Anda di halaman 1dari 10

KEARIFAN LOKAL

PETUNJUK TEKNIS PEMUNGUTAN SUARA DI TPS


PEMILIHAN UMUM TAHUN 2019

NO JABATAN PKPU JUKNIS KEARIFAN LOKAL


1 2 3 4 5
1 Ketua Pasal 28 1) Memimpin rapat pemungutan suara. 1. Ketika Surat Suara diberikan kepada Pemilih,
KPPS 1. memimpin rapat Pemungutan 2) Memberikan penjelasan kepada dihadapan Ketua KPPS dibantu KPPS 2, Pemilih
Suara, dan Pemilih tentang tata cara pemberian rmenyerahkan dalam keadaan tertutup. (Pasal 38
2. memberikan penjelasan suara. (1) c). Pemilih dihadapan Ketua membuka ke 5
mengenai tata cara pemberian 3) Menandatangani Surat Suara yang (lima) Surat Suara untuk memerika apakah surat
suara, serta akan digunakan. suara baik atau rusak
3. menyiapkan dan 4) Memberikan Surat Suara kepada
Sebaiknya surat suara yang dibuka tidak usah
menandatangani Surat Suara; Pemilih.
dilipat oleh pemilih, tetapi dibawa pemilih ke bilik
5) Mengarahkan Pemilih ke bilik suara.
suara dalam keadaan terbuka.
2. Setiap saat Ketua KPPS Memberikan penjelasan
kepada Pemilih tentang tata cara pemberian suara
kepada Pemilih yang hadir
(alasan : Pemilih yang hadir di bangku tunggu
selalu bergantian)
3. Menerima Keterangan kepada KPPS 2, Surat Suara
yang harus diserahkan kepada Pemilih bahwa
Surat Suara yang diserahkan adalah :
a. Pemilih DPT dan suket
Lima Surat Suara untuk Pemilih DPT dan DPK
(KTP/SUKET)
b. Pemilih DPTb (menggunakan Form A5 – KPU)
 Dalam Kabupaten pindah Dapil.
4 (empat) surat suara (jika pindah Dapil
dalam Kabupaten) : Pilpres, DPD, DPR RI dan
DPRD Prov.
 Dari Kabupaten/Kota lain 1 Provinsi, dan
Dapil DPR sama (Medan, Deli Serdang,
Serdang Bedagai, Tebing Tinggi)
3 Surat suara
 Dari Kabupaten/Kota lain 1 Provinsi, dan
BEDA Dapil DPR
2 (dua) Surat Suara
 Dari Luar Provinsi (Ump : Jambi, Riau, dll)
1 (satu) Surat Suara
4. Jika terdapat Surat Suara yang rusak, Ketua KPPS
terlebih dahulu menyampaikan kepada PPL dan
Saksi yang hadir, dan menggantikannya 1 (satu)
kali.
5. Jika terdapat permasalahan, misalnya :
a. Surat Suara Rusak
b. Pengguna Formulir A5 yang bermasalah (dari
KPPS 4)
c. Pengguna KTP el
d. Salah menyerahkan Jumlah Surat Suara
kepada Pemilih (Pengguna A5)
e. Kekurangan/Kelebihan Surat Suara
f. Dll,
Ketua KPPS menyampaikan dan meminta Pendapat
dari PPL/Saksi tentang permasalahan.
6. Memerintahkan KPPS 3 untuk mencatat
permasalahan dan solusi/keputusan yang dicapai
pada Formulir C2.

