Anda di halaman 1dari 2

Indikator dari KI-1 dan KI-2

1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan kegiatan pembelajaran


1.1 Menunjukkan rasa syukur secara verbal maupun nonverbal setelah menyelesaikan
masalah atau tugas
1.1 Menunjukkan ekspresi kekaguman secara verbal maupun nonverbal terhadap
keunikan dan keteraturan ciptaan Tuhan, khususnya terkait dengan segiempat dan
segitiga
2.1 Bertanggung jawab dalam menyelesaikan masalah atau tugas
2.1 Memiliki rasa ingin tahu dan ketertarikan pada ilmu pengetahuan dan teknologi dalam
pembelajaran
2.1 Percaya diri dalam mengikuti kegiatan pembelajaran

Indikator KD dari KI3

3.11.1. Menjelaskan jenis-jenis segiempat (persegi, persegipanjang, belahketupat,


jajargenjang, trapesium, dan layang-layang)
3.11.2. Menentukan Keliling segiempat (persegi, persegipanjang, belahketupat,
jajargenjang, trapesium, dan layang-layang)
3.11.3. Menentukan Luas segiempat (persegi, persegipanjang, belahketupat,
jajargenjang, trapesium, dan layang-layang)
3.11.4. Menjelaskan jenis-jenis segitiga
3.11.5. Menentukan garis istimewa pada segitiga
3.11.6. Menentukan Keliling segitiga
3.11.7. Menentukan Luas segitiga

Indikator KD dari KI4

4.11.1. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan keliling dan luas
segitiga

Metode Pembelajaran

1. Pendekatan Saintifik
2. Discovery Learning
3. Project Based Learning

1. Materi Pembelajaran Reguler


Materi pembelajaran reguler meliputi sifat-sifat segiempat (persegi, persegipanjang,
belahketupat, jajargenjang, trapesium, dan layang-layang), keliling dan luas
segiempat, jenis-jenis segitiga, garis istimewa pada segitiga, serta keliling dan luas
segitiga.
2. Materi Pembelajaran Pengayaan
Pengayaan dapat dilakukan dengan memperdalam pembahasan materi-materi
pembelajaran reguler dengan latihan-latihan soal yang beragam dan menantang,
terutama terkait dengan keliling dan luas segitiga.
3. Materi Pembelajaran Remedial
Materi yang diperkirakan sulit dikuasai sebagian peserta didik adalah keliling dan luas
segitiga.

Anda mungkin juga menyukai