Anda di halaman 1dari 24

Pilar Sosial

Tujuan Pembangunan
Berkelanjutan (TPB/SDGs)
Dr. Hadiat, MA
Direktur Pendidikan Kementerian PPN/Bappenas
Selaku Koordinator Tim Teknis Pilar Sosial
Surabaya, 24 Mei 2016
Outline

1. Pendahuluan;
2. Tujuan;
3. Output;
4. MDGs ke TPB (SDGs);
5. Pilar TPB;
6. Pemangku Kepentingan TPB;
7. Pemetaan TPB dalam RPJMN 2015-2019;
8. Rencana Kerja Pelaksanaan TPB;
9. Rencana Tindak Lanjut Pelaksanaan TPB.
1. Pendahuluan

1. Millennium Development Goals (MDGs) telah menunjukkan capaian


terlaksananya 49 indikator dari 67 indikator pada akhir tahun 2015;
2. Indikator yang belum tercapai akan menjadi bagian dari Tujuan
Pembangunan Berkelanjutan (TPB) atau Sustainable Development
Goals (SDGs);
3. Sebagian besar target TPB telah diintegrasikan ke dalam RPJMN 2015-
2019 dan memerlukan sinergi kebijakan perencanaan di tingkat
nasional & daerah;
4. Pada tingkat nasional akan disusun Peta Jalan (roadmap) dan Rencana
Aksi Nasional (RAN), sedangkan di tingkat daerah perlu disusun
Rencana Aksi Daerah (RAD) TPB;
5. Platform pemangku kepentingan TPB meliputi pemerintah, Filantropi
dan Bisnis, CSO dan media, serta pakar dan akademisi.
6. Diperlukan pertemuan koordinasi lintas pemangku kepentingan di
daerah guna terciptanya kesamaan pemahaman kerangka pelaksanaan
TPB di tingkat nasional dan daerah, .
2. Tujuan

1. Menyampaikan kerangka pelaksanaan


Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)
Indonesia;
2. Menyamakan pemahaman tentang
dokumen TPB Indonesia;
3. Menyampaikan rencana kerja pelaksanaan
TPB di tingkat nasional dalam kurun waktu
tahun 2016-2019.
3. Output

1. Dipahaminya kerangka TPB


Indonesia;
2. Disepakatinya dokumen TPB
Indonesia;
3. Disepakatinya rencana kerja
pelaksanaan TPB di tingkat nasional
dalam kurun waktu tahun 2016-
2019.
4. SDGs Untuk Menyempurnakan MDGs
Lebih komprehensif disusun dengan melibatkan lebih banyak negara dengan
1 tujuan yang universal untuk negara maju dan berkembang

Memperluas sumber pendanaan, selain bantuan negara


2 maju juga sumber dari swasta
Menekankan pada hak asasi manusia agar
3 diskriminasi tidak terjadi dalam penanggulangan
kemiskinan dalam segala dimensinya

Inklusif, secara spesifik menyasar kepada mereka


4 yang cacat dan rentan
Indikator SDGs memerlukan partisipasi semua pihak
5 (pemerintah, OMS & media, filantropi & bisnis, serta pakar
& akademisi)

MDGs hanya menargetkan pengurangan “setengah”, SDGs


6 menargetkan untuk menuntaskan seluruh indikator ”Zero Goals”
Tidak hanya memuat Goals tetapi juga Sarana Pelaksanaan (Means of
7 Implementation)
5. Tema Pilar TPB

SDGs
17 Goals, 169 Target, 240
Indikator

Pilar Pembangunan Pilar Pembangunan Pilar Pembangunan


Pilar Pembangunan Sosial Inklusif & Cara
Ekonomi Lingkungan
6 Goals, 55 Target, 88 Pelaksanaan
5 Goals, 45 Target, 61 4 Goals, 38 Target, 43
Indikator 2 Goals, 31 Target, 48
Indikator Indikator
Indikator

Goal 1: Penghapusan Goal 7: Energi Bersih &


Terjangkau; Goal 12: Konsumsi & Produksi
Kemiskinan; Berkelanjutan;
Goal 2: Penghapusan Goal 8: Pertumbuhan
Ekonomi & Pekerjaan Goal 13: Perubahan Iklim & Goal 16: Perdamaian,
Kelaparan; Pengurangan Risiko
Layak; Keadilan &
Goal 3: Kesehatan dan Bencana; Kelembagaan yg Kokoh,
Kesejahteraan; Goal 9: Infrastruktur
Tangguh, Industri Inklusif Goal 14: Pelestarian & Goal 17: Kemitraan untuk
Goal 4: Pendidikan & Inovatif; Pemanfaatan Berkelanjutan Semua Tujuan
Berkualitas; Ekosistem Laut; Pembangunan
Goal 10: Penurunan
Goal 5: Kesetaraan Gender; Kesenjangan; Goal 15: Pelestarian &
Goal 6: Air Bersih dan Pemanfaatan Berkelanjutan
Goal 11: Kota Inklusif & Ekosistem Darat;
Sanitasi; Berkelanjutan
Pilar Pembangunan Sosial

