Anda di halaman 1dari 2

INFORMASI PENYISIHAN ONLINE OZON FKH UGM 2019

Halo Pejuang OZON 2019,

Berikut usename, password untuk login Penyisihan online pada 13 Oktober 2019. Penyisihan
online dibuka pada pukul 08.00-15.00 WIB dengan durasi pengerjaan soal selama 120 menit.
Pengerjaan soal sesuai dengan sesi yang telah ditentukan.
Usename: arsyadfidaroin
Password: ycmD12fV
Sesi: I (pukul 08.00 – 12.00 WIB)

Berikut peraturan dan petunjuk umum pengerjaan soal penyisihan online:


1. Penyisihan online dilaksanakan pada 13 Oktober 2019 pukul 08.00-15.00 WIB. Penyisihan
dibagi menjadi dua sesi yaitu:
a. Sesi I: pukul 08.00 – 12.00 WIB
b. Sesi II: pukul 11.00 – 15.00 WIB
2. Tim login untuk melakukan penyisihan online pada web www.ozonfkhugm.com dengan
menggunakan usename dan password yang telah dikirimkan melalui email.
PERHATIAN: SATU TIM HANYA BOLEH LOGIN DENGAN MENGGUNAKAN 1
LAPTOP (LOGIN SECARA BERSAMAAN MENGGUNAKAN USERNAME DAN
PASSWORD YANG SAMA DAPAT MENYEBABKAN ERROR)
3. Durasi pengerjaan soal penyisihan online adalah 120 menit dengan jumlah soal:
a. Bagian I: 100 multiple choice questions dengan 5 pilihan jawaban
b. Bagian II: 2 soal essay
4. Sistem penilaian penyisihan online adalah sebagai berikut:
a. Bagian I
1) Jawaban benar : poin +3
2) Jawaban salah : poin -1
3) Jawaban kosong : poin 0
b. Bagian II
1) Jawaban benar dan lengkap : poin + 50
2) Jawaban benar namun tidak lengkap : poin sesuai standar dari tim soal dan dewan juri
3) Jawaban salah : poin 0
5. Pikirkan baik-baik ketika akan menjawab soal karena apabila sudah klik jawaban tidak dapat
dibatalkan, hanya dapat mengubah jawaban dengan pilihan yang lain.
6. Tiga puluh tim dinyatakan lolos penyisihan online dengan perolehan skor tertinggi.
7. Dihimbau untuk tidak melakukan kecurangan,membuka alat bantu cari seperti google dan
sumber belajar saat berlangsungnya penyisihan online.
8. Setelah men-submit jawaban, peserta wajib membuka link google form evaluasi
9. Setelah selesai mengerjakan soal penyisihan online dan men-submit jawaban, ketua tim
WAJIB konfirmasi via email: fkhugmozon@gmail.com, dengan subjek email:
KONFIRMASI PENYISIHAN ONLINE dan format sebagai berikut:
SELESAI PENYISIHAN ONLINE_NAMA KETUA TIM_NAMA SEKOLAH
Contoh: SELESAI PENYISIHAN ONLINE_Zulfa Nabilah Mastur_SMAN 1 XXXX
10. Apabila masih ada pertanyaan maupun tim mengalami kendala selama pengerjaan soal
penyisihan online, mohon segera menghubungi Contact Person bagian administrasi
a. Luh Putu Rika Amanda Rahma Dewi
082297385853 (WhatsApp)
rikaard17 (Line)
b. Chairunisa Isnainingrum
085747865754 (WhatsApp)
chairunisanisaa (Line)
11. Apabila tim berhalangan untuk melakukan penyisihan online sesuai dengan sesi yang telah
ditentukan (membutuhkan pergantian sesi), mohon segera mengirimkan email ke
fkhugmozon@gmail.com selambat-lambatnya Sabtu, 12 Oktober 2019 pukul 17.00 WIB
dengan format sebagai berikut:
a. Subyek : Penyisihan Online OZON FKH UGM 2019
b. Isi
1) Nama Sekolah :
2) Nama Ketua Tim :
3) Alasan :
(Apabila alasan kurang jelas maka tidak akan mengubah keputusan panitia)

CATATAN: MOHON BALAS EMAIL INI, BERISI KONFIRMASI BAHWA SUDAH


MENERIMA EMAIL DENGAN FORMAT:
SUBJEK : Pra Penyisihan Online OZON FKH UGM 2019
ISI : Nama ketua tim_sudah menerima email pra penyisihan online.

Terima kasih,

Panitia OZON 2019

Anda mungkin juga menyukai