil.

Tujuan Sebagai pedoman langkah – langkah pemakaian apar ( Alat PemadamApi Ringan )

Kebijakan 1. Undang – undang No.24 Tahun 2007 Tentang Penaggulangan Bencana


2. Undang – undang No.1 Tahun 1970 Tentang Keselamatan Kerja
3. Peraturan Pemerintah NO.21 Tahun 2008 Tentang penyelenggraan Penanggulangan
Bencana
4. SK Direktur RSUD dr. Abdul Aziz No.30 Tahun 2016 Tentang Tanggap Darurat
Bencana
5. Buku Pedoman Pelaksanaan K3 Rumah Sakit Tahun 2017

Prosedur 1. Cabut Pin Pengaman


2. Tarik keluar Selang
3. Tekan Katup dengan mengarahkan selang ke sumber api dan Menyemprot jangan
berlawanan dengan arah angin

Unit 1. Securiti Rumah Sakit


Terkait 2. K3 Rumah Sakit
3. Instalasi Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit
4. Seluruh Instalasi/Unit Kerja

Anda mungkin juga menyukai