Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

KEGIATAN MEMPERINGATI HUT SMA


NEGERI 1 SIMO KE 36

ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)


SMA NEGERI 1 SIMO
PERIODE 2019/2020
Jl. Ngadenan 549 SimoBoyolali Telp.(0276) 329 4715
PROPOSAL
KEGIATAN MEMPERINGATI HUT
SMA NEGERI 1 SIMO KE 36
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS)
SMA NEGERI 1 SIMO
Jl. Ngadenan 549 SimoBoyolali Telp.(0276) 329 4715

I. LATAR BELAKANG
Kebanyakan siswa –siswi jaman sekarang merayakan hari ulang tahun sekolahnya
dengan hal yang tidak pantas dilakukan oleh pelajar , contonya saja mereka merayakannya
dengan tawuran dan kumpul – kumpul tidak jelas . Untuk menghindari hal tersebut , kami
berinisiatif untuk mengadakan hal – hal yang bermanfaat disekolah . Salah satu upaya kami
adalah dengan mengadakan lomba – lomba yang mampu mengasah kreatifitas dan
kemampuan siswa dalam bidang – bidang tertentu . Dalam kegiatan ini kami mencoba untuk
menguji kemampuan siswa – siswi terutama dalam bidang olahraga yang memang lebih kami
tonjolkan dalam kegiatan ini . Hal tersebut kami lihat dari siswa – siswi yang antusias
terhadap berbagai bidang olahraga . Jadi , kami mencoba menyalurkan bakat dan kemampuan
siswa dalam kegiatan ini .
Kegiatan ini merupakan suatu bentuk rasa syukur kami terhadap berdirinya SMA N 1
SIMO ini sebagai salah satu penunjang pendidikan di SIMO . Tanpa terasa waktu kian berlalu
kini SMAN 1 SIMO sudah menginjak usia ke – 36 . Untuk merayakannya kami mencoba
memeriahkan hari jadi tersebut dengan hal – hal yang tentunya bermanfaat . Daripada
merayakannya dengan tawuran kami berinisiatif untuk mengadakan pentas seni disekolah
untuk menghindari hal – hal negative yang tidak diinginkan .
Kurikulum 2013 merupakan kurikulum baru yang berfungsi sebagai penyempurna dari
kurikulum – kurikulum yang ada sebelumnya . kurikulum tersebut lebih menekankan pada
kompetesi minimal yang harus dimiliki peserta didik sesuai tujuan pendidikan Nasional dan
kompetensi ini harus dapat di aplikasikan dan di introgasikan kedalam kehidupan ebagai
kecakapan (life skills) .
Adapun jenis – jenis kompetensi yang harus dimiliki peserta didik antara lain :
pengetahuan , keterampilan , kecakapan , kemandirian , kreativitas , kesehatan , akhlak ,
ketaqwaan dan kewarganegaraan . Semua kompetensi tersebut diwujudkan dalam berbagai
kegiatan formal seperti kegiatan intra dan ko – kurikuler (kegiatan belajar mengajar) dan
kegiatan ekstrakulikuler seperti , ENGLISH FUN CLUB , ROHIS , PASKIBRA , PMR ,
PRAMUKA , LCC 4 PILAR ,PENCAK SILAT ,TEATER ,PADUAN SUARA
,ASPALA,DLL .
Kegiatan ekstrakulikuler tersebut dilaksanakan untuk mengharapkan mengembangkan
minat , bakat , potensi dan kreativitas siswa baik secara akademik dan non akademik .
Berdasarkan ketentuan kurikulum tersebut , sesuai dengan kebutuhan visi misi SMA N
1 SIMO maka semua partisifasi aktif dan kreativitas peserta didik diusahakan agar senantiasa
terakomodasi dan teraktualisasikan , semua civitas akademika di SMAN 1 SIMO diharapkan
dapat meningkatkan partisipasi aktif dan kreativitas peserta didik melalui kegiatan yang
mencakup semua kegiatan ekstrakurikuler secara internal

Oleh karena itu , sebagai realisasi dari upaya pengembangan potensi para siswa , maka SMAN
1 SIMO akan menggelar kegiatan tahunan dalam rangka memperingati hari ulang tahun
SMAN 1 SIMO yang ke -36 ini
II. DASAR KEGIATAN
 Rapatpengurus OSIS SMA Negeri 1 Simo pada hari Senin, 07 Januari 2019.
 Program kerja OSIS SMA Negeri 1 Simo Periode 2019/2020 melaui
Devisi Pembinaan Persepsi, Apresiasi, dan Kreasi Seni, Sastra & Budaya.

III. TUJUAN KEGIATAN


 Mengaktualisasikan kreativitas dan bakat para siswa siswi SMAN 1 SIMO
 Memperat silaturahmi antar siswa SMAN 1 SIMO
 Memotivasi para siswa dalam meningkatkan minat , bakat dan prestasi baik dibidang
akademik maupun non akademik melalui peran dan karya nyata .
 Menginventarisasi siswa – siswi berbakat dan berprestasi untuk mengikuti kegiatan
pada event yang lebih tinggi
 Sarana evaluasi kesiapan dan kemampuan para siswa pada bidang yang mereka
tekuni/sukai.
 Menjalin kerja sama antara SMA Negeri 1 simo dengan seluruh insan pendidikan,
pemerhati pendidikan dan masyarakat dalam penyelenggaraan pendidikan di
SMA Negeri 1 simo.
 Memupuk jiwa dan semangat sosial, gotong royong dan cinta lingkungan, seni
dan budaya sebagai wujud insan Pancasila.