2 KPPS 2 menerima 1) Menerima dari anggota KPPS 5: Tambahan


1. surat pemberitahuan formulir a. Model C6-KPU untuk Pemilih 1. Menerima Kartu Antrian berdasarkan nomor urut
Model C6-KPU, DPT. dan memasukkan no antrian ke Paku.
2. Model A.5-KPU, dan b. KTP-el/Suket/KK/Paspor/SIM 2. Membantu Ketua KPPS memeriksa ke Lembar 5
3. KTP-el atau identitas lain untuk Pemilih DPT yang (lima) surat suara yang diserahkan Ketua KPPS
sebagaimana dimaksud dalam b. tidak membawa formulir Model kepada Pemilih.yang dibuka oleh Pemilih.
Pasal 7 ayat (3), bagi Pemilih C6-KPU.
3. Menyampaikan kepada Ketua KPPS, Surat Suara
terdaftar dalam DPT, DPTb, dan c. Model A.5-KPU/A.5 LN-KPU
yang harus diserahkan kepada Pemilih bahwa
DPK sebagai dasar Pemilih untuk Pemilih DPTb.
Surat Suara yang diserahkan adalah :
mendapatkan Surat Suara sesuai d. KTP-el untuk Pemilih DPK.
jenis Pemilu yang akan diberikan 1) Mengisi nama Kecamatan,
a. Lima Surat Suara;
berdasarkan urutan kehadiran, Kelurahan/Desa, dan nomor TPS b. 4 (empat) surat suara (jika pindah Dapil dalam
dan/atau pada Surat Suara. Kabupaten) : Pilpres, DPD, DPR RI dan DPRD
4. tugas lain yang diberikan oleh 3) Membantu tugas Ketua KPPS. Prov.
ketua KPPS; c. 2 (dua) Surat Suara (pengguna A5 pindah Dapil
luar Kabupaten)
d. 1 (satu) Surat Suara : Pilpres (Pengguna A5
antar Provinsi)
MENYEDIAKAN ALAT BANTU PENGAMANAN KARTU
ANTRIAN :
a. Paku penyucuk Kartu Antrian Pemilih DPT/KTP-
EL - suket
b. Paku penyucuk Kartu Antrian Pemilih DPTb
c. Paku penyucuk Kartu Antrian Pemilih DPK
3 KPPS 3 mengumpulkan surat pemberitahuan 1) Mengumpulkan: 1. Bertanggung jawab untuk memegang dan menulis
formulir Model C6-KPU, dan/atau a. Model C6-KPU Pemilih DPT. kejadian di Formuli C 2 – KPU
Model A.5-KPU/A.5 LN-KPU setelah b. Model A.5-KPU/A.5 LN-KPU 2. Membantu Ketua KPPS menyampaikan untuk
Pemilih mendapatkan Surat Suara Pemilih DPTb. meminta Pendapat dari PPL/Saksi tentang
yang akan dicoblos, dan/atau tugas 2)Mengisi nama Kecamatan, permasalahan Jika terdapat permasalahan,
lain yang diberikan oleh ketua KPPS; Kelurahan/Desa, dan nomor TPS pada misalnya :
Surat Suara.
a. Surat Suara Rusak
3) Membantu tugas Ketua KPPS.
b. Pengguna Formulir A5 yang bermasalah (dari
KPPS 4)
c. Pengguna KTP el
d. Salah menyerahkan Jumlah Surat Suara
kepada Pemilih (Pengguna A5)
e. Kekurangan/Kelebihan Surat Suara
f. Dll,
3. Membantu Ketua KPPS Memberikan penjelasan
kepada Pemilih tentang tata cara pemberian suara
kepada Pemilih yang hadir
(alasan : Pemilih yang hadir di bangku tunggu
selalu bergantian)
MENYEDIAKAN ALAT BANTU PENGAMANAN
FORMULIR :
a) Paku penyucuk Form C6 Pemilih DPT
b) Paku penyucuk Pemilih DPTb
c) Paku penyucuk Pemilih DPK

