Anda di halaman 1dari 4

PELAYANAN RUANGAN

KESEHATAN LANSIA
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/4
UPTD ELVIVIAN
PUSKESMAS N. ZEBUA, S.Tr.Keb
Tanda Tangan :
KECAMATAN NIP. 19891226 201101 2
GUNUNGSITOLI 002
1. Pengertian Proses pelayanan ruangan kesehatan lansia di Puskesmas
sesuai kebutuhan pasien berdasarkan dengan ketentuan yang
berlaku.
2. Tujuan Agar sejak awal petugas memperoleh informasi dan paham
terhadap tahapan dan prosedur pelayanan klinis ruangan
kesehatan lansia
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan
Gunungsitoli Nomor : 440/103/SK/PKM-GS/I/2019Tentang
Jenis-jenis Upaya dan Jadwal Pelayanan Kesehatan
Gunungsitoli
4. Referensi a. Peraturan Menteri Kesehatan No. 75 Tahun 2016 Tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat
b. Panduan pelayanan ruangan kesehatan lansia UPTD
Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli
5. Prosedur a. Alat
- ATK
- Stetoskop
- Timbangan
- Microtoise
- Tensimeter
- Penlight
- Termometer
b. Bahan
- Buku Register
- File Rekam Medis
6. Langkah-langkah a. Petugas meja informasi memberikan informasi
pelayanan yang dibutuhkan pasien lansia
b. Petugas mengarahkan pasien untuk mengambil nomer
antrian loket pendaftaran,
c. Petugas memanggil pasien sesuai nomer urut antrian
pendaftaran dan mendaftarkan pasien tersebut,
d. Petugas mengarahkan pasien mengambil nomor antrian
pelayanan dan menyerahkan family folder pada
ruangan pelayanan kesehatan lansia,
e. Petugas mengarahkan pasien duduk mengantri diruang
tunggu kesehatan lansia,
f. Petugas kesehatan melakukan pengukuran tinggi dan
berat badan serta vital sign dan melakukan teknik
kebersihan tangan sebelum dan sesudah
melakukannya,
g. Tenaga medis melakukan anamnesa dan pemeriksaan
fisik dan melakukan teknik kebersihan tangan sebelum
dan sesudah melakukan pemeriksaan,
h. Tenaga medis melakukan pemeriksaan penunjang jika
diperlukan,
i. Tenaga medis ruangan kesehatan lansia menegakkan
diagnosa dan membuat resep,
j. Tenaga medis melakukan rujukan ke unit pelayanan
yang terkait jika diperlukan,
k. Petugas kesehatan mengarahkan dan mengantar pasien
keruangan farmasi untuk menyerahkan resep pasien
dikotak khusus resep prioritas (lansia),
l. Petugas farmasi menerima resep,
m. Petugas farmasi memberikan obat pada pasien dan
melakukan konseling penggunaan obat.
7. Diagram / Bagan Alir
Pasien lansia
dilayani petugas
informasi

Petugas mengarahkan pasien


mengambil nomor antrian pendaftaran

Petugas mendaftarkan
pasien

Petugas mengarahkan pasien


mengambil nomor antrian pelayanan

.
Pasien duduk diruangan
tunggu kesehatan lansia

Petugas melakukan pengukuran


berat dan tinggi badan dan
pemeriksaan vital sign

Tenaga medis melakukan


anamnesa dan pemeriksaan fisik

Ya Pemeriksaan Tidak
penunjang

Petugas
mengantar
pasien keruang
laboratorium
Tenaga medis
mendiagnosa dan
memberikan resep

Pasien dirujuk
Ya ke unit Tidak
pelayanan
terkait

 RTGD Petugas
 RKGM mengarahkan
 RPKG pasien ke
 Promosi ruang farmasi
Kesehatan

Tempat resep
prioritas (lansia)

Konseling Obat

Pasien
Pulang
8. Hal-hal yang perlu a. Identifikasi file rekam medis yang tepat
diperhatikan b. Nilai ambang batas pemeriksaan penunjang
9. Unit Terkait a. Petugas informasi dan pendaftaran
b. Unit Pelayanan (RTGD, RKGM, RPKG)
c. Farmasi
d. Laboratorium
10. Dokumentasi terkait a. Buku Register Pasien Rawat Jalan
b. File Rekam Medis
c. Buku Register Pasien Ruangan Kesehatan Lansia
d. Foto Kegiatan
11. Rekaman Historis
Perubahan Tanggal
No Yang diubah Isi Perubahan Mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai