Anda di halaman 1dari 3

SBMPTN 2017 Biologi

Soal SBMPTN 2017 - Biologi - Kode Soal 121


Doc. Name: SBMPTN2017BIO121 Version: 2017-08 Halaman 1

01. Manakah dari produk berikut yang selu- 05.


ruhnya menggunakan ragi dalam proses
pembuatannya?
(A) cider, yoghurt, dan tape
(B) tahu, tempe, dan tape
(C) tape, yoghurt, dan wine
(D) wine, cider, dan oncom
(E) roti, wine, dan cider

02. Pernyataan mengenai tumbuhan melinjo


(Gnetum gnemon) berikut adalah benar, ke-
cuali ....
(A) berumah dua
(B) habitus berupa pohon Keterangan yang tepat untuk bagian-bagian
(C) tidak memiliki daging buah yang tertera pada gambar penampang melin-
(D) termasuk tumbuhan berbunga tang batang tumbuhan di atas adalah ....
(E) tergolong dalam Gymnospermae (A) a) empulur, g) korteks, h) kambium ga-
bus, i) gabus, j) kulit kayu, k) epidermis
03. Hewan avertebrata yang fungsi darahnya (B) a) korteks, g) empulur, h) kambium
mirip dengan darah manusia dalam mengikat pembuluh, i) gabus, j) epidermis, k) kulit
oksigen dan mengedarkan sari makanan kayu
adalah .... (C) a) empulur, g) xilem, h) korteks, i) gabus,
(A) Arthropoda j) kulit kayu, k) epidermis
(B) Moluska (D) a) korteks, g) floem, h) empulur, i) ga-
(C) Plathyhelminthes bus, j) epidermis, k) kulit kayu
(D) Cnidaria (E) a) empulur, g) korteks, h) kambium ga-
(E) Apoda bus, i) gabus, j) epidermis, k) kulit kayu

04. 06. Daun merupakan organ tumbuhan yang ber-


peran dalam proses fotosintesis dan transpi-
rasi. Struktur daun yang mendukung kedua
peran tersebut adalah ....
(A) susunan sel pada jaringan mesofil yang
rapat
(B) perbandingan luas area dan volume daun
yang besar
(C) stomata mengatur fungsi sel penjaga
dalam transpirasi
Hewan yang tampak pada gambar di atas (D) luas pori stomata 30% dari luas permu-
adalah hewan yang memiliki .... kaan bawah daun
(E) transpirasi yang rendah pada permukaan
(A) sel otot dan jaringan saraf
daun yang luas
(B) otak dan dua lapisan embrional
(C) tiga lapisan embrional dan otak
(D) tiga lapisan embrional dan sel otot
(E) jaringan saraf dan dua lapisan embrional

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 6165 ke menu search.
Copyright © 2017 Zenius Education
SBMPTN 2017 Biologi, Soal SBMPTN 2017 - Biologi - Kode Soal 121
Doc. Name: SBMPTN2017BIO121 Version: 2017-08 Halaman 2

07. Tumbuhan teh sering dipangkas pucuknya 10. Semipermeabilitas membran sel menggam-
untuk meningkatkan jumlah percabangan barkan kemampuannya dalam hal ....
dan jumlah daun muda yang terbentuk. (A) transport material dari lokasi yang satu
Proses biologis yang terkait dengan hal terse- ke yang lain dalam sel
but .... (B) kontrol pergerakan material masuk dan
(A) tidak berpengaruh terhadap pertumbu- keluar sel
han meristem apikal dan meristem lateral (C) pembentukan vakuola dan lisosom
(B) meningkatkan pertumbuhan meristem (D) perlekatan sel yang satu dengan yang lain
apikal dan menekan pertumbuhan meris- (E) respirasi sel
tem lateral
(C) menekan pertumbuhan meristem apikal 11. Kompetisi langsung dapat dihindari oleh he-
dan meningkatkan pertumbuhan meris- wan yang berbeda jenis, tetapi memiliki sum-
tem lateral ber daya makanan yang sama.
(D) menekan pertumbuhan meristem apikal SEBAB
dan meristem lateral
Hewan-hewan tersebut mempunyai waktu
(E) meningkatkan pertumbuhan meristem
aktivitas yang berbeda, yang satu nokturnal
lateral dan meristem apikal
dan yang lainnya diurnal.
08. Seorang ahli genetik melakukan uji kromo-
12. Semakin tua usia kehamilan, kadar hormon
som pada beberapa orang. Saat menghitung
estrogen akan meningkat, sedangkan pro-
jumlah badan Barr, dia akan menemukan hal-
gesteron semakin sedikit.
hal berikut, kecuali ....
SEBAB
(A) tidak ada badan Barr pada individu XO
(B) ada satu badan Barr pada individu XX Estrogen bersifat merangsang uterus untuk
(C) ada satu badan Barr pada individu XY berkontraksi, sedangkan progesteron seba-
(D) ada dua badan Barr pada individu XXX liknya.
(E) tidak ada badan Barr pada individu XYY
13. Kecepatan kerja enzim dipengaruhi oleh fak-
09. Dalam kaitannya dengan evolusi, pohon tor berikut, kecuali ....
filogeni paling tepat dideskripsikan seba- (1) pH
gai .... (2) konsentrasi substrat
(A) gambaran yang tepat tentang kekera- (3) konsentrasi enzim
batan dalam evolusi (4) konsentrasi oksigen
(B) gambaran hipotesis tentang kekerabatan
dalam evolusi 14. Pernyataan berikut yang tepat untuk menje-
(C) gambaran yang paling dekat dengan laskan proses transkripsi adalah ....
klasifikasi modern (1) transkripsi terjadi di sitoplasma sel eu-
(D) gambaran yang paling akurat tentang kariot
kekerabatan genetik di antara taksa (2) transkripsi pada sel prokariot tidak
(E) gambaran yang paling akurat untuk pem- simultan dengan translasi
buktian teori evolusi modern (3) transkripsi pada sel prokariot mengalami
splicing
(4) transkripsi pada sel eukariot mengalami
penambahan poli A dan CAP pada
kedua ujung mRNA

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 6165 ke menu search.
Copyright © 2017 Zenius Education
SBMPTN 2017 Biologi, Soal SBMPTN 2017 - Biologi - Kode Soal 121
Doc. Name: SBMPTN2017BIO121 Version: 2017-08 Halaman 3

15. Pengambilan nukleus sel somatik dilanjutkan


dengan penyisipan ke dalam sel telur tanpa
nukleus dapat menghasilkan organisme yang
identik dengan organisme pendonor. Proses
itu disebut ....
(1) transformasi
(2) partenogenesis
(3) translokasi
(4) kloning

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 6165 ke menu search.
Copyright © 2017 Zenius Education

Anda mungkin juga menyukai