Anda di halaman 1dari 1

SINTAK MODEL DISCOVERY LEARNING (DL)

Tahap Sintaks
Kegiatan
Pembela Model Waktu
Pembelajaran
jaran Pembelajaran
1. Peserta didik menjawab salam dari guru dilanjutkan 10’
dengan berdoa bersama yang dipimpin oleh salah
seorang peserta didik.
2. Peserta didik merespon guru mengecek kehadiran
Pendahu 3. Peserta didik menerima informasi tentang keterkaitan
luan pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang
akan dilaksanakan.
4. Peserta didik menerima informasi tujuan pembelajaran,
materi, manfaat, dan langkah pembelajaran yang akan
dilaksanakan
Stimulation 1. Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok yang 110
(Stimulasi/Pem terdiri dari 4-5 orang
berian 2. Peserta didik menyaksikan kisah tentang orang orang
Rangsangan) yang jujur
3. Peserta didik mencermati uraian yang berkaitan dengan
kejujuran
Problem 4. Peserta didik bertanya jawab tentang Kejujuran
statemen 5. Peserta didik mencari dari berbagai sumber informasi
tentang Kejujuran
Data collection 6. Peserta didik dalam satu kelompok mencari berbagai
informasi tentang Kejujuran
Kegiatan 7. Peserta didik mengumpulkan hasil temuannya tentang
Inti
Kejujuran
Verification 8. Peserta didik berdiskusi tentang Kejujuran
9. Peserta didik merangkum hasil diskusi kelompok
tentang Kejujuran
Generalization 10. Peserta didik membacakan hasil diskusi kelompok
tentang Kejujuran dengan santun
11. Peserta lain menanggapi dengan santun
12. Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil diskusi
tentang Kejujuran
13. Peserta didik membacakan simpulan hasil diskusi
tentang Kejujuran
14. Peserta didik bersama guru menyimpulkan 15’
pembelajaran
15. Peserta didik mengerjakan soal yang diberikan guru
16. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi
Kegiatan terhadap materi yang baru saja dipelajari
penutup
17. Paserta didik menyimak informasi mengenai rencana
tindak lanjut pembelajaran
18. Peserta didik memberikan tugas rumah
19. Peserta didik menjawab salam penutup dari guru

Anda mungkin juga menyukai