Anda di halaman 1dari 2

KOMUNIKASI DAN KOORDINASI

DENGAN PIHAK-PIHAK TERKAIT


No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

KEPALA UPT
PUSKESMAS BESUKI
UPT
PUSKESMAS
BESUKI EndangPurwatiningsih, S.Kep
NIP. 19690609 199103 2 009

1. Pengertian Komunikasi adalah :


Seni penyampaian pesan, ide, sikap/ gagasan dari penyampai berita
kepada penerima berita untuk mengubah serta membentuk perilaku
komunikan/ penerima berita ke pola dan pemahaman yang dikehendaki
bersama.
Koordinasi adalah :
perihal mengatur suatu organisasi atau kegiatan sehingga peraturan dan
tindakan yang akan dilaksanakan tidak saling bertentangan dan simpang
siur.
2. Tujuan Sebagai bahan acuan petugas dalam menggalang kerjasama lintas
Program
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Besuki Nomor : 440/
27.4/431.202.7.1.3/2019 Komunikasi dan Koordinasi Lintas Program di
UPT Puskesmas Besuki

4. Referensi
5. Prosedur/ 1. Dinamika kelompok
Langkah- Tujuan menjelaskan pentingnya kerjasama secara tim dalam
langkah melaksanakan suatu program.
2. Penjelasan dari Program
Masing masing Program menjelaskan kegiatannya dan capaian
kinerjanya
3. Penjelasan tentang keterpaduan antar program dalam rangka
meningkatkan mutu
4. Penjelasan rencana kegiatan yang akan dilaksanakan
5. Pengkajian hasil hasil kesepakatan kerjasama lintas program dalam
membina kerjasama Tim
6. Infentarisasi peranan
7. Analisa peran masing masing program.
8. Merumuskan dan membuat rencana kerja.
6. Diagram Alir

Inventarisasi
Peran Bantu

- Rencana
Program
Tujua - Kebijaksan Analisa Masalah Dinamika
Dinamika
n aan Peran Kelompok
Kelompok
Pengemba
ngan
- Peran
Masing
masing
Pembagian
program Peran Masing2
program

7. Unit terkait Ka.Puskesmas

8. Rekaman Historis
No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai