Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN KEGIATAN

PELACAKAN KASUS TB PADA ANAK

DINAS KESEHATAN KAB. BIMA

PUSKESMAS SAPE

NOVEMBER 2019
LAPORAN HASIL KEGIATAN PELACAKAN KASUS TB PADA ANAK

BULAN JULI 2019

I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Tubercolosi paru adalah penyakit menular yang di sebabkan oleh kuman mycobacterium
tuberculosis. Sebagian kuman tuber kolosis menyerang paru dan dapat juga menyerang
organ tubuh lainya. Oleh karena itu perlu di upayakan program penanggulangan dan
pemberatasan penyakit paru. Mengingatang kacakupan kasus TB yang masih rendah dan
adanya kasus TB pada anak maka perlu di lakukan upaya Pelacakan Kasus TB pada
Anak.
B. Tujuan
1. Tujuan umum
Menurunkan angka kesakitan dan angka kematian dengan cara memutuskan
matarantai penularan sehingga penyakit TB tidak merupakan masalah kesehatan
masyarakat.
2. Tujuan Khusus
a. Meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang penyakit TB.
b. Menemukan dan mengobati anak yang menderita penyakit TB sampai sembuh.

II. SASARAN
Anak yang batuk lebih dari 2 dua minggu

III. PELAKSANAAN KEGIATAN


a. Mengirimkan jadwal kegiatan kedesa
b. Kepala desa menggerakan masyarakat di desa / dusun
c. Pelacakan di laksanakan di desa atau di dusun dengan mengujungi rumah-rumah anak
sesuai jadwal yang di tentukan sekaligus pengambilan sampel pada sasaran
IV. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan di laksanakan selama 18 hari di wilayah Puskesmas Sape.

V. KETENAGAAN
Jumlah tenaga yang melakukan pelacakan kasus TB pada anak berjumlah 2 orang petugas
TB.

VI. SUMBER DANA


Sumber Dana yang di gunakan adalah BOK

VII.HAMBATAN
Pelaksanaan
 Pelaksanaan pelacakan kasus TB pada anak sering terlambat karna ikut orang tuanya
kesawah dan pergi kesekolah.

VIII. HASIL KEGIATAN


Hasil kegiatan terlampir Sbb:
No Desa Jumlah Anak Jumlah suspek TB Hasil Ket
yang Di lacak di temukan
1 Sari 1 Orang - Neg
2 Tanah Putih 1 Orang - Neg
3 Boke 1 Orang - Neg
4 Jia 2 Orang - Neg
5 Parangina 2 Orang - Neg
6 RaiOi 1 Orang - Neg
7 Nae 1 Orang - Neg
8 Sangia 2 Orang - Neg
9 Rasabou 1 Orang - Neg
10 Naru Barat 1 Orang - Neg
11 Naru 1 Orang - Neg
12 Bugis 2 Orang - Neg
13 BajoPulau 4 Orang - Neg
14 Kowo 4 Orang - Neg
15 Buncu 1 Orang - Neg
16 Lamere 1 Orang - Neg
17 Poja 3 Orang - Neg
18 OI Maci 1 Orang - Neg

Mengetahui; Sape, 30 november 2019


Penanggung jawab UKM Pelaksana P2TB

Suharti S.KM
Nip. 197605052006042040 Niken Asryati , S.Kep, Ners
Nip. 198404042010012057

Mengetahui
Kepala PuskesmasSape

dr.Hj. Ika Suci Agustita


Nip. 198008292009042001

Anda mungkin juga menyukai