Anda di halaman 1dari 2

Soal Anatomi, Fisiologi, dan Metabolisme sel

(kelas A. Kelompok 1: Adipatra Kenaro, Aisyah Ayu Widiyanti, Anggraini Ardiana,


Deviliena Assyifa, Dian Anggraeni, Riske Putri Ananda)

1. Tulang yang terdapat di kepala adalah :

a. Frontal

b. Klavikula

c. Humerus

d. Femur

e. Tibia

2. Rangka manusia mempunyai beberapa fungsi sebagai berikut, kecuali ....

a. memberi bentuk pada tubuh

b. untuk pergerakan aktif

c. mengokohkan tubuh

d. untuk melekatkan otot rangka

e. untuk melindungi alat-alat vital

3. Tempat berlangsungnya sintesis ptotein:

a. Lisosom

b. Mitokondria

c. Aparatus golgi

d. Retikulum endoplasma

e. Inti sel
4. Penyusun membran sel terdiri atas :

a. Lemak

b. Kolesterol

c. Karbohidrat

d. Protein

e. Semua benar

5. Tahapan respirasi aerobik yaitu ....

a. Dekarboksilasi oksidatif, siklus krebs, glikolisis, dan STE

b. Glikolisis, siklus Krebs, dekarboksilasi oksidatif, dan STE

c. Dekarboksilasi oksidatif, glikolisis, siklus Krebs, dan STE

d. Glikolisis, dekarboksilasi oksidatif dan siklus Krebs, serta STE

Anda mungkin juga menyukai