Anda di halaman 1dari 3

DESIGNING AND IMPLEMENTING A REWARD SYSTEM AT DISK DRIVES, INC.

Latar Belakang

• 1980 : Membuat dan menjual format disk drive untuk perusahaan minicomputer

• 1985 : revenue meningkat menjadi $119 million

• 1985-1989 : menjual disk drive yang lebih kecil kepada OEM

• 1988 : Memutuskan untuk berhenti memproduksi disk drive dan fokus kepada disk drive kecil
untuk PC

• 1989 : Revenue 100% dari small drive yang diproduksi di Jepang

The Current DDI Organization

Kompetisi di pasar disk drives memiliki karakteristik perubahaan teknologi yang sangat cepat dan evolusi
produk merupakan kunci dari persaingan.

 Konsumen OEM menginginkan produksi yang lebih baru, cepat dan canggih.

 Seluruh perusahaan disk drive berkompetisi begitu agresif

SOAL

1. Apakah DDI membutuhkan sistem kinerja baru untuk mengikuti perubahan struktural dan
proses perubahan manajemen yang mereka lakukan?mengapa?

 Ya. Karena untuk menciptakan kinerja lebih tinggi maka goal setting, performance appraisal,
training & development, dan reward system haruslah diselaraskan dengan 3 faktor kontekstual
yang telah berubah (Business Strategy, Workplace Technology, dan Employee Involvement).
Yang artinya DDI membutuhkan performance system baru menyesuaikan dengan kondisi
perusahaan saat ini.
3 faktor Kontekstual yang berubah :

- Business Strategy  Disk Drive Besar ke Disk Drive Kecil

- Workplace Technology  Long-Term Contract dengan pabrik di jepang

- Employee Involvement  perubahan struktur organisasi mempengaruhi employee


involvement

2. Dengan asumsi bahwa modifikasi terhadap sistem manajemen kinerja diperlukan,


deskripsikan fitur dari sistem yang akan anda rekomendasikan. Perubahan apa yang harus
dibuat pada goal setting, feedback/appraisal, dan reward-system di DDI?
Jelaskan secara spesifik mengenai fitur pada sistem yang anda percayai harus diubah dan
karakteristik dari sistem tersebut. Artinya, jangan deskripsikan proses untuk mendesain
sistem (soal nomor 3) tetapi fokus pada karakteristik dari reward system yang dibutuhkan
agar cocok atau selaras dengan strategi, struktur, dan proses manajemen.
 GOAL SETTING :
 Membuat tujuan perusahaan lebih menantang bagi karyawan
 Goal setting diikuti dengan objektif baru yang terdefinisi dan terukur
 Goal setting baru yakni menciptakan produk baru dengan integrasi cross-functional,
berkualitas tinggi, secara tepat waktu memenuhi kebutuhan konsumen.
 REWARD-SYSTEM :
 Kami menyarankan penggunaan Performance-Based Pay Systems untuk melakukan
sistem penilaian.
 Sistem ini digunakan karena dapat menghasilkan kinerja lebih produktif bagi para
karyawan
 Selain itu dapat menimbulkan budaya kompetitif di perusahaan agar karyawan
memberikan kinerja terbaiknya dan mempercepat proses produksi dan pengiriman
barang hingga ke konsumen.
 PERFORMANCE APPRAISAL :
 Sebelumnya performance appraisal dilaksanakan dengan pendekatan tradisional dimana
supervisor fungsional menyerahkan appraisal tahunan sebagai dasar peningkatan gaji
dan bonus 5% serta bagian saham.
 Kami menyarankan pendekatan High Involvement untuk performance appraisal dengan
pertimbangan :
 Proses appraisal dapat berjalan lebih objektif karena menggunakan lebih dari 1
appraisee (360-degree feedback)
 Pendekatan baru dibutuhkan karena perusahaan berkembang dengan cepat
sehingga membutuhkan pengembangan karyawan di perusahaan ketimbang
untuk menentukan kompensasi saja
 Untuk meningkatkan validitas dan konsistensi pengisian appraisal perlu
didukung oleh training yang tepat untuk menghindari kesalahan pengisian
3. Jelaskan proses manajemen perubahan yang akan Anda gunakan untuk merancang dan
menerapkan sistem yang baru. Peran dan tanggung jawab apa yang harus diambil oleh tim
eksekutif? Seberapa cepat sistem bisa diimplementasikan?

Proses dari desain dan implementasi performance appraisal sistem mendapat perhatian khusus.
Praktisi OD memberikan rekomendasi untuk mengikuti 6 step berikut (hal.451)

1. Select the right people

2. Diagnose the current situation

3. Establish the system's purpose and objective

4. Design the performance appraisal system

5. Experiment with implementation

6. Evaluate and monitor the system

 Peranan dan tanggung jawab dari tim eksekutif dalam hal ini adalah sebagai perumus tujuan
dari sistem baru yang hendak diimplementasikan.

 Dalam hal ini, tim eksekutif memiliki tanggung jawab menentukan ke arah mana perusahaan
akan dibawa ke depannya. Dimana dalam kasus ini, tanggung jawab dari tim eksekutif adalah
merumuskan bagaimana membawa DDI tetap dalam persaingan industri disk drive.

 Penerapan perubahan yang dilakukan dalam DDI harus dilakukan secepatnya, mengingat
persaingan dalam industri yang sangatlah ketat, dimana perubahan teknologi dalam industri disk
drive terjadi sangat cepat. Dimana salah satu aspek yang dapat menjadikan DDI sebagai
pemenang dalam persaingan adalah memberikan produk yang berkualitas baik kepada
konsumen. Sehingga urgensi dalam pengimplementasian sistem baru ini menjadi sangat tinggi.

Anda mungkin juga menyukai