4 KPPS 4 1) meminta kepada Pemilih untuk 1) Memeriksa seluruh jari tangan 1. Menyampaikan kepada PPL, Saksi kehadiran
menunjukkan seluruh jari tangan pemilih. Pemilih :
Pemilih dan memeriksa tanda 2) Menerima dan memeriksa: a. Pemilih yang hadir yang terdaftar di DPT dan
khusus berupa tinta pada seluruh a. KTP-el/Suket/KK/Paspor/SIM DPTb
jari tangan Pemilih; dengan formulir Model C6-KPU - Nomor Urut Pemilih di DPT atau DPTb;
2) meminta kepada Pemilih untuk untuk Pemilih DPT - Kelengkapan Pemilih dengan kalimat
menunjukkan KTP-el atau b. KTP-el/Suket/KK/Paspor/SIM
“LENGKAP” Formulir C6 dan KTP el.
identitas lain sebagaimana dengan formulir Model A.5-
b. Pemilih yang menggunakan KTP el/suket dan
dimaksud dalam Pasal 7 ayat (3) KPU/A.5 LN-KPU untuk Pemilih
tidak terdaftar di DPT masuk ke DPK.
beserta formulir Model C6-KPU DPTb.
atau Model A.5-KPU/A.5 LN-KPU; c. KTP-el untuk Pemilih DPK.
2. Menyampaikan kepada Ketua KPPS jika pada ada
3) memeriksa kesesuaian antara 3) Memeriksa kesesuain nama Pemilih Pemilih yang tidak terdaftar di DPT, DPTb, Tidak
Pemilih yang bersangkutan bersangkutan dengan Nama Pemilih membawa KTP el/Suket Dukcapil (TETAPI
dengan KTP-el atau identitas lain yang tercantum dalam formulir DIKENAL)untuk diteruskan ke PPL dan Saksi
sebagaimana dimaksud dalam Model A.3-KPU/Model A.4-KPU.
Pasal 7 ayat (3) yang ditunjukkan 4) Mencatat:
oleh Pemilih; a. nama Pemilih DPTb ke dalam
4) apabila Pemilih terdaftar dalam formulir Model A.4-KPU sesuai
DPT, anggota KPPS Keempat nomor urut berikutnya, apabila
memeriksa : nama pemilih DPTb
g. kesesuaian nama Pemilih bersangkutan belum sempat
antara formulir Model C6- melapor ke PPS tujuan.
KPU dengan KTP-el atau b. nama Pemilih DPK ke dalam
identitas lain sebagaimana formulir Model A.DPK-KPU sesuai
dimaksud dalam Pasal 7 nomor urut berikutnya, apabila
ayat (3), dan nama Pemilih tersebut belum
h. memeriksa kesesuaian terdaftar dalam DPT dan DPTb.
nama Pemilih dengan yang 5) Menyerahkan kepada anggota KPPS
tercantum dalam salinan 5:
DPT, serta memberi tanda a. formulir Model C6-KPU untuk
pada kolom nomor urut Pemilih DPT.
Pemilih dalam salinan DPT b. KTP el /Suket/KK/Paspor/ SIM
dengan menggunakan untuk Pemilih DPT yang tidak
formulir Model A.3-KPU; membawa formulir Model C6-
5. apabila terdapat Pemilih KPU.
terdaftar dalam DPTb, anggota c. formulir Model A.5-KPU/A.5
KPPS Keempat memeriksa LN-KPU untuk Pemilih DPTb.
kesesuaian nama Pemilih antara d. KTP-el untuk Pemilih DPK.
formulir Model A.5-KPU/A.5 LN-
KPU dengan KTP-el atau identitas
lain sebagaimana dimaksud
dalam Pasal 7 ayat (3), dan
memeriksa kesesuaian nama
Pemilih dengan yang tercantum
dalam salinan DPTb, serta
memberi tanda pada kolom
nomor urut Pemilih dalam
salinan DPTb dengan
menggunakan formulir Model
A.4-KPU;
6. apabila terdapat Pemilih DPTb
yang belum sempat melapor
kepada PPS atau KPU/KIP
Kabupaten/Kota tempat tujuan
memilih, anggota KPPS Keempat
memeriksa kesesuaian antara
formulir Model A.5-KPU/A.5 LN-
KPU dengan KTP-el atau identitas
lain sebagaimana dimaksud
dalam Pasal 7 ayat (3) dan
mencatatnya ke dalam salinan
DPTb sesuai nomor urut
berikutnya;
7. apabila terdapat Pemilih yang
tidak terdaftar dalam DPT dan
DPTb, anggota KPPS Keempat
memeriksa kesesuaian antara
Pemilih yang bersangkutan
dengan KTP-el yang ditunjukkan
oleh Pemilih, dan memastikan
yang bersangkutan tidak
terdaftar dalam DPT dan DPTb
serta mencatatnya ke dalam
formulir A.DPK-KPU sesuai
nomor urut berikutnya;
5 KPPS 5 1. Meminta kepada Pemilih untuk : 2) Meminta kepada Pemilih untuk Tambahan
a. menandatangani formulir mengisi dan menandatangani sesuai 1. Menuliskan di Formulir C6 dan Formulir A5 Nomor
