Anda di halaman 1dari 5

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

SMK MUHAMMADIYAH KEBUMEN


TERAKREDITASI
AKUNTANSI : B, ADMINISTRASI PERKANTORAN : B, BUSANA BUTIK : B, MULTIMEDIA : B
NDS : 4303220013
Jl. Jend Ahmad Yani No. 83 Kebumen Telp (0287) 381 792

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : Komputer dan Jaringan Dasar


Program Keahlian : Multimedia
Kelas : X
Hari Tanggal : Selasa, 3 Desember 2019
Alokasi Waktu : 09.30 - 11.00

1. Tugas utama alat scanner yaitu ……


a. Memindai
b. Mencopy
c. Mengprint
d. Menyimpan
e. mengedit
2. Pada prinsipnya scanner berfungsi untuk
a. Menggambar
b. Membuat Grafik
c. Menyalin data
d. Menyalin suatu image dan teks ke dalam file
e. mengedit
3. Benda-benda berikut sanggup discan dengan mesin scanner, kecuali ……
a. Foto
b. KTP
c. Pensil
d. Kartu Pos
e. dokumen penting
4. Proses berikut ini yang benar dalam scanning gambar adalah…
a. Gambar dimasukkan, klik Scan, klik Preview, klik Clear
b. Gambar dimasukkan, klik preview, klik clear, klik scan
c. Gambar dimasukkan, klik preview, klik Scan, klik Clear
d. Gambar dimasukkan, klik Scan, klik Clear, klik Preview
e. klik scan, klik clear, klik priview
5. Salah satu format file untuk menyimpan image hasil memindai adalah….
a. Doc d. Txt
b. Jpg e. Xis
c. Ppt
6. Sejarah perkembangan scanner berawal pada tahun….
a. 1965
b. 1980
c. 1970
d. 1982
e. 1975

SMK Muhammadiyah Kebumen PAS 2019 Semester 1


7. Scanner dapat digunakan untuk menscan hal-hal berikut ini, kecuali….
a. Teks d. Grafik
b. Gambar e. Pena
c. Dokumen
8. Alat yang berguna untuk memindai gambar adalah…
a. Scanner d. CCD
b. Printer e. Software
c. Image
9. Berikut ini adalah merek-merek scanner, kecuali….
a. Canon d. VOGUE
b. Hewlett Packard (HP) e. UMAX
c. EPSON
10. Sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari komputer ke sebuah jaringan
komputer adalah …..
a. NIC c.Router e.Swicth
b. Modem d.HUB
11. Perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau
perintah ke dalam komputer adalah….
a. Output device c.I/O ports e.Memori
b. Input device d.Data BUS
12. Memori yang berfungs untuk menyimpan sementara perintah dan data pada saat
program dijalankan.
a. Flashdisk
b. RAM
c. ROM
d. Hardisk
e. Modem
13. Piranti yang menyediakan pengalamatan secara fisik merupakan Fungsi dari
a. Modem
b. WAP
c. NIC
d. Router
e. Repeater
14. Perangkat komputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi gambar
adalah...
a. LAN Card
b. Sound Card
c. VGA Card
d. WiFi Card
e. modem
15. Perangkat berikut yang mempunyai slot untuk menempelkan perangkat-perangkat
lain adalah...
a. bluetooth
b. Sound Card
c. motherboard
d. WiFi Card
e. VGA
16. Di mana tempat masukan konektor keyboard dan mouse pada port motherboard ?
a. Port Serial
b. Port AT/PS2
c. Port Paralel
d. Port LAN
e. port

SMK Muhammadiyah Kebumen PAS 2019 Semester 1


17. Slot AGP pada motherboard merupakan singkatan dari ?
a. Accelerated Graphics Port
b. Accurated Graphics Port
c. Accumulation Grade Port
d. Accelerated Grade Portable
18. Nama lain dari motherboard adalah ?
a. Multiboard
b. Mainboard
c. Clipboard
d. Mothboard
e. mobo
19. Pada motherboard, peralatan seperti camera digital, scanner, dan handycam
disambungkan ke port ?
a. Port Serial
b. Port Paralel
c. Port USB
d. Port Audio
e. Port modem
20. Port Audio dalam motherboard dihubungkan dengan berbagai macam peralatan,
antara lain ?
a. Kartu, Radio, Speaker
b. Radio, Speaker, Mikrofon
c. Keyboard, Mouse, Printer
d. Mikrofon, Scanner, Kartu
e. Microfon dan kartu
21. Berikut merupakan kepanjangan dari K3LH, kecuali...........
a. Kesehatan
b. Keselamatan
c. Keamanan
d. Kebaikan
e. Lingkungan Hidup
22. Dibawah ini yang bukan termasuk tujuan K3LH adalah…
a. Menjamin tenaga kerja dalam meningkatkan produktivitas
b. Mencegah dan mengurangi kerugian yang diderita oleh semua pihak yang bekerja
c. Memberi pertolongan dini bagi pekerja bila terjadi kecelakaan
d. Mencegah kecelakaan di jalan raya
e. Melindungi tenaga kerja dari bahaya kecelakaan pada saat bekerja
23. Rangkaian tata kerja yang berkaitan satu sama lain sehingga menunjukkan adanya
suatu urutan tahap demi tahap serta jalan yang harus ditempuh dalam rangka
melaksanakan suatu bidang pekerjaan merupakan pengertian dari........
a. Prosedur kerja
b. Keamanan
c. Keselamatan
d. Kesehatan
e. Pelindung diri
24. Pihak yang bertanggungjawab terhadap K3 di perusahaan/instansi, kecuali..........
a. Bagian keamanan
b. Pimpinan
c. Orang tua
d. Instruktur
e. Pekerja/karyawan
25. Suatu kondisi dimana atau kapan munculnya sumber bahaya telah dapat dikendalikan
ke tingkat yang memadai, ini adalah lawan dari bahaya (danger) merupakan
pengertian dari....
a. Keamanan
b. Alat pelindung diri
c. Kesehatan