TPB
17 Goals, 169 Target, 240 Indikator

Pilar Pembangunan Sosial Pilar Pembangunan Ekonomi Pilar Pembangunan Pilar Pembangunan Inklusif
& Cara Pelaksanaan
6 Goals, 55 Target, 88 5 Goals, 45 Target, 61 Lingkungan 4 Goals, 38 2 Goals, 31 Target, 48
Indikator Indikator Target, 43 Indikator Indikator
Tujuan Pilar Pembangunan Sosial

Mengentaskan Segala Bentuk Kemiskinan

Menghentikan Kelaparan, Meningkatkan Ketahanan Pangan dan


Nutrisi, serta Mempromosikan Pertanian Berkelanjutan

Menjamin Kehidupan yang Sehat dan Mempromosikan


Kesejahteraan Bagi Semua Penduduk dalam Segala Usia

Menjamin Kualitas Pendidikan yang Inklusif dan Merata serta


Mempromosikan Kesempatan Belajar Sepanjang Hayat bagi Semua

Mencapai Kesetaraan Gender dan Memberdayakan Semua Perempuan


dan Anak Perempuan

Menjamin Ketersediaan dan Manajemen Air Bersih serta Sanitasi yang


Berkelanjutan untuk Semua
Pemetaan Tujuan, Target dan Indikator
Pilar Pembangunan Sosial

Indikator Indikator
No Tujuan Target MOI
Target MOI
1 End poverty in all its forms everywhere 5 9 2 3
End hunger, achieve food security and
2 improved nutrition and promote sustainable 5 9 3 5
agriculture
Ensure healthy lives and promote well-being
3 9 21 4 5
for all at all ages
Ensure inclusive and equitable quality
4 education and promote lifelong learning 7 8 3 3
opportunities for all
Achieve gender equality and empower all
5 6 10 3 4
women and girls
Ensure availability and sustainable
6 6 9 2 2
management of water and sanitation for all
Jumlah 38 66 17 22
Keterangan:
MOI : means of implementation/cara pelaksanaan
6. Pemangku Kepentingan TPB

1. Pemerintah meliputi 1. Akademisi meliputi


Pemerintah Pusat dan seluruh pihak yang
Pemerintah Daerah bergerak dalam bidang
(provinsi, kabupaten, PEMERINTAH AKADEMISI pendidikan;
kota); 2. Pakar meliputi para
2. Parlemen meliputi & & ahli dalam bidang yang
DPD, DPR dan DPRD. terkait TPB;
PARLEMEN PAKAR

Implementasi
TPB
FILANTROPI OMS
1. Filantropi adalah pihak & & 1. OMS mencakup seluruh
yang berbagi dukungan &
organisasi masyarakat
sumber daya secara BISNIS MEDIA sipil, termasuk
sukarela kepada sesama
dan bertujuan untuk organisasi profesi dan
mengatasi masalah sosial ikatan ahli yang ada di
kemanusiaan serta Indonesia;
memajukan kepentingan 2. Media mencakup
umum dan berkelanjutan;
2. Bisnis mencakup swasta seluruh media (cetak,
dan pemerintah (BUMN). elektronik, dll)
Peran Pemangku Kepentingan TPB
• Penetapan Indikator
• Kebijakan & Program • Peningkatan Kapasitas
• Persiapan Data dan • Pemantauan dan
Informasi Evaluasi
• Sosialisasi/Diseminasi, PEMERINTAH AKADEMISI • Policy Paper/Policy Brief
Komunikasi dan Advokasi sebagai dasar Policy
• Pemantauan & Evaluasi & & Formulation
dan Pelaporan
• Dukungan Regulasi dan PARLEMEN PAKAR
Anggaran
Implementasi
TPB
FILANTROPI OMS
& & • Diseminasi dan
Advokasi
• Advokasi Pelaku BISNIS MEDIA • Fasilitasi Program
Usaha • Membangun
• Fasilitasi Program pemahaman publik
• Peningkatan • Diseminasi dan
Monitoring
Kapasitas
• Dukungan
Pendanaan
7. Pemetaan TPB dalam RPJMN 2015-2019

