Anda di halaman 1dari 13

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018

@ 05.2018

VISI MISI FAKULTAS


Visi
Menjadi Fakultas Ilmu Komputer Unggul dan Terkemuka di Wilayah Kopertis Seluruh
Indonesia untuk menghasilkan tenaga professional dalam bidang Ilmu Komputer yang
memenuhi kebutuhan industri dan masyarakat dalam persaingan global pada tahun 2024
Misi
1. Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dan mencapai
keunggulan akademik untuk menghasilkan tenaga profesional dalam bidang Ilmu Komputer
dan lulusan yang memenuhi standar kualitas kerja yang disyaratkan.
2. Menerapkan manajemen pendidikan tinggi yang efektif dan efisien, serta mengembangkan
jaringan kerjasama dengan industri dan kemitraan yang berkelanjutan sebagai respon atas
perubahan arus dan daya saing global.
3. Mengembangkan kompetensi dan menumbuh kembangkan jiwa kewirausahaan dan etika
profesional kepada para mahasiswa terhadap peningkatan kualitas hidup.

VISI MISI PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


VISI
Menjadi Program Studi Teknik Informatika yang mampu menghasilkan lulusan yang
profesional, memiliki keunggulan di bidang Network Specialist dan Data Solution Specialist di
wilayah Kopertis seluruh Indonesia tahun 2024

MISI:
1. Menyelenggarakan Tri Dharma Perguruan Tinggi dalam bidang keilmuan Informatika dengan
fokus pada Network Specialist dan Data Solution Specialist untuk menghasilkan tenaga
profesional dan memiliki kompetensi serta lulusan yang memenuhi standar kualitas kerja yang
disyaratkan pada tahun 2024.
2. Menjalin kemitraan dengan berbagai institusi dan industri serta menerapkan manajemen
pendidikan tinggi yang efektif dan efisien.
3. Selalu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang disesuaikan dengan
kompetensi dan menumbuhkembangkan jiwa kewirausahaan serta etika profesional.

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


DESKRIPSI MATA KULIAH KERJA PRAKTEK

1. Defenisi
Kerja praktek merupakan matakuliah yang bertujuan untuk memberikan kesempatan buat
mahasiswa untuk dapat bergabung dengan industry dan mendapatkan manfaat berupa
pengalaman dan penambahan skil dari industry.
Matakuliah ini diberi bobot 3 SKS dengan kode matakuliah adalah F061700018. Pelaksanaan
mata kuliah ini adalah di Industri, dengan waktu pelaksanaan minimal 2 bulan dan maksimal 6
bulan.

2. Tujuan
Mata kuliah kerja praktek bertujuan untuk meningkatkan keterampilan, kemampuan kerjasama,
kemandirian, dan wawasan mahasiswa melalui pengalaman kerja pada Instansi atau Lembaga
yang relevan dengan bidang Teknik Informatika.

3. Manfaat
Manfaat yang diharapkan dari kerja praktek :

a. Mahasiswa mendapatkan kesempatan untuk menerapkan ilmu yang didapatkan dibangku


kuliah.
b. Mahasiswa dapat mengidentifikasi dan menemukan masalah yang berkaitan dengan bidang
Teknik Informatika sebagai bahan tugas akhir.
c. Meningkatkan keterampilan mahasiswa dalam bekerja.
d. Mahasiswa mendapatkan informasi mengenai lapangan kerja yang sesuai dengan bidang
Teknik Informatika.
e. Menjalin hubungan kerjasama antara perguruan tinggi dan instansi atau lembaga yang
terkait.
f. Sebagai bekal pengetahuan tambahan ketika memasuki dunia kerja.

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


ALUR PENGAJUAN
PERMOHONAN SURAT KERJA PRAKTEK

Pengajuan Permohonan Surat Kerja Praktek Ke Industri


Mahasiswa Tata Usaha Koordinator KP /Prodi

Mahasiswa telah
menempuh
perkuliahan Minimal
Semester 6

Mencari
Perusahaan / Industri

Mengajukan Permohonan ke Program Studi


melalui Tata Usaha dengan mengisi Formulir
(Download pada Web Teknik Informatika http://
teknikinformatika.fasilkom.mercubuana.ac.id/ Mendata dan melakukan
dokumentasi Form Pengajuan
Data yang harus disiapkan Permohonan Kerja Praktek
1. Nama Perusahaan
2. Contact Person Perusahaan yang dituju
3. Waktu Pelaksanaan

