Anda di halaman 1dari 1

Alat uji kekerasan (Durometer)

Kekerasan dapat didefinisikan sebagai perlawanan bahan untuk indentasi permanen. Skala
durometer didefinisikan oleh Albert F. Pada tahun 1920, Shore merupakan pengembangkan
perangkat pengukuran untuk mengukur Shore kekerasan. Sebutan durometer ini kerap digunakan
untuk merujuk terhadap pengukuran dan juga instrumen itu sendiri.

Terdapat dua skala yang digunakan untuk plastic, yaitu tipe


A dan tipe D. Skala A ini digunakan untuk plastik yang
lembut, sedangkan skala D digunakan untuk yang lebih
keras. Setiap skala menghasilkan nilai antara 0 dan 100 ,
dengan nilai yang lebih tinggi menunjukkan bahwa
material tersebut lebih keras.

Komponen alat uji

Anda mungkin juga menyukai