Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
SMK BUDI MURNI 1 DUREN SAWIT JAKARTA
TIMUR
Mata Pelajaran : Rangkaian Listrik
Kelas / Semester : X/1
Standar Kompetensi : Menganalisis Rangkaian listrik
Kompetensi Dasar : Mendeskripsikan konsep rangkaian listrik
Indikator : - Menjelaskan tentang kegunaan resistor pengganti
- Menjelaskan cara menghitung rangkaian resistor seri
- Menjelaskan cara menghitung rangkaian resistor pararel
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan x 6 Jam Pelajaran @ 45 Menit
I. TUJUAN PEMBELAJARAN
A. Akademik
Tujuan yang diharapkan dari hasil pembelajaran ini adalah
1. Siswa Kelas X Jurusan Listrik SMK 1 Budi Murni dapat menjelaskan tentang
kegunaan resistor pengganti dengan 80% benar
2. Siswa Kelas X Jurusan Listrik SMK 1 Budi Murni dapat menjelaskan tentang cara
menghitung rangkaian resistor seri dengan 100% benar
3. Siswa Kelas X Jurusan Listrik SMK 1 Budi Murni dapat menjelaskan tentang cara
menghitung rangkaian resistor pararel dengan 100% benar

B. Nilai-nilai karakter bangsa

Berusaha mencari sumber belajar lain dan bertanya apa yang kurang jelas.

Berusaha mencapai hasil yang maksimal dengan penuh kejujuran.

Berusaha untuk melaksanakan tugas dengan kemampuan sendiri.

Menerima dengan baik semua hasil atau resiko semua keputasn dan jawaban yang

sudah dilakukan.
II. MATERI PEMBELAJARAN
1. Rangkaian resistor seri dan resistor pararel

III. METODE PEMBELAJARAN


Metode Pembelajaran : Kooperatif
1. Ceramah
2. Tanya Jawab
3. Penugasan

IV. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Pendahuluan Guru membuka kegiatan pembelajaran; 10 Menit
a. berdoa yang dipimpin oleh siswa
b. menjawab salam siswa
c. Mengkondisikan kelas jika terdapat sampah
yang berserakan
d. Mengecek kehadiran siswa.
e. memotivasi peserta terkait dengan kegunaan
dan penggunaan materi pengukuran dalam
kehidupan sehari-hari
f. Guru menyampaikan Tujuan , KD yang akan di
pelajari.

Kegiatan inti 25 Menit


 · Eksplorasi
a. Guru menyampaikan materi kepada siswa.
b. Guru memfasilitasi terjadinya inetraksi antara
guru dan murid.

 ·Elaborasi
a. Guru memaparkan bahasan materi yang akan di
ajarkan.
b. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa.
c. Guru memberikan point kepada siswa yang
bertanya.

 · Konfirmasi
a. Guru bertanya kepada siswa tentang
pemahaman materi yang diajarkan.

Penutup a. Guru bersama siswa menyimpulkan materi 10 Menit


b. Guru memberi waktu kepada siswa apabila
masih ada yang ingin ditanyakan
c. Guru memberi tugas sesuai materi yang telah
diajarkan, dan menjelaskan materi untuk
minggu depan
d. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa
dan salam

V. SUMBER BELAJAR
1. Buku Ilmu Listrik
2. Internet

VI. MEDIA
a. Buku
b. OHP
c. Notebook/netbook

VII. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian : Penilaian berdasarkan tes tertulis, dan penilaian sikap.
2. Bentuk Instrumen : Instrumen penilaian berbentuk pertanyaan yang diajukan
langsung ketika proses KBM, mensuplai jawaban, dan lembar
penilaian portofolio atau lembar soal.
3. Pedoman Penskoran, Pertemuan

Lembar soal (Terlampir)


a) Jenis Tes : Tertulis
b) Bentuk : Uraian
c) Jumlah Soal : 3 Butir
Lembaran Soal

Nama : …………………………
Kelas : …………………………
Kompetensi Dasar : …………………………
No Soal Uraian Jawaban Skor Skor
Maks Siswa
1. Jika tiga buah resistor 30
dengan besar hambatan
masing-masing R1 = 25 Ω ,
R2 = 50 Ω , R3 = 25 Ω , Diketahui :
R1 = 25 Ω
disusun secara seri. R2 = 50 Ω
a. Gambarkan rangkaian R3 = 25 Ω
Ditanya:
seri tersebut. Berapa resistor penggantinya?
b. Tentukan nilai resistor
pengganti dari Rseri = R1 + R2 + R3
= 25 + 50 + 25
rangkaian tersebut. = 100 Ω
2. Jika tiga buah resistor 35
dengan besar hambatan
masing-masing R1 = 24 Ω ,
R2 = 12 Ω , R3 = 4 Ω ,
disusun secara pararel.
a. Gambarkan rangkaian Diketahui :
pararel tersebut. R1 = 24 Ω
b. Tentukan nilai resistor R2 = 12 Ω
R3 = 4 Ω
pengganti dari Ditanya:
rangkaian tersebut. Berapa resistor penggantinya?
3. Jika tiga buah resistor Diketahui : 35
R1 = 150 Ω
dengan besar hambatan
R2 = 50 Ω
masing-masing R1 = 150 R3 = 25 Ω
Ditanya:
Ω , R2 = 50 Ω , R3 = 25 Ω ,
Berapa resistor penggantinya?
disusun secara seri.
a. Tentukan nilai resistor
pengganti dari
rangkaian tersebut.

JumlahSkor 100

Nilai Siswa x 100

Mengetahui, Jakarta, 30 November 2015


Kepala SMK 1 Budi Murni Guru Mata Pelajaran,
Ir. Charles Sitorus Arief Rachman Rida A.
NIP. 4759728629200002 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai