Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KABUPATEN PANGANDARAN

DINAS KESEHATAN
UPTDPUSKESMAS JADIKARYA
Alamat : Jln Bojong No. Jadikarya Langkaplancar – Pangandaran 46391
Telepon.081395253600- Email: jadikaryapuskesmas@yahoo.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS JADIKARYA


NOMOR: 440/ -SK/ PKM/II/ 2019

TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR PRIORITAS UNTUK MONITORING DAN PENILAIAN
KINERJA DI UPTD PUSKESMAS JADIKARYA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA UPTD PUSKESMAS JADIKARYA

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan kualitas pelayanan di UPTD


Puskesmas Jadikarya perlu adanya monitoring terhadap
pelaksanaan pelayanan;

b. bahwa untuk memonitoring dan menilai proses pelaksanaan


dan pencapaian hasil pelayanan perlu adanya indicator
prioritas yang digunakan;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud


dalam butira dan b, perlu menetapkan Indikator Prioritas untuk
Monitoring dan Penilaian Kinerja;

Mengingat : 1. Undang - Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;


2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75
Tahun 2014 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43
Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS JADIKARYA


TENTANG INDIKATOR PRIORITAS UNTUK MONITORING DAN
PENILAIAN KINERJA DI UPTD PUSKESMAS JADIKARYA

KESATU : Pelaksanaan monitoring dan penilaian kinerja di UPTD


Puskesmas Jadikarya memerlukan adanya indicator prioritas yang
menjadi acuan;

KEDUA : Indikator prioritas untuk monitoring dan penilaian kinerja


merupakan lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan ini;

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila


dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka
akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di Jadikarya
pada tanggal 23 Februari 2019

KEPALA UPTD PUSKESMAS JADIKARYA

M ISNAINI PUJAANANDA
LAMPIRAN: KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS JADIKARYA
TENTANG : PENETAPAN INDIKATOR
PRIORITA SUNTUK MONITORING
DAN PENILAIAN KINERJA
NOMOR : 440/ -SK/PKM/I/2019
TANGGAL : 11 Januari 2019