IV. BENTUK KEGIATAN

ACARA DURASI WAKTU


NO

1. PEMBUKAAN 15 menit 08.00-08.15

2. SAMBUTAN 60 menit 08.15-09.15

3. GELAR ESKUL 120 menit 0915-11.15

4. ACARA INTI 30 menit 11.15-11.45

5. PENAMPILAN BAND 120 menit 11.45-13.45

6. DO’A 10 menit 13.45-13.55

7. PENUTUP 5 menit 13.55-14.00


V. WAKTU PELAKSANAAN
Hari / Tanggal :, Sabtu,04 maret 2017
Waktu : 07.30 – selesai
VI. TEMPAT PELAKSANAAN
Tempat : Halaman SMA N 1 Simo

VII. SASARAN KEGIATAN


Seluruh siswa SMA N 1 SIMO dan seluruh guru dan karyawan karyawati SMA N 1
SIMO

VII. SUSUNAN PANITIA


1. Penanggung Jawab : Eka Legawa S.Pd
2. Pembina : 1. Sawiji S.Pd
2. Dra. Sri Indri Astuti
3. Ketua panitia : 1. Choironi Fahmi Aziz
2.
5. Sekretaris : 1. Antariesta Sierra E.
2. Kharisma Dwi R.

6. Bendahara : 1. Febiana Karen K.


2. Rahma Anargya P.A.
7. Sie – sie

 Sie. Dokumentasi : 1.Firza Az-Zahra P.A.


2. Bernadus Firman B.
3. Dionisius Pinilih
4. Najim Deyan A.

 Sie.Konsumsi : 1. Anggi Perdana P.


2. Zuli Prastiwi
3. Acintya Widyawati
4. Fatimah Nur H.
5. Defasta Dzakiy P.
 Sie. GO : 1. Septia Dwi S.
2. Siti Arbaynah
3. Putri Dwi N.

 Sie.Registrasi : 1. Isnawati Nugraheni.


2. Rissa Novia Y.
3. Wahyu Endah L.
4. Ardiyan Chandra A.

 Sie Perlengkapan : 1. Ibnu Haris M.


2. Kharisma Dwi R.
3. Elsa Diah K
4. M. Sahid Nur A.
5. Krisna Satria I.J.

 Sie Publikasi : 1. Anisa Adha


2. Ananda Nur Wijaya
3. Rahma Anargya P.A.
4. Putri Nur Rahma

 Sie. Humas : 1.Devi Silawati.


2. Adam Jati L.
3. Putri Setyo W.
4. Venita Syavera
 Sie Keamanan : 1. Akmal Dwi Nur K.
2. Rahyan Sadrakh Abib E.
3. Arya Purwa Nugraha
4. Wisnu Adi Wicaksono

 Sie Acara : 1. Mulyati Syahrul S.


2. Cintara Aulia H.

 Penanggunjawab Lomba : 1. Nadia Alya Safira


2. M. Driya Satriatama
3. Maulani Ema Risti F.
4. Rifqy Adi P.

VIII. ESTIMASI DANA


Pemasukan :
 Subsidi Sekolah : Rp. 80.000.000,-

SPONSOR :
 PT INDOSAT OOREDOO :Rp. 80.000.000,-

 BANK BRI :RP. 90.000.000,-

Jumlah dana yang didapat :RP. 250.000.000,-


Pengeluaran :

 Konsumsi
- Guru @50.000,- : Rp. 2.500.000,-
- Panitia 41 orang @25.000,- : Rp. 1.025.000,-
- Peserta 800 orang @20.000,- : Rp 16.000.000,-

 Sertifikat3 x @15.000,- : Rp. 45.000,-


 Artis : Rp. 150.000.000,-
 Sound Sistem : Rp 45.000.000,-
 Panggung : Rp.15.000.000,-
 Dekor : Rp. 5.000.000,-
 Perlengkapan Lain Lain : Rp.14.000.000,-
 MMT : Rp. 300.000,-
 Dokumentasi : Rp. 100.000,-
 ATK
- Print : Rp. 15.000,-
- Fotocopy : Rp. 30.000,-
- Jilid : Rp. 15.000,-
 ID Card Panita @9.000 : Rp. 369.000,-
+

Jumlah : Rp.250.000.000,-

IX. PENUTUP
Dengan terselenggaranya kegiatan-kegiatan dalam rangka memperingati HUT SMA N
1 SIMO ke-36 diharapkan mampu menjembatani antara sekolah, dengan masyarakat, insan
pendidikan, Dunia Usaha/Dunia Industri, pemerhati pendidikan dan pemerintah.
Kami senantiasa berharap ridho, bimbingan dan petunjuk Allah SWT agar pelaksanaan
HUT SMA N 1 SIMO dapat terlaksana dengan baik dan lancar.

Atas dukungan baik materiil maupun moril dan partisipasi dari semua pihak,
kamisampaikan terima kasih yang setulus-tulusnya. Semoga Allah SWT senantiasa membalas
amal baik Saudara.

Simo, 18 Januari 2020

Ketua OSIS Ketua Panitia Sekretaris

Bagus Laksamana F. Choironi Fahmi A. AntariestaSierra E.


NIS.7923 NIS.8174 NIS. 7918

Pembina OSIS Pembina Kegiatan

Drs. Diasmoro Supadmo Dra. Sri Indriastuti


NIP.19680730 199203 1 004 NIP.19690131 199403 2 003

Mengetahui
Kepala Sekolah

Jumadi, S.Pd., M.Pd.


NIP.19660306 198806 1 001

Anda mungkin juga menyukai