Anda di halaman 1dari 4

CUCI TANGAN

No. Dokumen : 307/SOP/SKSDII/I/2017


No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 11 Januari 2017
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr. Nyoman Ayu Andriyani


SUKASADA II NIP. 19701221 200604 2 010

1. Pengertian Cuci tangan adalah pencucian tangan dengan sabun/antiseptik cair/air mengalir sebagai
upaya menjaga kebersihan dan pengendalian infeksi.

2. Tujuan 1. Menjaga kebersihan tangan.


2. Upaya pengendalian infeksi.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 001/SK/SKSDII/1/2017 tentang Jenis Pelayanan


4. Referensi Pedoman Pelaksanaan Kewaspadaan Universal di Pelayanan Kesehatan

5. Prosedur Persiapan
1. Air bersih yang mengalir
2. Sabun atau antiseptic sebaiknya berupa cair
3. Lap kertas atau kain kering
4. Kuku dijaga selalu pendek
5. Cincin, gelang perhiasan, jam tangan harus dilepas

6. Langkah-langkah 1. Petugas membasahi tangan dengan air mengalir


2. Petugas memberi sabun pada tangan secukupnya
3. Petugas melakukan gerakan cuci tangan yaitu menggosok telapak tangan dan
punggung tangan secara bergantian
4. Petugas kemudian menggosok sela-sela jari tangan, ujung-ujung kuku tangan kiri dan
kanan
5. Petugas membersihkan buku-buku jari secara bergantian dengan mengatupkannya
6. Petugas menggosok kedua ibu jari tangan dan juga pergelangan tangan
7. Petugas membilas kembali dengan air sampai bersih.
8. Petugas mengeringkan tangan dengan handuk/ kertas/ tisu/ handuk bersih dan sekali
pakai.

1/2
7. Bagan Alir

Petugas Petugas memberi sabun


membasahi tangan pada tangan secukupnya
dengan air megalir

Petugas melakukan
gerakan cuci tangan
yaitu menggosok telapak
tangan dan punggung
tangan secara bergantian

Petugas kemudian
menggosok sela-sela jari
tangan, ujung-ujung kuku
tangan kiri dan kanan

Petugas membersihkan
buku-buku jari secara
bergantian dengan
mengatupkannya

Petugas mengosok kedua ibu


jari tangan dan juga
pergelangan tangan

Petugas mengeringkan
Petugas membilas tangan
tangan dengan lap/handuk
dengan air mengalir
steril

8. Hal-hal yang perlu - Waktu mencuci tangan


diperhatikan - Langkah cuci tangan yang baik dan benar

9. Unit terkait Semua unit/Program

10. Dokumen terkait -


11. Rekaman historis
perubahan NO Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

2/2
CUCI TANGAN

No. Dokumen : 307/DT.SOP/SKSDII/I/2017

DAFTAR No. Revisi :0


TILIK Tanggal Terbit : 11 Januari 2017

Halaman : 1/1

PUSKESMAS dr. Nyoman Ayu Andriyani

SUKASADA II NIP. 19701221 200604 2 010

NO LANGKAH KEGIATAN YA TIDAK


1. Apakah petugas membasahi tangan dengan air megalir ?

2. Apakah petugas memberi sabun secukupnya pada tangan ?

3. Apakah petugas menggosok telapak tangan dan punggung tangan secara bergantian ?

4. Apakah petugas menggosok sela-sela jari tangan, ujung-ujung kuku tangan kiri dan
kanan ?

5. Apakah petugas membersihkan buku-buku jari secara bergantian dengan


mengatupkannya ?
6. Apakah petugas menggosok kedua ibu jari tangan dan juga pergelangan tangan ?

7. Apakah petugas membilas kembali tangan dengan air sampai bersih ?

8. Apakah petugas mengeringkan tangan dengan handuk/ kertas/ tisu/ handuk bersih dan
sekali pakai ?

CR : ……………….. ………………………

Pelaksana/Auditor

(…………………….)

3/2
4/2

Anda mungkin juga menyukai