1. Goal, target dan indikator global SDGs;


2. Pemetaan sasaran dan indikator RPJMN 2015-
2019;
3. Identifikasi institusi penanggung jawab;

Penyederhanaan dari pemetaan TPB dalam


RPJMN 2015-2019 merupakan bagian yang
tidak terpisahkan dari draft Peraturan
Presiden tentang Pelaksanaan TPB  TPB
Indonesia.
Contoh Matriks Pemetaan TPB
15
16
17
18
19
8. Rencana Kerja PB/SDGs Tahun 2016

WAKTU PELAKSANAAN 2016


No KEGIATAN
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Okt Nov Des

A. MDGs
1 LAPORAN MDGs 15 TAHUN
2 MDGs AWARD 2016
B. ASPEK LEGAL
PERPRES TENTANG SDGs
1
(Lampiran Dokumen SDGs Indonesia)
2 PERMEN TIM KOORDINASI SDGs NASIONAL
SK KOORDINASI INTERNAL BAPPENAS KOORDINASI INTERNAL
3
PELAKSANAAN SDG (SEKRETARIAT SDGs)
C. ASPEK PERENCANAAN
PENYIAPAN PEDOMAN PENYUSUNAN DOKUMEN SDGS
1
INDONESIA 2016-2019
2 PENYUSUNAN DOKUMEN SDGs INDONESIA 2016-2019
3 PENYIAPAN PEDOMAN PENYUSUNAN RAN SDGs
4 PENYUSUNAN DOKUMEN RAN SDGs
5 PENYIAPAN PEDOMAN PENYUSUNAN RAD SDGs
6 FASILITASI PENYUSUNAN RAD SDGs
7 PENYUSUNAN DATABASE SDGS
20
WAKTU PELAKSANAAN
No KEGIATAN
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Okt Nov Des
E. ASPEK PELAKSANAAN
1SOSIALISASI RAN
- Pusat
- Daerah
2KOMUNIKASI DAN PENINGKATAN KAPASITAS
2.1 Pengembangan Strategi Komunikasi dan Informasi PB
2.2 Implementasi Strategi Komunikasi dan Informasi PB
2.3 Diseminasi Kegiatan PB
2.4 Penetapan Indikator SDGs
2.5 Philantropis Meeting
2.6 Donor Meeting
2.7 Pertemuan OMS
2.8 Pertemuan SDSN dan PT
3FASILITASI PENYUSUNAN RAD-SDG PROVINSI
3.1 Capacity Building Tim Penyusun RAD SDGs
4PEMANTAUAN
4.1 Penyusunan Pedoman Pemantauan SDGs
- Pusat
- Daerah
4.2 Penyusunan Pedoman e-Monev SDGs
5PELAPORAN
5.1 Penyusunan Pedoman Teknis Pelaporan Tahunan
dan 5 Tahunan SDGs
- Nasional
- Daerah 21
Template Rencana Kerja

WAKTU PELAKSANAAN 2016-2019


No KEGIATAN
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Aug Sep Okt Nov Des

A. SOSIALISASI KEPADA PEMANGKU KEPENTINGAN


Penyusunan materi diseminasi TPB untuk setiap pemangku
1
kepentingan
2 Diseminasi TPB kepada seluruh pemangku kepentingan
3 Pertemuan reguler antar pemangku kepentingan TPB
B. ASPEK LEGAL

1 Regulasi Daerah tentang Pelaksanaan TPB

2 Penyusunan Tim Koordinasi RAD TPB

ASPEK PERENCANAAN, PELAKSANAAN, MONEV DAN


C.
PELAPORAN
1 Penyusunan RAD TPB
2 Penyusunan Data Base TPB Daerah
3 Fasilitasi TPB kepada unit organisasi di bawahnya
4 Implementasi RAD TPB
5 Monev RAD TPB
6 Pelaporan RAD TPB
7 22
9. Rencana Tindak Lanjut
Pelaksanaan TPB

1. Pelaksanaan program-program dalam RAN dan RAD oleh


Pemerintah, OMS, Filantropi dan Bisnis serta Pakar dan
Akademisi yang dibagi menjadi 4 pilar yaitu Sosial,
Ekonomi, Lingkungan, Pembangunan inklusif dan cara
pelaksanaan;
2. Monitoring pelaksanaan program yang terkait dengan
indikator-indikator TPB baik di pusat maupun daerah
yang dilakukan oleh seluruh pemangku kepentingan;
3. Evaluasi capaian indikator dari target-target TPB oleh
seluruh pemangku kepentingan;
4. Pelaporan pelaksanaan dari daerah kepada pusat yang
menjadi bahan laporan secara nasional dan internasional.
23
TERIMA KASIH

24

Anda mungkin juga menyukai