Anda di halaman 1dari 2

Apa sih kanker serviks?

Penyebab Kanker Stadium Kanker Serviks


Kanker serviks adalah kanker yang muncul
pada leher rahim wanita. Leher rahim sendiri
Serviks
Penyebab langsung dari kanker leher rahim belum
diketahui. Pada lebih dari 95% penderita kanker
0 = Tidak menimbulkan gejala , hanya terbatas pada
permukaan leher rahim.
berfungsi sebagai pintu masuk menuju rahim serviks terdapat infeksi HPV (Human Papiloma
dari vagina. Virus) tipe 16 dan 18 yang ditularkan melalui 1 = Terbatas pada leher rahim.
hubungan seksual.
2 = Kanker menyebar dari leher rahim dan rahim.

3 = Kanker menyebar pada dinding rongga panggul


dan lubang kemaluan.

4 = Kanker menyebar pada kandung kencing dan


saluran pembuangan, serta menyebar ke paru-paru,
hati, dan tulang.
Perempuan yang BERESIKO terkena kanker
serviks
1. kontak seksual/ kawin terlalu dini,
kurang dari 15 tahun.
TANDA DAN GEJALA
2. Berhubungan seks dengan banyak
pasangan atau mempunyai pasangan
1. Pendarahan Pada Vagina, (ini suka berganti-ganti pasangan seks.
tanda paling umum) 3. Merokok.
2. Rasa sakit selama berhubungan 4. Faktor genetik (keturunan).
suami istri 5. Penurunan daya tahan tubuh.
6. Pencucian lubang kemaluan dengan PENCEGAHAN
3. Nyeri di sekitar pinggul
antiseptik atau deodoran yang terlalu
4. Pendarahan setelah menopause sering. 1. Vaksinasi HPV.
5. Keputihan yang abnormal (diluar 7. Sering mengkonsumsi makanan yang 2. Deteksi dini
biasanya) banyak mengandung lemak, pengawe, - Pap smear
6. Pendarahan menstruasi yang serta sedikit mengkonsumsi buah dan - IVA test
lebih panjang dan lebih berat sayur-sayuran.
8. Kurang memperhatikan kebersihan SEMAKIN DINI KANKER SERVIKS
dari biasanya
badan. DITEMUKAN,KESEMPATAN SEMBUH SEMAKIN BESAR
CATATAN PENTING...
APA ITU KANKER
PENGOBATAN 1. Sebaiknya tidak melakukan hubungan

1. Operasi, pengangkatan rahim,


seksual sebelum usia 18 tahun. SERVIKS ?
2. Setialah pada suami/ suami anda.
leher rahim, sebagaian dari
3. Tidak merokok.
lubang kemaluan sesuai dengan
4. Hindari terlalu sering mencuci lubang
stadium/ tingkat keparahan
kemaluan dengan antiseptik.
kanker.
5. Banyak makan buah-buahan dan
2. Kemoterapi, dengan obat-obatan
sayuran. Disampakan Oleh:
yang dapat menghambat
6. Kurangi makanan yang banyak
pertumbuhan kanker dan
mengandung lemak dan bahan kimia
membunuh sel kanker.
(pengawet).
3. Radiasi, dengan menggunakan
7. Jaga kebersihan diri terutama daerah
energi tinggi untuk membunuh
kewanitaan
sel kanker.
Disusun Oleh :

1. Lauwana
2. Desri Hanindya Pratama
3. Weliya Oktapininda
Waspadalah...!!! 4.
5.
Lotoiskandardinata
Rostami
1. Lakukan pap smear test (IVA test) -> 6
ROGRAM STUDI PENDIDIKAN
bulan sekali atau minimal setiap satu tahun PROFESI NERS
sekali pada wanita usia subur. FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS MITRA INDONESIA
2. Lakukan vaksin HPV jika memungkinkan. 2019

Anda mungkin juga menyukai