INSTRUMEN PENILAIAN CAKUPAN PELAYANAN

1. INDIKATOR KINERJA UKM

No JENIS KEGITAN TARGET


A UPAYA KIA
1 Cakupan kunjungan ibu hamil K4 97%
2 Cakupan pertolongan persalinan oleh Nakes 97%
3 Cakupan komplikasi kebidanan yang ditangani 80%
4 Cakupan pelayanan Nifas 94%
5 Cakupan Pertolongan Persalinan di Faskes 89%
6 Cakupan kunnjungan Neonatus 1 (KN 1) 100%
7 Cakupan neonatus lengkap (KN Lengkap) 91%
8 Cakupan neonatus dengan komplikasi yang ditangani 45%
9 Cakuapan kunjungan Bayi 97%
10 Cakupan pelayanan anak Balita 93%
Keluarga Berencana
1 Cakupan Peserta KB Aktif 70%
B GIZI
1 Persentase Ibu Hamil mendapat Tablet Tambah Darah (TTD) 100%
Minimal 90 tablet.
2 Persentase Bayi Baru Lahir Mendapatkan Inisiasi Menyusui Dini 80%
3 Persentase Bayi 0-6 bulan Mendapatkan ASI Esklusif 60%
4 Persentase Balita Ditimbang (D) 80%
5 Persentase Balita Naik Timbangan 72%
6 Persentase Balita Mempunyai KMS/Buku KIA 90%
7 Persentase Balita 6-59 Bulan Mendapat Kapsul Vitamin A Dosis 30%
Tinggi
8 Persentase Ibu Hamil Kurang Energi Kronis (KEK) Mendapat 100%
Makanan Tambahan
9 Persentase Balita Kurus Mendapat makanan Tambahan `100%
C UPAYA PROMOSI KESEHATAN
Promosi Kesehatan Dalam Gedung
1 Cakupan komunikasi interpersonal dan konseling 5%
Pengunjung
puskesmas/t
ahun
2 Cakupan penyuluhan kelompok oleh petugas di dalam gedung 96 Kali /
Puskesmas Tahun
3 Cakupan institusi Kesehatan ber-PHBS 100%
Luar Gedung
4 Cakupan pengkajian dan pembinaan PHBS di Tatanan Rumah 70% rumah
Tangga tangga ber
PHBS
100% Dari
Cakupan pemberdayaan masyarakat melalui penyuluhan Jumlah
5
kelompok oleh petugas di masyarakat Kegiatan Di
Posyandu
6 Cakupan pembinaan UKBM dilihat melalui persentase (%) 50%
posyandu purna mandiri Posyandu
strata
purnama
mandiri
7 Cakupan pembinaan pemberdayaan masyarakat dilihat melalui 50% desa
persentase (%) desa siaga aktif (untuk kabupaten)/RW siaga siaga aktif
aktif (untuk Kota) strata
purnama
mandiri
8 Cakupan pemberdayaan individu/keluarga melaui kunnjungan 100%
rumah
D KESEHATAN LINGKUNGAN
1 Cakupan Penduduk terhadap akses sanitasi yang layak (jamban 75%
sehat)
2 Cakupan penduduk terhadap akses air minum yang berkualitas 80%
3 Prosentase Jemaah haji yang diperiksa kebugaran jasmani 100%
4 Persentase desa yang melaksanakan STBM 100%
E PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT
Penyakit Menular
1 Cakupan pemeriksaan kontak pada penderita kusta 100%
2 Cakupan pemeriksaan fungsi syaraf pada penderita kusta 100%
3 Pelayanan kesehatan orang terduga TB 100%
4 Cakupan pengobatan pasien TB semua kasus 100%
5 Pelayanan kesehatan dengan orang risiko terinfeksi HIV 100%
Penyakit Tidak Menular
1 Cakupan pelayanan skrining kesehatan pada usia produktif 100%
2 Cakupan Desa/Kelurahan yang melaksanakan Pos Pembinaan 100%
Terpadu (Posbindu) PTM
3 Cakupan Pelayanan Hipertensi 100%
4 Cakupan pelayanan orang dengan gangguan jiwa berat 100%
(ODGJB)
5 Cakupan Puskesmas yang menyelenggarakan upaya 100%
kesehatan jiwa
F SURVEILANS DAN IMUNISASI
Pelayanan Imunisasi dasar
1 Cakupan BCG 95%
2 Cakupan DPTHB 1 95%
3 Cakupan DPTHB 3 95%
4 Cakupan Polio 4 95%
5 Cakupan Campak – Rubella (MR) 95%
6 Cakupan BIAS DT 98%
7 Cakupan BIAS Td 98%
8 Cakupan BIAS (MR) 98%
9 Cakupan Pelayanan Imunisasi Ibu Hamil TT2+ 80%
10 Cakupan Desa/ Kelurahan Universal Child Imunization (UCI) 100%
11 Cakupan Sistem Kewaspadaan Dini dan Respon (SKDR) 100%
12 Cakupan Surveilans Terpadu Penyakit 100%
13 Cakupan Pengendalian KLB 100%

UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT PENGEMBANGAN

A KESEHATAN TRADISIONAL
1 Pembinaan TOGA di keluarga 100%
2 Pembinaan kepada penyehat tradisional 13%
3 Pelayanan Kestrad dalam gedung puskesmas 100%

B KESEHATAN OLAHRAGA
1 Cakupan pembinaan kelompok olah raga 100%
2 Puskesmas melaksanakan pelayanan kesehatan olahraga 100%
3 Prosentase Jemaah Haji yang di periksa Kebugaran Jasmani 100%