Membuat Surat Permohonan


berdasarkan Form Pengajuan

Menandatangani Surat
Meminta Tanda Tangan
permohonan Pengajuan KP
Koordinator Kerja Praktek /
dan menyerahkan kembali
Prodi
kepada TU

Melakukan Dokumentasi
Menerima Surat Pengajuan KP
Surat, dan menyerahkan
dari Program Studi
kemahasiswa
Phase

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


ALUR PELAKSANAAN
MATA KULIAH KERJA PRAKTEK

ALUR PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK

Mahasiswa Perusahaan / Pembimbing Industri Dosen Pembimbing KP

Mahasiswa datang ke Perusahaan dengan Perusahaan Menunjuk Dosen


membawa Surat Keterangan Persetujuan Pembimbing / Koordinator di
Melaksanakan KP perusahaan tersebut

Memberikan arahan berkenaan


Mengikuti dan mematuhi arahan dan tartib
dengan proses pelaksanaan dan
yang telah disampaikan perusahaan
tartib perusahaan

Pembimbing / Koordinator Perusahaan


Menyerahkan *Form Daftar Hadir KP dan Kegiatan harian Kepada Menandatangani form kehadiran
Pembimbing / Koordinator Perusahaan mahasiswa KP dan memeriksa laporan
kegiatan harian
*(Download pada Web Teknik Informatika http://
teknikinformatika.fasilkom.mercubuana.ac.id)

Maahasiswa membuat Laporan Awal dengan *Format


yang sudah ditetapkan Pembimbing/Instruktur pada Industri memeriksa kesesuaian
Meminta tanda tangan Persetujuan Laporan Awal serta Laporan dengan kegiatan yang telah dilaksanakan
*Nilai pada Pembimbing Industri pada Menandatangani Form Persetujuan Laporan Akhir KP Memeriksa Draft laporan KP
Memberikan penilaian dengan mengisi Form Penilaian yang yang diajukan mahasiswa
Form Nilai dan Format Laporan KP Download pada Web sudah disediakan
Teknik Informatika http://
teknikinformatika.fasilkom.mercubuana.ac.id

Laporan
Sesuai?
Tidak
Melakukan Proses bimbingan dengan Dosen
Pembimbing KP yang ditunjuk Prodi dan
Ya
menyelesaikan Laporan KP

*(Download pada Web Teknik Informatika http://


teknikinformatika.fasilkom.mercubuana.ac.id) Tanda tangan
Form
Persetujuan

Mempersiapkan
Sidang KP
Phase

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


FORMULIR 1 : Form Absensi dan Aktifitas Pelaksanaan Kerja Praktek
FORM ABSENSI DAN AKTIFITAS PELAKSAAN KERJA PRAKTEK
PADA: <<ditulis nama Perusahaan>>
PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS MERCU BUANA
Nama dan Paraf
No. Hari/Tanggal Aktivitas Pekerjaan Pembimbing
Industri

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

Dst.

Jakarta, ………………………………………..
Pembimbing Industri
<<diisi dengan jabatan pembimbing industri>>

<<tanda tangan dan cap perusahaan>>

(Nama Pembimbing Industri)

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


FORMULIR 2 : Form Nilai KP Industri
FORM NILAI KERJA PRAKTEK
PADA : <<ditulis nama perusahaan>>
PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS MERCU BUANA
DATA PEMBIMBING INDUSTRI

Nama Pembimbing

NIP/NIK

Jabatan

Divisi / Bagian

Nama Perusahaan

Alamat Perusahaan

No. Telp Perusahaan

DATA MAHASISWA

Nama Mahasiswa

NIM
Lama Kerja Praktek

PENILAIAN PEMBIMBING INDUSTRI

Nilai (Range 0-100)

Catatan Pembimbing
Industri

Jakarta, ------------------------------------
Pembimbing Industri
<<Diisi dengan jabatan pembimbing industry>>

<<tanda tangan dan cap perusahaan>>

(Nama Pembimbing Industri)

