Anda di halaman 1dari 2

AKAD WAKALAH

No. 31/WKLH/BNI-S/VI/2018

Landasan Syar’i :

“ … Maka, jika sebagian kamu mempercayai sebagian yang lain, hendaklah yang dipercayai
itu menunaikan amanatnya dan hendaklah ia bertaqwa kepada Allah Tuhannya …”

(Q.S. Al-Baqarah [2] : 283)

Kami yang bertandatangan dibawah ini :----------------------------------------------------------------


1. Tuan …………………………………………………………….. pemegang Kartu Tanda
Penduduk Republik Indonesia nomor : 74010xxxxxxxxxxxxxx-
- Dalam hal ini bertindak dalam jabatannya Area Manager Lembaga Keuangan
Syari’ah PT ………………………………………………………………………..
- Dalam akad ini bertindak sebagai Muwakkil selanjutnya disebut Pihak Pertama;----
2. Tuan ……………………………………………………………..., Pemegang Kartu Tanda
Penduduk Republik Indonesia Nomor : 74010xxxxxxxxxxxx;----------------------------------
------------------------------------------------
- Dalam akad ini bertindak sebagai Wakil selanjutnya disebut Pihak Kedua.-------------
———————————————–KHUSUS————————————————
Pihak Pertama memberi kuasa kepada Pihak kedua untuk mewakili dalam membeli barang-
barang sebagai berikut :------------------------------------------------------------------------------------
No Nama Barang Banyaknya Harga satuan Jumlah Keterangan
1 HP Samsung A5 100 buah. Rp. 2.500.000. Rp. 250.000.000
- Pihak Pertama menetapkan bahwa keseluruhan barang yang akan dibeli tersebut diatas oleh
Pihak Kedua dinilai setara dengan uang sejumlah Rp. 250.000.000 (dua ratus lima puluh juta
rupiah) yang dianggap sebagai harga pokok pembelian secara keseluruhan (termasuk biaya-
biaya yang timbul seperti ongkos/transport, dan lain-lain).-------------------------------------------
- Dalam hal ketika barang-barang tersebut diatas telah dibeli oleh Pihak Kedua, secara prinsip
barang-barang tersebut merupakan milik Pihak Pertama.---------------------------------------------
- Pihak Pertama akan mengadakan transaksi jual beli (Murabahah) dengan Pihak Kedua
dengan memperhitungkan margin/keuntungan dan jangka waktu pembayaran yang disepakati
oleh kedua belah pihak dari jual beli tersebut yang dimuat dalam akad tersendiri (Akad Al-
Murabahah).-------------------------------------------------------------------------------------------------
- Baik Pihak Pertama dan Kedua memahami bahwa apabila dalam akad ini ada salahsatu
pihak tidak menunaikan kewajibannya atau jika terjadi perselisihan, maka penyelesaiannya
dilakukan melalui jalan musyawarah.--------------------------------------------------------------------

Atas nama Allah yang Maha Menyaksikan atas segala sesuatu

Akad Wakalah ini kami tandatangani

Akad Wakalah | 1
Tempat Kabupaten Kolaka, tanggal 11, bulan Juni, tahun 2018.

Pihak Pertama, Pihak Kedua,

__________________________ __________________

Disaksikan oleh,

Saksi 1, Saksi 2,

…………………… …………………..

Akad Wakalah | 2

Anda mungkin juga menyukai