Anda di halaman 1dari 5

NAMA : DEWI RAMADHANI

NIM : 4193111027

PRODI : PENDIDIKAN MATEMATIKA (D 2019)

TUGAS RUTIN 2

1. Diskripsikan minimal 2 pendapat ahli tentang sifat dan prinsip pemimpin beserta
rujukannya!

2. Diskripsikan minimal 2 pendapat ahli tentang sifat dan prinsip manajer berserta
rujukannya!

3. Simpulkan perbedaan pemimpin dan manajer berdasarkan deskripsi pada nomor 1 dan
2!

Jawaban :
1. - Pendapat para ahli tentang sifat pemimpin yaitu

George R. Terry dalam bukunya “Principles of Management”, 1964 menuliskan


10 sifat yang unggul, yaitu

a. Kekuatan.

b. Stabilitas emosi.

c. Pengetahuan tentang relasi insani.

d. Kejujuran.

e. Objektif.

f. Dorongan pribadi.
g. Keterampilan berkomunikasi.
h. Kemampuan mengajar.

i. Keterampilan social.

j. Kecakapan teknis atau kecakapan manajerial.


Ordway Tead dalam tulisannya mengemukakan 10 sifat yaitu :

1 Energy jasmaniah dan mental

2 Kesadaran akan tujuan dan arah

3 Antusiasme

4 Keramahan dan kecintaan

5 Integritas

6 Penguasaan teknis

7 Ketegasan dalam pengambilan keputusan

8 Kecerdasan

9 Keterampilan mengajar

10 Kepercayaan

Edwin Ghiselli dalam penelitian ilmiahnya telah menunjukkan sifat-sifat tertentu


yang tampaknya penting untuk kepemimpinan efektif. Sifat-sifat tersebut yaitu:

a) Kemampuan dalam kedudukannya sebagai pengawas (supervisory ability)


atau pelaksanaan fungsi-fungsi dasar manajemen, terutama pengarahan dan
pengawas pekerjaan orang lain.

b) Kebutuhan akan prestasi dalam pekerjaan, mencakup pencarian tanggung


jawab dan keingin suksesan.

c) Kecerdasan mencakup kebijakan, pemikiran kreatif dan daya pikir,

d) Ketegasan (desibeness), atau kemampuan untuk membuat keputusan-


keputusan dan memecahkan masalah-masalah dengan cakap dan benar.

e) Kepercayaan diri atau pandangan terhadap dirinya sebagai kemampuan untuk


menghadapi msalah.

f) Inisiatif atau kemampuan untuk bertindak tidak tergantung , mengembangkan


serangkaian kegiatan dan menemukan cara-cara baru dan inovasi.
- Pendapat para ahli tentang prinsip pemimpin yaitu :

Stephen R. Covey mengemukakan bahwa seorang pemimpin didasarkan kepada


prinsip-prinsip sebagai beriikut :

a) Seorang yang belajar seumur hidup


b) Berorientasi pada pelayanan
c) Membawa energi yang positif

2. Pendapat ahli tentang sifat dan prinsip manajer


- Pendapat ahli mengenai sifat manajer sebagai berikut :

Menurut Henry Favol sifat dari manajer diantaranya :

1. Jasmani, harus sehat, giat dan tangkas.

2. Mental, sanggup memahami dan belajar, sanggup memulai, tangkas berfikir dan
sanggup . menyesuaikan diri.

3. Moral, harus tegas, tanggung jawab, inisiatif, setia, bijaksana dan berkepribadiaan.

4. Erudisi, vaitu latar pedidikan yang luas baik pengetahuan umum maupun
pengetahuan khusus yang sesuai dengan fungsinya.

5. Pengalaman terutama menyangkut berbagai bidang kegiatan seperti tersebut


diatas.

Menurut Harold dan Cyril, untuk menjadi manajer harus memiliki 8 sifat
dasar:
a. Intelligence, artinya manajer harus memiliki kecerdasan melebihi orang-orang
yang dipimpinya
b. Leadership ability, artinya manajer harus mempunyai kemampuan memimpin,
mempunyai perhatian terhadap kepentingan yang menyeluruh.
c. Communication ability, artinya mempunyai kemampuan berkomunikasi.
d. Logical approach to problem, artinya matang dalam berpikir dan emosi untuk
menyelesaikan masalah.
e. Cultural interest, artinya memiliki dorongan yang kuat untuk memimpin.
f. Moral virtues, artinya menghayati kepentingan kerja sama.
g. Good juggement, artinya mampu mengambil keputusan yang baik.
h. Initative, artinya memiliki kreativitas, ide-ide untuk menciptakan cara kerja
yang produktif

- Prinsip mengenai manajer menurut pendapat ahll,

Menurut Henry Fayol terdiri dari:

1. Pembagian kerja (Division of work).

2. Wewenang dan tanggung jawab (Authority and responsibility).

3. Disiplin (Discipline).

4. Kesatuan perintah (Unity of command).

5. Kesatuan pengarahan (Unity of direction).

6. Mengutamakan kepentingan organisasi di atas kepentingan sendiri.

7. Penggajian pegawai.

8. Pemusatan (Centralization).

9. Hirarki (tingkatan).

10. Ketertiban (Order).

11. Keadilan dan kejujuran.

12. Stabilitas kondisi karyawan.

13. Semangat kesatuan.

3. Perbedaan pemimpin dan manajer berdasarkan deskripsi pada nomor 1 dan 2 :

Berdasarkan pernyataan para ahli tersebut dapat saya simpulkan bahwa pemimpin
adalah seseorang yang memiliki kemampuan untuk membuat suatu kebijakan atau
keputusasn dan sebagai pengawas dalam setiap keputusannya untuk mencapai tujuan.
Sedangkan manajer hanya mengatur dan mengawasi anggotanya atau orang lain
sesuai kebijakan yang telah dibuat untuk mencapai tujuan mereka. Perbedaan pemimpin
dan manajer dapat dilihat dari tabel berikut ini:
Pemimpin Manajer
Berinovasi Mengelola
Mengembangkan Mengawasi
Memfokuskan pada orang-orang Memfokuskan pada sistem dan struktur
bawahannya
Bertanya apa dan mengapa Bertanya bagaimana dan kapan
Melakukan hal yang benar Melakukan dengan benar

Anda mungkin juga menyukai