SMK Muhammadiyah Kebumen PAS 2019 Semester 1


d. Kepedulian
e. Kebersihan
26. Konsep perencanaan dan struktur pengoperasian dasar dari suatu sistem komputer
disebut....
a. Organisasi Komputer
b. Arsitektur komputer
c. Sistem Komputer
d. Aplikasi Komputer
e. Instalasi Komputer Sistem Komputer
27. Yang berfungsi untuk membentuk fungsi pengolahan data komputer adalah….
a. Program Control Unit
b. Register
c. Aritmatic logic unit
d. CPU
e. Monitor
28. Penemu dari Arsitektur Von Noumann adalah....
a. Charles Babage
b. Jhon von Neumen
c. b. Larry Page
d. Leonarft Kleinrock
e. Tim Berners Lee
29. Arsitektur mesin komputer Von Neumann diciptakan pada tahun….
a. 1950 d. 1920
b. 1940 e. 1910
c. 1930
30. Alat input berfungsi untuk mengkopi gambar/teks, lalu disimpan di memori
komputer disebut…..
a. Printer
b. Web Cam
c. Kamera Digital
d. Scanner
e. Harddisk
31. Harddisk adalah…
a. Piranti penyimpanan sementara
b. Piranti penyimpanan pada computer sebagai pengganti penyimpanan internal
c. Piranti penyimpanan sekunder dimana data disimpan sebagai pulsa magnetic pada
piringan metal berputar yang terintegrasi
d. Piranti perangkat lunak
e. Piranti perangkat keras sebagai kuluaran suara
32. Hardware merupakan tempat utama meletakan periferal komputer seperti seperti
prosesor, RAM, keyboard, mouse, yang dimaksud adalah ...
a. CPU
b. Personal computer
c. Morherboard
d. Laptop
e. PSU
33. Merupakan alat penyimpanan data sekunder yang kapasitasnya cukup besar adalah...
a. Flashdisk
b. RAM
c. ROM
d. Hardisk
e. Modem
34. Memori yang berfungs untuk menyimpan sementara perintah dan data pada saat
program dijalankan.
a. Flashdisk
b. RAM
c. ROM

SMK Muhammadiyah Kebumen PAS 2019 Semester 1


d. Hardisk
e. Modem
35. Penambahan kipas pada cashing komputer bertujuan ....
a. mempermudah sirkulasi udara di dalam cashing
b. memudahkan dalam perawatan
c. memperindah tampilan di monitor
d. mempermudah instalasi ulang
e. meredam suara bising
36. IDE dan ATAPI merupakan nama lain dari
a. SATA
b. ATA
c. PATA
d. VGA
e. AT
37. Semacam alat fotocopy atau alat untuk menduplikat yang mana hasilnya akan tampil
pada layar monitor adalah pengertian dari mesin...
a. Mesin Fotocopy
b. Mesin Thermocopier
c. Mesin Scanner
d. Mesin Stensil
e. Mesin elektronik
38. Pada pemasangan RAM, yang harus diperhatikan adalah :
a. Letak pengait jangan sampai terbalik
b. Letak lengkungan di antara pin harus sama dengan tempat lengkungan di slot
RAM
c. Pengait RAM tidak boleh renggang
d. Jumlah pin RAM harus sesuai jumlah pin di slot RAM
e. Chip RAM harus menghadap ke CPU
39. Slot IDE pada motherboard digunakan untuk menghubungkan :
a. Floppy Disk Drive dan CD
b. Harddisk dan Floppy Disk Drive
c. USB dan Harddisk
d. CD Rom Drive dan Harddisk
e. USB dan CD Rom Drive
40. Slot ISA dan PCI di motherboard digunakan untuk memasang kartu tambahan yaitu :
a. Kartu jaringan dan Modem Internal
b. RAM dan Kartu jaringan
c. RAM dan Kartu VGA
d. TV Tuner Internal dan FAN
e. Konektor Hardisk dan Floppy Disk Drive

Jawablahpertanyaan di bawahinidenganbaikdanbenar!

1. Sebutkanapa yang andaketahuimengenaiTujuan K3LH?


2. SebutkanJenis- jenis RAM minimal 10!
3. Gambarkan Cara kerjaKomputer!
4. Sebutkankomponen- komponen motherboard!
5. Jelaskanfungsidanmanfaat NIC?

SMK Muhammadiyah Kebumen PAS 2019 Semester 1

Anda mungkin juga menyukai