Anda di halaman 1dari 2

Mengidenfikasi unsur intrisik novel terjemahan

 Tokoh
 Menentukan karakter
 Menentukan latar - suasana
- Tempat
- Waktu
 Menentukan alur
 Menentukan tema dan amanat

Menentukan tokoh;
1. Choi Hyo Ra
2. Youra
3. Ghin Eun Hee
4. Ayah dan Ibu
5. Choi Ji Woo
6. Park Yong gun

Menentukan Karakter;
1. Choi Hyo Ra
 Rajin menabung “gadis berusia 10 tahun ini rajin menabung di celengan babi”
 Pendiam “menurut temannya Hyo Ra itu agak pendiam”
 Baik “menurut You Ra, Hyo Ra itu teman yang baik,karena dia pandai menjaga rahasia”

2. You Ra
 Centil “dia melemggokan badannya, Aaku mau berfoto di tenggah laut Jindo dan Modo”
 Menyebalkan”You Ra itu menyebalkan ya,kata Eun Hee”
 Terlalu percaya diri”dia mengaku wajahnya kirip artis terkenal”
 Ceriwis” dia selalu bergumam”
3. Shin Eun Hee
 Memendam rasa”Shin Eun Hee sebenarnya tidak suaka kepada Hyo ra”
4. Ayah Hyo Ra
 Penyayang”saking sayang terhadap anaknya Hyo Ra dia tidak ingin jauh dari Hyo Ra”
5. Ibu Hyo Ra
 Khawatir “ibunya terlalu khawatir, Hyo Ra sehingga sakit”
6. Choi Ji Woo
 Selalu berpakaian rapi”jika berpakaian selalu rapi”
7. Park Yong Gun
 Malas”ia selalu berpakaian seperti preman, tidak rapi”

Menentukan latar;
a. Tempat
laut jindo
“tepian laut jindo di penuhi lautan manusia”
Rumah Hyo Ra
“Hyo Ra masuk rumah”
Rumah Eun hee
“apa kamu mau mengginap di rumah Eun Hee malam ini?”
Rumah makan pak ji Hwa
“aku harus membantu memasak di rumah makan pak ji Hwa”
b. Suasana
Tenang
“Mereka makan dengan tenang”
Kaget
“mereka kaget youra melarikan diri”
c. Waktu
Malam
“dirumah Eun Hee malam ini?”
Sore
“Laut jindo sore ini cukup nyaman”
Minngu
“sekarang kan liyoil(minggu)”
Pagi
“aku lebih suka tidur dapi pada ke pantai pagi-pagi”

Menentukan Alur;
Hyo Ra adalah gadis kecil berusia 10 tahun yang sederhana. Impiannya hanya
membahagiakan orang tuanya.
Berbeda dengan Youra gadis centil,manja,dan ceriwisyang ingim menjadi bintang film
terkenal, bahkan Youra mengaku kalau wajahnya mirip artis tenar di kore, Youra sering bergaya
narsis saat di foto lau dia mengirimkan foto-fotonya ke majalah atau menggugahnya ke internet.
Seorang sutradara. Seekaligus pencari bakat.berkunjung ke kampung nelayan. Dia sedang
mencari bintang baru untuk bermain di film terbarunya.
Hyo Ra sampai ambrukdan tak sadarkan diri yang merusak kamera kesayangan sutdradara.

Menentukan Amanat;
 Bila kita mau membbahagiakan orang tua, pasti ada jalannya dan dari manapun itu
 Cita-cita itu boleh setinggi langit tetapi tetap tuhan yang menentukan
 Semua impian kita harus direstui oleh orang tua
 Jika kita memiliki impian kita harus berusaha
 Kita harus mensyukuri yang kita dapatkan
 Jika kita mempunyai cita-cita harus bersungguh-sungguh untuk mengapainya
 Sebagai oran tua harus mendukung hal positif yang ingin di lakukan anaknya
 Sebagai sahabat jangan iri akan kesuksessan sahabatnnya sendiri

Anda mungkin juga menyukai