Anda di halaman 1dari 1

Aku Prihadi Yang Unik

!. MenjelaskanPengertianManusia SebagaiPribadi yang Unik


1.1 Pengertian manusia
Kata manusiaberasaldari kata mana (Sansekerta)atau mens(Latin) yangberani
berpikir, budi,atauhomo
berakal (Latin)yangberartimanusia.
istilah
pribadi"
dalambahasa
Yunani
adalah
huposrasis, keLatin
diterjemahkan sebagai (inggris:
persona Person)
yang
digunakan untuk menyebutmanusia sebagaiperseorangan(diri manusia atau diri sendiri),
individu ataupun karakter. Manusia sebagai makhluk pribadi berarti ingin menekankan

dirinya sebagai diri manusia secara individu. Istilah individu berasal dari kata latin,
individuum "
artinya yang tidak terbagi. Atau dalam bahasa inggris In yang berarti
tidak. dan devided yang berarti terbagi atau terpisahkan. Jadi, individu merupakan suatu
sebutan yang dapat dipakai untuk menyatakan suatu kesatuan yang paling kecil dan terbatas.

Manusia makhluk
sebagai indiyidu unsur
memiliki jasmani fisikdanpsikis,
unsur
danrohani,
unsurraga dan jiwa. Seseorang
dikatakansebagaimanusiaindividumanakalaunsurunsur
tersebut menyatu dalam dirinya. Jika unsur tersebut sudah tidak menyatu lagi maka seseorang
tidak disebut sebagai individu. Karakteristik yang khas dari seseorang dapat kita sebut

dengan kepribadian. Setiap omng memiliki kepribadian yang berbeda-beda yang dipengaruhi
oleh faktor bawaan (genotip) dan faktor lingkungan ()?notip) yang saling berinteraksi terus-
menerus. makhlukpribadiadalahmanusia
Maka manusiasebagai yangdi dalamnya
terdapat
kesatuan unsur jasmani dan rohani, unsur fisik dan psikis, unsur raga, jiwa dan roh, serta

ciptaanAllah.Secara
keunikansebagai kodrati,manusia makhluk
merupakan monodualis.
makhluk
Artinyaselainsebagai manusia
individu, berperan makhluk
jugasebagai sosial.
Sebagaimakhluk individu, manusiamerupakanmakhlukciptaanTuhan yang terdiri atas
unsur jasmani (raga) dan rohani (jiwa) yang tidak dapat dipisah-pisahkan.Jiwa dan raga
'
yangmembentuk
inilah individu.
1.2 Arti Kata Unik

Kata unik berasal dari kata bahasa Inggris Unique atau Latin Unus yang artinya
satu. Unik berarti kekhasan yang dimiliki oleh satu orang sjaja tanpa dimiliki oleh orang lain.
Tak adasatuorangpunyangmempunyai manusia
denganoranglain.Bahkan
kesamaan
kembar sekalipun selalu mempunyai perbedaan. Perbedaan itu lebih jauh dan lebih dalam
dariyangdapatdilihat,dirasa,didengar
dandikatakan.
Padaumumnya iniyang
perbedaan
membuat orangiri hati,bertentangan,
bermusuhan Padahal
daninginsalingmeniadakan.

Anda mungkin juga menyukai

  • Tugas Agama Frenly
    Tugas Agama Frenly
    Dokumen3 halaman
    Tugas Agama Frenly
    Frenly Guntur
    Belum ada peringkat
  • Remote Sensin
    Remote Sensin
    Dokumen2 halaman
    Remote Sensin
    Frenly Guntur
    Belum ada peringkat
  • 1
    1
    Dokumen1 halaman
    1
    Frenly Guntur
    Belum ada peringkat
  • 1
    1
    Dokumen1 halaman
    1
    Frenly Guntur
    Belum ada peringkat