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


FORMAT LAPORAN KERJA PRAKTEK
SAMPUL HALAMAN DEPAN
LEMBAR PERSETUJUAN*  Untuk Kebutuhan Pengajuan Sidang KP
LEMBAR PENGESAHAN *  Untuk Kebutuhan Setelah Sidang KP
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL  Jika Ada
DAFTAR GAMBAR  Jika Ada
DAFTAR LAMPIRAN  Jika Ada
I. PENDAHULUAN
a. Latar Belakang
b. Tujuan dan Manfaat
c. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
II. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN
a. Sejarah Perusahaan
b. Struktur Organisasi Perusahaan
c. Visi & Misi Perusahaan
d. Budaya Kerja & Filosofi Perusahaan
e. Logo perusahaan dan Makna
III. GAMBARAN TEKNOLOGI INFORMATIKA (TI)
a. Deskripsi Implementasi TI pada Perusahaan
b. Landasan Teori
c. Analisa Implementasi TI pada Perusahaan
IV. HASIL DAN KEGIATAN KERJA PRAKTEK
a. Profile Pembimbing Perusahaan
b. Bidang Kompetensi
c. Deskripsi Kegiatan
d. Hasil kegiatan
V. KESIMPULAN DAN SARAN
a. Kesimpulan
b. Saran
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
- FORMULIR 1 : Form Absensi dan Aktifitas Pelaksanaan Kerja Praktek
- FORMULIR 2 : Form Nilai KP Industri
- FORMULIR 3 : Surat Pengantar KP
- FORMULIR 4 : Form Absensi Bimbingan

*digunakan salah satu sesuai kebutuhan

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


ALUR PENGAJUAN SIDANG KP

PENGAJUAN SIDANG KERJA PRAKTEK

Mahasiswa Tata Usaha Koordinator KP /Prodi

Mahasiswa
mengumpulkan Staf TU melakukan
laporan sebanyak 1 pemeriksaan kelengkapan dan
rangkap ke bagian pendataaan
Tata Usaha
Staf TU
menyerahkan Koordinator KP
kepada Koordinator menyusun Jadwal
KP / Prodi

Mempersiapkan
ruangan dan
administrasi
kebutuhan Sidang

Menerima jadwal Menguhubungi


Sidang KP dan mahasiswa, Dosen
mempersiapkan Penguji dan Dosen
Sidang Pembimbing
Phase

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


SAMPUL HALAMAN DEPAN

KP

LAPORAN KERJA PRAKTEK


(Times New Roman, 14, Bold)

JUDUL
(Times New Roman, 12, Bold)

Oleh
Nama Mahasiswa
NIM
(Times New Roman, 12, Bold)

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS MERCU BUANA
TAHUN 2018
(Times New Roman, 12, Bold)

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018


HALAMAN LEMBAR PERSETUJUAN (digunakan pada saat pendaftaran Sidang)

LEMBAR PERSETUJUAN
(Times New Roman, 12, Bold)

Laporan Kerja Praktek yang telah diajukan Oleh;


Nama :
NIM :
Program Studi :
Judul Laporan KP :
Nama Perusahaan KP :

Telah disetujui untuk dapat dilanjutkan ke tahap evaluasi dalam Sidang Kerja Praktek
sebagai persyaratan yang diperlukan untuk dapat dinyatakan LULUS Mata Kuliah
Kerja Praktek pada Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Komputer,
Universitas Mercu Buana.

Disetujui Oleh :

Pembimbing Industri Dosen Pembimbing


Jabatan Kerja Praktek

(Nama Pembimbing Industri) (Nama Dosen Pembimbing)


NIP/NIK NIP/NIK

Disetujui di : Jakarta
Tanggal : ______,__________,20___

PROGRAM
Panduan Kerja Praktek Program STUDI
Studi Teknik TEKNIK
Informatika INFORMATIKA
2017/2018
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS MERCU BUANA
TAHUN 2018
HALAMAN LEMBAR PENGESAHAN (digunakan pada saat Setelah Revisi Sidang)

LEMBAR PENGESAHAN
(Times New Roman, 12, Bold)

Laporan Kerja Praktek yang telah diajukan Oleh;


Nama :
NIM :
Program Studi :
Judul Laporan KP :
Nama Perusahaan KP :
Tanggal Sidang :
Dosen Penguji :

Disahkan dan disetujui Oleh :

Dosen Pembimbing
Kerja Praktek

(Nama Dosen Pembimbing)


NIP/NIK

Koordinator Kerja Praktek Ketua


Program Studi Teknik Informatika Program Studi Teknik Informatika

(Nama Koordinator KP) (Nama Kaprodi)


NIP/NIK NIP/NIK

Disetujui di : Jakarta
Tanggal : ______,__________,20___

Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


Panduan Kerja Praktek Program Studi Teknik Informatika 2017/2018

Anda mungkin juga menyukai