Anda di halaman 1dari 2

nama : Abyan Farid Panjaitan NIM : 11191120000014

jurusan : Ilmu politik (A) R.P.3

Demokrasi besar di Yunani,dan dulu dilaksanakan secara langsung(direct democracy)

contohnya ada pemilihan pemimpin,maka akan langsung dilakukan diruang terbuka langsung

dipilih dan ditentukan disaat itu juga.Karena dulu Yunani berupa polis-polis yaitu dibagi pada

beberapa kota kecil,dan hanya orang-orang tertentu yg mempunyai hak untuk berpolitik,tidak

semua orang memiliki hak untuk berpolitik.Dulu masih ada perbudakan,tidak ada hak bagi budak

untuk berpolitik,barulah pada zaman demokrasi modern semua kalangan bahkan orang

kecil,orang miskin pun menjadi penting.Politik sebagai ilmu pengetahuan,sangat erat kaitannya

dengan filsafat,hukum dan ilmu-ilmu sosial lainnya seperti ekonomi,antropologi,sosiologi,dan

psikologi sosial.Ilmu politik sangat erat kaitannya dengan filsafat,karena filsafat sering

digunakan sebagai pedoman hidup bagi manusia,sering disebut filsafat politik.Filsafat politik

menyangkut kehidupan politik,contohnya jika kita bertanya semacam ini:apa itu negara;apa

tujuan suatu negara,dengan demikian jika dikaji filsafat dengan politik akan selalu beririsan.Juga

dalam hukum,ilmu politik juga berkaitan karena mengatur dan melaksanakan undang-undang

juga merupakan tugas negara.Contohnya seperti kasus RUU KPK yg saat ini jadi perdebatan

dimasyarakat,RUU KPK dibuat oleh DPR,dan DPR adalah makhluk politik,jadi wajar jika atas

pro kontra dimasyarakat,karena dianggap RUU KPK dibuat untuk kepentingan politik.Ilmu

ekonomi termasuk ilmu sosial yg berkaitan dengan politik, karena digunakan untuk menyusun

perhitungan-perhitungan ke depan,seperti pembangunan nasional.Sosiologi dapat melihat

perilaku politik yg terbentuk dari organisasi masyarakat,norma-norma,kelas,dan

lainnya.Antroplogi pun tidak kalah pentingnya bagi politik,terutama di Indonesia ini,karena

Indonesia memiliki berbagai suku yg masing-masing memiliki kebudayaannya sendiri.Untuk


itu,antropologi menjadi penting untuk meneliti besar-kecilnya pengaruh pergerakan politik dalam

perbedaan suku,budaya,agama,ras.Psikologi sosial dalam politik juga berkaitan,contohnya dapat

menjelaskan bagaimana cara suatu negara melakukan indoktrinasi,propaganda,dsb.

Anda mungkin juga menyukai