Anda di halaman 1dari 1

DOKUMEN SEKOLAH

SANGAT RAHASIA

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL


SMK NURUL HIKMAH II KOTA BEKASI
Tahun Pelajaran 2018/2019

Mata Pelajaran : IPA


Waktu : 120 Menit
Kelas/Kompetensi Keahlian : X (sepuluh) / ( AKUNTANSI )
Guru Pembuat Soal : SUGIYONO

PETUNJUK UMUM
1. Isikan nomor ujian dan nama peserta pada Lembar Jawaban Penialian Tengah Semester Ganjil.
2. Kerjakan soal yang Anda anggap mudah terlebih dahulu.
3. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya.
4. Laporkan kepada pengawas ulangan apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.
5. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian, bila diperlukan.
6. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya.
7. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ulangan.
8. Lembar soal tidak boleh dicoret-coret, difotokopi, atau digandakan.
9. Jangan lupa mengisi dan menandatangani Daftar Hadir Peserta.

Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan benar !

1. Jelaskan cirri-ciri yang makhluk hidup yang anda ketahui !


2. Pak andi seorang petani yang kreatif, selain menanam padi juga memelihara ikan didalam kolam.
Komponen biotic apa sjakah yang mugkin ada pada kolam pak Andi ?
3. Makhluk hidup di muka bumi sangat beragam keberadaannya. Apa sajakah tingkat keragaman makhluk
hidup itu ?
4. Berikan 3 contoh pada hewan yang menunjukkan adanya keragaman Gen ?
5. Berikan 3 contoh tumbuhan yang menunjukan keanekaragaman jenis !
6. Berdasarkan wilayahnya Indonesia dibagi menjadi daerah oriental, Peralihan dan Australis. Berikan 3
contoh hewan dari daerah peraalihan !
7. Jelaskan 3 ciri mengapa Indonesia termasuk beriklim hujan tropis !
8. Jelaskan alas an yang mendasari terbentuknya tiga kingdom dalam klasifikasi makhluk hidup !
9. Apa sajakah mafaat adanya klasifikasi makhluk hidup bagi manusia ?
10. Baru-baru ini di Lombok telah terjadi gempa bumi hebat, demikian juga di pulau bali beberapa waktu yag
lalu. Penyebab dua gempa tersebut berbeda yaitu tektonik dan vulkanik. Apakah perbedaan keduanya ?

Penilaian tengah semester ganjil – 2017/2018 1

Anda mungkin juga menyukai