Cara Mengeluarkan Dahak Yang Benar

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

UPT PKM

CIKEUSIK

CARA MENGELUARKAN DAHAK YANG BENAR


Bangun Tidur Pagi (Sebelum Sarapani Sikat Gigi, Kumur-Kumur, Kemudian
Keluarkan Dahak/Riak Ditempat Udara Terbuka (Jangan Didalam Rumah/ Kamar Mandi)
CARANYA:
1. Tarik Nafas Dalam-Dalam 2 Sampai 3 Kali, Tahan Batukan Dengan Keras Dari Dalam
Dada
2. Letakkan Pot Dahak Yang Sudah Dibuka Dekat Dengan Mulut Dan Keluarkan Dahak
Kedalam Pot
3. Tutup Pot Dengan Rapat Dengan Cara Memutar Tutupnya, Siap Untuk Diantar Ke
Laboratorium Puskesmas Untuk Diperiksa

CATATAN:
Dahak Yang Baik Berasal Dari Dalam Paru-Paru, Bukan Air Liur Atau Ludah

Anda mungkin juga menyukai