Model C7.DPT-KPU, bagi identitas Pemilih ke dalam formulir: Urut Antrian Pemilih yang hadir, sesuai dengan
Pemilih yang terdaftar dalam a. Model C7.DPT-KPU untuk Pemilih Daftar Hadir Model C7 :
formulir Model A.3-KPU; DPT. b. No Antrian ... /DPT- suket
b. menandatangani formulir b. Model C7.DPTb-KPU untuk c. No Antrian ... /DPTb 4,3,2,1 surat suara
Model C7.DPTb-KPU, bagi Pemilih DPTb.
d. No Antrian ... /DPK
Pemilih yang terdaftar dalam c. Model C7.DPK-KPU untuk Pemilih
2. Menyerahkan Kartu Antrian kepada Pemilih
formulir Model A.4-KPU dan DPK.
(Point No 1)
namanya tercantum dalam 3) Mempersilahkan Pemilih menempati
formulir Model C7.DPTb-KPU; tempat duduk yang telah disediakan.
dan 4) Menyerahkan kepada anggota KPPS
c. menuliskan nama lengkap 2:
sesuai KTP-el dan a. formulir Model C6-KPU untuk
menandatangani formulir Pemilih DPT.
Model C7.DPK-KPU, b. KTP-el/Suket/KK/Paspor/SIM
berdasarkan formulir Model untuk Pemilih DPT yang
A.DPK-KPU; c. tidak membawa formulir Model
2. apabila terdapat nama Pemilih C6-KPU.
tambahan yang belum tercantum d. formulir Model A.5-KPU/A.5
dalam formulir Model A4-KPU LN-KPU untuk Pemilih DPTb.
sebagaimana dimaksud pada e. KTP-el untuk Pemilih DPK.
angka 8 huruf b), anggota KPPS
Kelima menuliskan nama Pemilih
tersebut sesuai KTP-el atau
identitas lainnya pada formulir
Model C7.DPTb-KPU;
3. apabila terdapat Pemilih
tambahan penyandang
disabilitas yang belum terdaftar
dalam formulir Model A.4-KPU
sebagaimana dimaksud pada
angka 8 huruf b), anggota KPPS
Kelima menuliskan nama Pemilih
tersebut sesuai KTP-el atau
identitas lainnya, dan melengkapi
pada kolom jenis disabilitas pada
formulir Model C7.DPTb-KPU;
dan
4. anggota KPPS Kelima
mempersilakan Pemilih
menempati tempat duduk yang
telah disediakan;
6 KPPS 6 bertempat di dekat kotak suara Mengarahkan/memandu 1. Menjelaskan kembali kepada Pemilih yang akan ke
Pemilih
bertugas mengatur Pemilih yang memasukkan Surat Suara sesuai denganbilik suara supaya pemilih setelah mencoblos
akan memasukkan Surat Suara ke melipat kembali surat suara mengikuti lipatan awal.
kotak suara masing-masing jenis Pemilu.
dalam kotak suara 2. Memperhatikan dari depan (sebatas wajah pemilih)
apakah Pemilih melakukan kegiatan MEMFOTO
dengan HP/MENYULUT DENGAN ROKOK/
MEROBEK FOTO PASLON surat suara yang
dicoblos
3. Memeriksa lipatan surat suara supaya sesuai
sebelum dimasukkan ke Kotak Suara
7 KPPS 7 bertempat di dekat pintu keluar TPS, Meminta pemilih untuk mencelupkan 1. Memeriksa hasil pencelupan jari pemilih, apakah
mempunyai tugas mengatur Pemilih salah satu jari Pemilih ke dalam tempat sudah mengenai kuku secara menyeluruh.
yang akan keluar TPS dan tinta. 2. Tidak diperkenankan menyediakan kain lap kepada
memberikan tanda khusus berupa Pemilih.
tinta di salah satu jari Pemilih
sebagai bukti bahwa Pemilih yang
bersangkutan telah memberikan hak
pilihnya
8 PETUGAS 1) Bertugas di pintu masuk dan pintu 1. Petugas Pintu Masuk melarang Pemilih untuk
PINTU keluar untuk menjaga ketentraman, membawa HP, MEROKOK, TAS ke Lokasi TPS (Pasal
MASUK ketertiban dan keamanan di TPS. 35 (1) m.
2) Petugas di pintu masuk, 2. Membantu KPPS 4 memeriksa Formulir C6, KTP-el
mengarahkan Pemilih untuk atau kelengkapan lainnya
membawa KTP-el/
Suket/KK/Paspor/SIM untuk Pemilih 3. Jika Pemilih HANYA membawa Formulir C6 tanpa
DPT/DPTb dan KTP-el untuk Pemilih KTP-el, Petugas memastikan bahwa yang membawa
DPK, serta meneliti namanya dalam Formulir C6 benar si Pemilih.
daftar Pemilih pada papan 4. Petugas Pintu Masuk MELARANG PEMILIH yang
pengumuman membawa C6

