Anda di halaman 1dari 2

Penyebab Rasional

Ketidakadekuatan asupan kalsium dan vitamin D Individu dewasa muda meminum minuman
selama masa dewasa muda berkafein dan bukan susu, yang mengandung
vitami A dan D juga kalsium yang dibutuhkan
untuk pertumbuhan dan songkongan tulang

Kehilangan tulang yang cepat post/manapouse  Kadar estrogen yang rendah (histerektomi)

 Asupan kafein dan nikotin

 Kurang latihan angkat beban

Riwayat keluarga Predisposisi terhadap masa tulang yang rendah

Terapi steroid yang lama Mengganggu penggunaan glukosa dan


menyebabkan pemecahan protein, yang
membentuk matriks tulang

Terapi heparin yang lama Peningkatan pemecahan kolagen

Ketidaksempurnaan esteogenesis Tulang yang terbentuk tidak sempurna mudah


patah

Imobilitas atau tulang tidak digunakan Tulang memerlukan aktifitas untuk pemeliharaan
tulang

Pengobatan: antasid yang mengandung Memengaruhi penggunaan dan metabolisme


alumunium, kortikosteroid, antikonfusan, kalsium tubuh
barbiturat

Ibu menyusui Kepadatan tulang menurun selama menyusui,


tetapi kembali normal setelah penyapihan

Usia: ketika individu memasuki usia 70 dan 80 Penurunan hormon dan aktifitas angkat beban
osteoporosis menjadi penyakit yang lazim terjadi

Kekurangan nutrisi: protein, kalsium, vitamin C Membuat tulang lunak, tipis dan rapuh
dan D

Asupan kafein, nikotin dan alkohol yang Memperburuk osteoporosis yang sudah ada
berlebihan sebelumnya: merununkan remodeling tulang

Tumor tulang Mengganggu pembentukan tulang baru

Penyakit: gagal ginjal kronis, penyakit hati, dan Penyakit menyebabkan perubahan hormon,
gangguan hormonal memengaruhi kepadatan tulang dan kehilangan
tulang

Artritis reumatoid Menyebabkan kehilangan tulang secara umum


Kelainan nutrisi: anoreksia nervosa, skurvi, Penurunan nutrien yang diperlukan untuk
intoleransi laktosa, malabsopsropsi remodeling tulang

Atrofi sudek: terlokalisasi ditangan dan kaki Penurunan sirkulasi menyebabkan penyusutan
dengan serangan berulang jaringan ikat dan melemahkan tulang

Gaya hidup sedentari (tidak banyak bergerak) Tulang dan otot tidak digunakan

Ketidakseimbangan kalsium yang Kalsium diperlukan untuk pertumbuhan dan


berkepanjangan dan bersifat ringan sokongan tulang

Gangguan metabolisme protein Disebabkan oleh defisiensi estrogen: yang


menyebabkan tulang menjadi lunak, tipis, rapuh

Penurunan fungsi adrenal gonad pada pria Perubahan hormon memengaruhi kepadatan dan
kehilangan tulang

Anda mungkin juga menyukai