Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN KOLAKA TIMUR

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS AERE
Aere JL.Poros Aere – IwoiMenggura Desa Ulundoro Kec. Aere

KEGIATAN EVALUASI DAN TINDAK LANJUT TENTANG METODE DAN TEKNOLOGI


DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN PROGRAM KIA

No Jenis Kegiatan Metode Teknologi Evaluasi Tindak Lanjut

1 Sweeping Kunjungan Kunjungan ANC Kit, ATK, buku Metode ini sangat efektif untuk Tetap melanjutkan kegiatan
Rumah Ibu Hamil dan rumah ibu hamil KIA, register kohort meningkatkan pemahaman dan sweeping dengan teknik kunjungan
Pemasangan Stiker P4K ibu hamil,stiker P4K peran aktif ibu hamil dan keluarga rumah dan menggunakan ANC Kit,
dalam merencanakan persalinan ATK, buku KIA, register kohort
yang aman dan persiapan terhadap ibu,stiker P4K
kemungkinan komplikasi yang
mungkin terjadi.
2 Pembinaan Kelas Ibu Penyuluhan dan Lembar balik, buku Penyuluhan dengan menggunakan Melanjutkan penyuluhan dengan
Hamil diskusi KIA, register kohort teknologi ini sangat efektif dalam menggunakan lembar balik dalam
ibu hamil memberikan pemahaman kepada ibu kegiatan pembinaan kelas ibu
hamil mengenai kesehatan ibu dan
anak

3 Sweeping Bumil Kunjungan ATK, buku Dengan melakukan kunjungan rumah Melanjutkan kegiatan Sweeping
Resti/Nifas Rumah KIA,register kohort Bumil Resti/Nifas Resti/Neonatal Bumil Resti/Nifas Resti/Neonatal
Resti/Neonatal Resti ibu hamil, kohort nifas Resti maka proses pencatatan Resti dengan metode kunjungan
dan kohort bayi menjadi lebih muda dengan rumah menggunakan buku KIA
menggunakan register kohort dan register kohor
4 Pembinaan kelas Ibu Penyuluhan dan Lembar balik,buku Dengan penyuluhan dan diskusi Tetap melakukan kegiatan
Balita diskusi KIA,register kohort dapat meningkatkan pengetahuan, pembinaan kelas ibu balita
bayi sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan teknik penyuluhan
menggunakan buku KIA dalam dengan lembar balik.
mewujudkan tumbuh balita yang
optimal
5 Pemeriksaan Golongan Pemeriksaan di Bahan kontak, kartu Dengan langsung melakukan Tetap melanjutkan keterangan
Darah pada Bumil posyandu keterangan pemeriksaan golongan darah dengan teknik pemeriksaan
diposyandu menggunakan bahan diposyandu pada ibu hamil yang
kontak dan kartu keterangan belum mengetahui golongan
golongan darah darahnya.

MENGETAHUI
KEPALA UPTD PUSKESMAS AERE PENANGGUNG JAWAB UKM KOORDINATOR KIA

PIRMAN,S.E SATRIANI,Am.Keb SATRIANI,Am.Keb


Nip.19700526 199403 1 006 Nip. 19851027 201705 2 001 Nip.19851027 201705 2 001

Anda mungkin juga menyukai