C KESEHATAN JIWA
1 Kasus ODGJ yang mendapat perawatan 100%

D KESEHATAN LANSIA
1 Persentase warga negara usia 60 tahun keatas yang mendapatkan 100%
skrining kesehatan sesuai standar
2 Jumlah Posbindu Aktif aktif melayani lansia 100%
3 Jumlah lansia mendapatkan buku kesehatan lansia 100%
4 Jumlah lansia membawa buku lansia 100%

E UPAYA KESEHATAN SEKOLAH


1 Cakupan sekolah (SD/MI sederajat) yang melaksanakan 100%
penjaringan kesehatan (kelas 1)
2 Cakupan Sekolah (SMP/MTS/sederajat) yang melaksanakan 100%
penjaringan Kesehatan (kelas7)

F KESEHATAN GIGI
1 Cakupan Pembinaan Kesehatan Gigi Di Masyarakat 60%
2 Cakupan Pembinaan Kesehatan Gigi dan Mulut di SD/MI 80%
3 Cakupan Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut Siswa SD 100%
4 Cakupan Penanganan Siswa Sdyang membutuhkan Perawatan 100%
Kesehatan Gigi
G KESEHATAN KERJA
1 Jumlah Pos Upaya Kesehatan Kerja (UKK) yang terbentuk di 2 pos
Wilayah Kerja Puskesmas UKK
A. INDIKATOR KINERJA UKP

No JENIS KEGITAN TARGET


A Pelayanan Kegawatdaruratan
1 Pemberian pelayanan kegawatdaruratan yang bersertifikat 100%
(ATLS/BTS/ACLS/PPGD/GELS) yang masih berlaku
2 Ketersediaan tim penanggulangan bencana 1 Tim
3 Jam buka pelayanan gawat darurat 24 jam
4 Waktu tanggap pelayanan dokter di gawat darurat ≤ 5 menit
terlayani
setelah pasien
datang
5 Ketepatan pelaksanaan triase ≥ 90%
6 Ketersediaan ruang tindakan bedah minor 100%
7 Ketersediaan dokter/dokter gigi untuk melakukan bedah minor Sesuai dengan
permenkes
75/2014
8 Tidak adanya kejadian salah tindakan 100%
9 Komplikasi anestesi ≤ 6%
10 Kejadian infeksi luka oprasi ≤1
11 Kepuasan pelanggang ≥ 80%
B Pelayanan Rawat Jalan
1 Ketersediaan dokter sesuai standar permenkes no 75/2014 100%
2 Waktu tunggu rawat jalan ≤ 60 Menit
3 Peresepan obat sesuai formularium 100%
4 Pencatatan dan pelaporan TB Puskesmas ≥ 60%
5 Kepuasan pasien ≥ 80%
C PERSALINAN
1 Ketersediaan tenaga dokter dan bidan untuk pertolongan 100%
persalinan normal
2 Pertolongan persalinan Normal Sesuai dengan
APN
3 Pertolongan persalinan dengan penyulit oleg dokter terlatih 100%
4 Konseling peserta KB mantap oleh bidan terlatih 100%
5 Tidak terjadinya kematian ibu karena persalinan 100%
6 Kepuasan Pasien ≥ 80%
D PELAYANAN LABORATORIUIM SEDERHANA
1 Tidak terjadinya kesalahan pemberian hasil pemeriksaan 100%
E PELAYANAN FARMASI
1 Pemberian pelayanan farmasi Sesuai
persyaratan
permenkes No
75/2014
2 Fasilitas dan peralatan pelayanan farmasi Sesuai
persyaratan
permenkes No
75/2014
3 Ketersediaan formularium Tersedia dan
update paling
lama 3 thn
4 Waktu tunggu pelayanan obat jadi ≤ 10 Menit
6 Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian obat 100%
7 Kepuasan pelanggan ≥ 80%

Ditetapkan di Jadikarya
pada tanggal 23 Februari 2019

KEPALA UPTD PUSKESMAS JADIKARYA

M ISNAINI PUJAANANDA

Anda mungkin juga menyukai