SEBAIKNYA DI PINTU MASUK DISEDIAKAN MEJA


UNTUK PENYIMPANAN TAS, HP milik Pemilih.
9 PETUGAS Petugas di pintu keluar, memastikan 1. Mengingatkan barang titipan kepada Pemilih jika
PINTU Pemilih mencelupkan jarinya ke dalam ada di Meja Pintu Masuk
KELUAR tempat tinta sebelum keluar TPS
TAMBAHAN ALAT BANTU

1. PEMUNGUTAN SUARA
 MEMBUAT DI PAPAN PENGUMUMAN DI PINTU MASUK , TULISAN :

1. DILARANG MEMBAWA HAND PHONE (HP) KE TPS /KAMERA


2. DILARANG MEMBAWA TAS KE TPS
3. DILARANG MEROKOK DI TPS

 MENYEDIAKAN MEJA UNTUK TITIPAN TAS ATAU HP di PINTU MASUK

2. PENGHITUNGAN SUARA
Dibelakang Papan Pengumuman sungguh sangat membantu KPPS dalam hal Penghitungan Suara jika

- MEMBUAT DENGAN PAKU YANG DI HUBUNGKAN DENGAN BENANG BOL UNTUK MEMBUAT KOTAK
UKURAN 14 X 15 CM./Kotak

- Tujuannya pada saat dilakukan Penghitungan Suara di tingkat DPR, DPRD PROVINSI, DPRD KABUPATEN.
CONTOH (DAPIL 1 KABUPATEN)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
PKB GERI PERIN PPP PKS HAN DEM PBB PKPI
NDRA DO URA OKR
AT
1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1
CALEG
2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2
CALEG
3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3
CALEG
4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
CALEG
5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5
CALEG
6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6
CALEG
7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7
CALEG
8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8
CALEG
9 9 9 9 9 9 9 9 9 9 9 9 9 9 9 9
CALEG
10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10 10
CALEG
11 11 11 11 11 11 11 11 11 11 11 11 11 11 11 11
CALEG

- Setiap SURAT SUARA yang dihitung diletakkan di : Partai dan Nomor Urut Caleg.
- Jumlah HITUNGAN surat suara untuk Partai, Caleg sesuai No Urut HARUS SAMA dengan hitungan di Plano C 1
- Hal ini untuk memudahkan JIKA SESAMA CALEG DALAM 1 PARTAI TIDAK SALING CURIGA dalam Perolehan Kursi
- Pada saat selesai penghitungan, HENDAKNYA HASIL PEROLEHAN CALEG/PARTAI MASING – MASING DIIKAT
- Misal : Surat suara utk Partai : 12 (diikat ); surat suara utk caleg no urut : 25 (di ikat) dst .... kemudian diikat lagi Surat Suara
Perolehan Partai secara keseluruhan.
- Hal ini untuk memudahkan jika terjadi perselisihan antara Caleg dalam 1 partai
By :Val Arios.

Anda mungkin juga menyukai